Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Pemula => Topic started by: alltalk on September 24, 2018, 11:04:47 AM

Title: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: alltalk on September 24, 2018, 11:04:47 AM
Apakah anda sudah tahu jika kita mempunyai badge* baru pada bar status anda. Badge* tersebut dipersentase berdasarkan rank anda (bukan dari aktifitas). Berikut adalah persentasenya: 

Newbie - Noob
Baby steps - 10% awesome
Jr. Member - 25% awesome
Full Member - 50% awesome
Sr. Member - 75% awesome
Hero Member - 100% awesome

Rank Legends dan Rank di atasnya memiliki badge* khusus:

Sheriff > Moderator
High sheriff > Global Moderator

Note: Badge* adalah sebuah tanda, atau lencana, yang bisa kita dapatkan dengan cara tertentu.

---Kepada moderator subforum Indonesia: Saya mohon izin untuk memposting ini. Thread ini berfungsi untuk pengumuman. Jika nantinya dirasa lebih tepat dipindah ke section Pemula, Monggo--- Terima kasih...
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: Bit on September 24, 2018, 01:59:40 PM
Informasi ini penting untuk diketahui semua member gan. Pasti masih banyak yang belum paham mengenai badge atau tanda lencana ini. Saya saja baru mngetahui detailnya saat melihat penjelasan agan ini. Btw terima kasih infonya.. 
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: wildanmr on September 24, 2018, 02:11:46 PM
Iya gan, ane tahu kemarin-kemarin. Kalo menurut ane sih ada sedikit pengaruh untuk sisi psikologis member disini.
Menurut pandangan ane:
Walaupun memang ada perbedaan yakni menjadi diagram gitu. Tetapi itu akan berbeda jika melihat badge sebelumnya yang menggunakan kuantitas dari badge yang bulet-bulet itu dan notabene selalu menjadi bahan salah fokus.

Kesimpulannya sih perubahan itu menurut ane cukup bagus, karena member tidak terlalu memfokuskan lencana yang selama ini menjadi gap/diskriminasi antar member 8)
Makin user friendly aja nih forum. Good idea.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: Michael on September 24, 2018, 02:14:51 PM
Jika diperhatikan dengan adanya penambahan fitur ataupun lencana yang terdapat pada profil member di postingan, terlihat lebih menarik dari segi tampilannya. Apakah penambahan fitur ini ada fungsi tambahan lainnya mas selain dari persentase rank?.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: wildanmr on September 24, 2018, 02:19:46 PM
Jika diperhatikan dengan adanya penambahan fitur ataupun lencana yang terdapat pada profil member di postingan, terlihat lebih menarik dari segi tampilannya. Apakah penambahan fitur ini ada fungsi tambahan lainnya mas selain dari persentase rank?.

Setau ane belum ada fungsi lain gan selain memberikan perbedaan sisi psikologis buat member disini.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: fadil46 on September 24, 2018, 02:20:51 PM
ini adalah salah fitur yang sangat menarik..untuk newbie seperti nya belum terlihat,Good semakin maju dan tambah eksis Altcointalk.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: Michael on September 24, 2018, 02:26:59 PM
Setau ane belum ada fungsi lain gan selain memberikan perbedaan sisi psikologis buat member disini.

Perbedaan psikologis maksudnya gimana mas?? Apakah akan menjadi daya tarik tersendiri dan rasa penasaran member untuk bisa mencapai angka 100% awesome?.
Di lain sisi saya menilai pasti banyak member yang akan aktif di forum ini dengan ketetapan peraturannya yang friendly. Untuk ini saya beranggapan penambahan fitur ini akan semakin menyemangati member agar semakin aktif di forum dan berdiskusi pada thread.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: rumohbaro on September 24, 2018, 02:33:30 PM
dengan badge baru pada status bar bisa memacu bagi yang baru bergabung ke arah yang lebih baik dan saya rasa forum ini lebih kekeluargaan dr pada forum yang lain .
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: wildanmr on September 24, 2018, 02:34:26 PM
Setau ane belum ada fungsi lain gan selain memberikan perbedaan sisi psikologis buat member disini.

Perbedaan psikologis maksudnya gimana mas?? Apakah akan menjadi daya tarik tersendiri dan rasa penasaran member untuk bisa mencapai angka 100% awesome?.
Di lain sisi saya menilai pasti banyak member yang akan aktif di forum ini dengan ketetapan peraturannya yang friendly. Untuk ini saya beranggapan penambahan fitur ini akan semakin menyemangati member agar semakin aktif di forum dan berdiskusi pada thread.

Simplenya sih jika sebelumnya kan memakai icon yang bulet-bulet gitu.
Berbeda dengan badge sekarang yang memakai seperti diagram gitu.
Jadi, seorang member ga terlalu fokus ke rank member lain dan menyebabkan adanya gap status.

