Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Refferal & Kontes => Topic started by: agussetyo132 on April 10, 2018, 01:40:46 PM

Title: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: agussetyo132 on April 10, 2018, 01:40:46 PM
saya mau tanya pada pengguna altcoin,
Apakah Refferal sam dengan MLM?
Karena menurut saya sama-sama menguundang seseorang untuk bergabung, tapi apakah kita bisa mendapatkan poin dari anggota yang di undang oleh anggota undangan anda?

Saya hanya ingin tau sepengetahuan anda saja terima kasih,,
Semoga admin memperkenankan topik ini agar tetap ada, saya lebih bersyukur apabila admin malah memberikan masukan untuk saya,,
Terima kasih
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: JamalAmal99 on April 12, 2018, 04:56:58 AM
Kalau menurut saya tergantung platformnya gan. Kalo membentuk sistem piramida (seperti bitconnect, dan crypto leading lainnya) bisa dikatakan MLM karena orang yang paling diatas yang bisa mendapat untung yang banyak. Sedangkan sistem refferal yang dipakai di Indodax tidak termasuk MLM karena refferalnya tidak memiliki level2 yang hanya menguntungkan pihak teratas, mungkin bisa dibilang 1 level saja (tidak multi level).
CMIIW :)
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: mzainullah on April 12, 2018, 10:57:58 AM
mungkin nambah sedikit yang di maksud MLM yang sudah banyak memakan korban
alias penipuan yang saya tau di dunia nyata kita menyetorkan dana rata rata di
situ yang di bilang merugikan kalau referral umpamanya walaupun sistemnya piramida
kayaknya dak ngafek karna memang tidak ada setoran dana mungkin itu yang saya ketahui
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Mike26 on April 12, 2018, 07:04:00 PM
Mungkin yang cocok bukan MLM melainkan MLR( multi level referal)...
Memang ada beberapa airdrop yang demikian...biasanya airdrop yang kuat dananya klo semacam itu dan biasanya projects yang bagus.... ;)
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: kunifarahnabiliyah on April 18, 2018, 07:55:13 AM
Kalau menurut saya tergantung platformnya gan. Kalo membentuk sistem piramida (seperti bitconnect, dan crypto leading lainnya) bisa dikatakan MLM karena orang yang paling diatas yang bisa mendapat untung yang banyak. Sedangkan sistem refferal yang dipakai di Indodax tidak termasuk MLM karena refferalnya tidak memiliki level2 yang hanya menguntungkan pihak teratas, mungkin bisa dibilang 1 level saja (tidak multi level).
CMIIW :)
nah saya setuju dengan ente gan, kita lihat dulu platformnya bagaimana.
mungkin penjelasan di atas sudah dapat dimengerti oleh lainnya
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: arielyanuarka on April 20, 2018, 10:39:37 AM
pendapat saya tidak sama gan,karena refferal itu mengajak orang untuk gabung ke sebuah proyek yang mana nantinya dapat token dengan nilai yang sudah ditentukan, tapi kalau untuk mlm itu mengajak orang yang ujung ujung nya udah terbukti penipuan
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: bayuputra on April 26, 2018, 01:17:11 PM
wah kalau membandingkan refferal sama dengan MLM?
saya belum tahu gan, seperti jauh beda sih gan
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: fauzy on April 26, 2018, 02:02:59 PM
pendapat saya tidak sama gan,karena refferal itu mengajak orang untuk gabung ke sebuah proyek yang mana nantinya dapat token dengan nilai yang sudah ditentukan, tapi kalau untuk mlm itu mengajak orang yang ujung ujung nya udah terbukti penipuan

saya sepemikiran dengan ente juga gan, intinya aja kalau mlm itu ujung ujung nya menipu
tapi kalau refferal di bounty mengajak orang untuk mendapatkan token dari sebuah proyek yang akan dikerjakan
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: farhankurniawan on April 29, 2018, 11:12:18 AM
Kalau menurut saya tergantung platformnya gan. Kalo membentuk sistem piramida (seperti bitconnect, dan crypto leading lainnya) bisa dikatakan MLM karena orang yang paling diatas yang bisa mendapat untung yang banyak. Sedangkan sistem refferal yang dipakai di Indodax tidak termasuk MLM karena refferalnya tidak memiliki level2 yang hanya menguntungkan pihak teratas, mungkin bisa dibilang 1 level saja (tidak multi level).
CMIIW :)

sepertinya penjelasan dari JamalAmal99 ini sudah bagus untuk membedakan refferal sama apa tidak dengan MLM
terimakasih gan untuk informasinya
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: tommyrinaldi on April 29, 2018, 03:12:43 PM
wah kalau membandingkan refferal sama dengan MLM?
saya belum tahu gan, seperti jauh beda sih gan