Kalo user friendly dan tampilannya sih ane sangat setuju.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: TiangSepuh on September 24, 2018, 04:02:22 PM
Ini menandakan peningkatkan kualitas layanan untuk para anggota pada forum ini
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: kobochan112 on September 24, 2018, 05:37:48 PM
Saya masih sangat baru di forum ini, saya rasa ini adalah kemajuan dari altcointalks, kedepannya saya berharap semoga bakal lebih baik dan menarik lagi dari sebelumnya.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: TiangSepuh on September 24, 2018, 05:50:42 PM
Saya masih sangat baru di forum ini, saya rasa ini adalah kemajuan dari altcointalks, kedepannya saya berharap semoga bakal lebih baik dan menarik lagi dari sebelumnya.

Harus mengenalkan altcoin pada semua orang , agar investor dapat mengunjungi dengan kepercayaan pada forum ini.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: Ghozrd on September 24, 2018, 06:08:20 PM
saya pernah melihat salah seorang member dan tidak melihat lencana yang anda maksud,bagaimana menurut anda.apakah tidak ada cukup ruang untuk lencana yang anda maksud?karena dia memiliki avatar dan lencana yang lainnya?saya masih belum mengerti kenapa lencana itu tidak terlihat,coba lihat gambar ini.
(https://i.imgur.com/4LiLGOx.png)

Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: alltalk on September 25, 2018, 04:11:18 AM
saya pernah melihat salah seorang member dan tidak melihat lencana yang anda maksud,bagaimana menurut anda.apakah tidak ada cukup ruang untuk lencana yang anda maksud?karena dia memiliki avatar dan lencana yang lainnya?saya masih belum mengerti kenapa lencana itu tidak terlihat,coba lihat gambar ini.
(https://i.imgur.com/4LiLGOx.png)

Member yang badge atau lencananya tidak terlihat> berarti ada yang salah dalam aturan keanggotaannya dan itu diharuskan untuk diverifikasi.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: Wini on September 25, 2018, 04:28:05 AM
fitur baru yang sangat menarik, semoga semakin berkembang kedepan nya cukup bermanfaat untuk melihat status di semua user, sukses untuk Altcoin kedepan nya.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: acha12 on September 25, 2018, 04:32:15 AM
dengan fitur terbaru semoga forum ini akan terus berkembang . dan semoga sekua pengguna mengikuti aturan yang telah di tentukan oleh semua admin yang mengurus forum ini .
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: danivan7 on September 28, 2018, 06:35:01 AM
Apakah anda sudah tahu jika kita mempunyai badge* baru pada bar status anda. Badge* tersebut dipersentase berdasarkan rank anda (bukan dari aktifitas). Berikut adalah persentasenya: 

Newbie - Noob
Baby steps - 10% awesome
Jr. Member - 25% awesome
Full Member - 50% awesome
Sr. Member - 75% awesome
Hero Member - 100% awesome

Rank Legends dan Rank di atasnya memiliki badge* khusus:

Sheriff > Moderator
High sheriff > Global Moderator

Note: Badge* adalah sebuah tanda, atau lencana, yang bisa kita dapatkan dengan cara tertentu.

---Kepada moderator subforum Indonesia: Saya mohon izin untuk memposting ini. Thread ini berfungsi untuk pengumuman. Jika nantinya dirasa lebih tepat dipindah ke section Pemula, Monggo--- Terima kasih...

bagaimana cara dapetnya ini om?
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: alltalk on September 30, 2018, 07:53:42 PM
Apakah anda sudah tahu jika kita mempunyai badge* baru pada bar status anda. Badge* tersebut dipersentase berdasarkan rank anda (bukan dari aktifitas). Berikut adalah persentasenya: 

Newbie - Noob
Baby steps - 10% awesome
Jr. Member - 25% awesome
Full Member - 50% awesome
Sr. Member - 75% awesome
Hero Member - 100% awesome

Rank Legends dan Rank di atasnya memiliki badge* khusus:

Sheriff > Moderator
High sheriff > Global Moderator

Note: Badge* adalah sebuah tanda, atau lencana, yang bisa kita dapatkan dengan cara tertentu.

---Kepada moderator subforum Indonesia: Saya mohon izin untuk memposting ini. Thread ini berfungsi untuk pengumuman. Jika nantinya dirasa lebih tepat dipindah ke section Pemula, Monggo--- Terima kasih...

bagaimana cara dapetnya ini om?

Otomatis, berdasarkan rank agan. Makin tinggi ranknya persentase badgenya makin besar.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: paul15 on October 02, 2018, 04:15:18 AM
oh baru tahu saya tentang informasi badge ini.
Selama ini saya kira apaan badge awesome yang ada pada profil saya. Ternyata badge ini merupakan tanda perkembangan rangking di dalam forum ini.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: alltalk on October 02, 2018, 12:30:23 PM
~snip~
Ternyata badge ini merupakan tanda perkembangan rangking di dalam forum ini.

Betul. Itu semacam persentase progress perkembangan rank agan. Dari Noob - 100% awesome.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: psiwoman22 on October 02, 2018, 12:38:25 PM
informasi yang berguna bagi pemula dan member disini. baru tau kalo fungsinya cuma berdasarkan rank. dikira semacam persyaratan gitu.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: JasmineRose on October 02, 2018, 01:29:48 PM
Kalau legend gan itungan nya masuk dalam sistem rank juga, tapi kenapa tidak dicantumkan juga berapa post yang harus digapai untuk menjadi legend. Dan hanya dicantum hero member yaitu 500 post
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: alltalk on October 02, 2018, 02:59:29 PM
Kalau legend gan itungan nya masuk dalam sistem rank juga, tapi kenapa tidak dicantumkan juga berapa post yang harus digapai untuk menjadi legend. Dan hanya dicantum hero member yaitu 500 post

Maksudnya? Tidak dicantumkan di mana?
Jumlah postingan yang harus dicapai untuk Legend itu sebanyak 1.000 postingan. 
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: Michael on October 02, 2018, 03:18:41 PM
Kalau legend gan itungan nya masuk dalam sistem rank juga, tapi kenapa tidak dicantumkan juga berapa post yang harus digapai untuk menjadi legend. Dan hanya dicantum hero member yaitu 500 post

Mungkin yang terlampir belum di update mas/mbak. Wacana ini juga sudah pernah dibahas sebelumnya pada board luar Forum related ยป Post count for a Legend? (https://www.altcoinstalks.com/index.php?topic=18340.0), yang kesimpulannya menyatakan bahwa untuk rank legend membutuhkan jumlah postingan minimal 1.000 post.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: owmivmen on October 02, 2018, 07:38:10 PM
saya pernah melihat salah seorang member dan tidak melihat lencana yang anda maksud,bagaimana menurut anda.apakah tidak ada cukup ruang untuk lencana yang anda maksud?karena dia memiliki avatar dan lencana yang lainnya?saya masih belum mengerti kenapa lencana itu tidak terlihat,coba lihat gambar ini.
(https://i.imgur.com/4LiLGOx.png)

Member yang badge atau lencananya tidak terlihat> berarti ada yang salah dalam aturan keanggotaannya dan itu diharuskan untuk diverifikasi.
Mungkin saya termasuk salah dalam aturan keanggotaan nya ya gan? Atau belum maksimal di update di semua member? Udah kurang lebih seminggu seperti ini nih... ;D ;D
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: alltalk on October 05, 2018, 05:05:17 PM
~snip~
Mungkin saya termasuk salah dalam aturan keanggotaan nya ya gan? Atau belum maksimal di update di semua member? Udah kurang lebih seminggu seperti ini nih... ;D ;D

Legend udah lewat dari 100% gan.  ;D Badge "awesome" cuman nyampe Rank Hero aja. Agan udah punya badge "Sheriff", badge special
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: atung on October 05, 2018, 05:49:06 PM
Terima kasih gan atas infonya, saya jadi lebih tau mengenai badge nanti
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: Jacky on October 06, 2018, 12:07:58 AM
Ini info yang sangat membantu pemula seperti saya ini Om. Ane kira itu adalah persentase keaktifan ane di forum, ternyata itu malah persentase kemajuan ranking. Thanks banget Om buat infonya.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: megusen on October 06, 2018, 12:55:29 AM
Informasi yang sangat Informatif gan.

Terima kasih untuk informasinya.

Bagde ini terbilang saya bilang keren untuk tampilan di user data miliki kita. Saya sarankan untuk ditambahkan seperti medal di game online. Pasti tabah keren lagi gan
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: wokee12 on October 06, 2018, 03:17:40 AM
Yg mempunyai akun rank legend kok ada sayap bergerak gitu ya, apa itu memang badge nya juga karena pencapaian ke rank legend?
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: wildanmr on October 06, 2018, 04:35:43 AM
Yg mempunyai akun rank legend kok ada sayap bergerak gitu ya, apa itu memang badge nya juga karena pencapaian ke rank legend?

Iya itu badge khusus buat legend gan. Keren juga ya hehe.
Tapi badge awesome juga keren kok.
Tetep berbagi info yang bermafaat di forum ini ^_^
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: Vestroya97 on October 12, 2018, 12:58:29 PM
menjadi semakin intuiteve membuat orang2 baru melirik forum ini dan menjadikan mreka sebagai daily habbit karena forum ini patut di lihat secara serius kedepannya sebagai wadah yang bermanfaat
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: Jacky on October 12, 2018, 02:31:19 PM
Sekarang udah ada badge baru lagi. Padahal badge yang di thread ini belum lama dibuat. Ane rasa bakal ada lagi badge selanjutnya gan. Moga-moga aja badge-badge ini bisa menjadikan forum ini lebih menarik.
Title: Re: Badge Baru Pada Status Bar
Post by: fadl4 on October 13, 2018, 06:42:31 AM
Sekarang udah ada badge baru lagi. Padahal badge yang di thread ini belum lama dibuat. Ane rasa bakal ada lagi badge selanjutnya gan. Moga-moga aja badge-badge ini bisa menjadikan forum ini lebih menarik.
Dan juga dapat meningkatkan kualitas forum ini sehingga akan banyak peserta yang bergabung.