saya juga masih baru disini gan, untuk membedakannya masih belum tahu
tapi kalau mlm itu nipu kalau refferal menajak untuk mendapatkan keuntungan
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Aghano on April 30, 2018, 10:14:04 AM
wah kalau membandingkan refferal sama dengan MLM?
saya belum tahu gan, seperti jauh beda sih gan

saya juga masih baru disini gan, untuk membedakannya masih belum tahu
tapi kalau mlm itu nipu kalau refferal menajak untuk mendapatkan keuntungan
Kalau mau diperjelas saya susah gan untuk jelasinnya, singkatnya aja kalau refferal itu kan mengajak untuk mendapatkan profit nantinya. Kalau MLM sudah kejadian kalau itu mengajak untuk menipu konsumennya
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: bitcoinku on May 03, 2018, 01:11:04 AM
saya mau tanya pada pengguna altcoin,
Apakah Refferal sam dengan MLM?
Karena menurut saya sama-sama menguundang seseorang untuk bergabung, tapi apakah kita bisa mendapatkan poin dari anggota yang di undang oleh anggota undangan anda?

Saya hanya ingin tau sepengetahuan anda saja terima kasih,,
Semoga admin memperkenankan topik ini agar tetap ada, saya lebih bersyukur apabila admin malah memberikan masukan untuk saya,,
Terima kasih
menurut saya tidak,  sebab mlm itu merupakan alur seperti piramida,  jadi di bagi dua kubu kanan dan kiri,  kalau tidak seimbang maka tidak akan mendapat reward sedangkan referal selalu menguntungkan kita
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: tresna on May 03, 2018, 08:17:44 PM
saya mau tanya pada pengguna altcoin,
Apakah Refferal sam dengan MLM?
Karena menurut saya sama-sama menguundang seseorang untuk bergabung, tapi apakah kita bisa mendapatkan poin dari anggota yang di undang oleh anggota undangan anda?

Saya hanya ingin tau sepengetahuan anda saja terima kasih,,
Semoga admin memperkenankan topik ini agar tetap ada, saya lebih bersyukur apabila admin malah memberikan masukan untuk saya,,
Terima kasih
menurut saya tidak,  sebab mlm itu merupakan alur seperti piramida,  jadi di bagi dua kubu kanan dan kiri,  kalau tidak seimbang maka tidak akan mendapat reward sedangkan referal selalu menguntungkan kita

refferal kalau mendapatkan projek yang legit ya kita untung yang diajak juga untung gan
lebih cermat aja jika ada yang mengirim refferal ke kita
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: kunifarahnabiliyah on May 03, 2018, 08:44:29 PM
Mungkin yang cocok bukan MLM melainkan MLR( multi level referal)...
Memang ada beberapa airdrop yang demikian...biasanya airdrop yang kuat dananya klo semacam itu dan biasanya projects yang bagus.... ;)

apakah kalau dengan model MLR itu dapat merugikan yang diajakin bergabung gan?
atau yang mengundang kita itu mendapatkan keuntungan yang sangat banyak?
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: fulled on June 20, 2018, 06:09:22 AM
apakah kalau dengan model MLR itu dapat merugikan yang diajakin bergabung gan?
atau yang mengundang kita itu mendapatkan keuntungan yang sangat banyak?

Kalau yang namanya multi level, pihak yang paling untung jelas yang berasa pada top piramid, tapi belum tentu juga yang berada di posisi paling bawah dirugikan, dilihat dulu, apakah dalam proses registrasinya dia menyerahkan sesuatu yg jika hilang dapat bernilai kerugian atau tidak, atau dalam kasus airdrop kebanyakan, pihak yg paling bawah tetap mendapatkan jatah airdropnya, walau tak sebanyak yg mengundangnya, dan itu tidak merugikan :)
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Michael on June 20, 2018, 07:14:22 PM
-snip-
Apakah Refferal sam dengan MLM?
Karena menurut saya sama-sama menguundang seseorang untuk bergabung, tapi apakah kita bisa mendapatkan poin dari anggota yang di undang oleh anggota undangan anda?

Secara konsep hampir sama/mendekati mas menurut saya, karena sama-sama mengundang orang untuk bergabung/mengikuti program airdrop tersebut.
Tapi kalau secara teknis, tidak mas. MLM seperti sistem mengerucut/piramida sebagaimana yang dijelaskan oleh mas-mas di atas, pengundang pertama yang mendapatkan banyak keuntungan.
Sedangkan Refferal, profitnya tergantung dari berapa banyak kita mengundang teman untuk mengikutinya.

Sebagai contoh : Ani dan Budi adalah partner dalam program airdrop, Ani mengundang Budi beserta 5 (lima) orang temannya yang lain.
Lalu si Budi karena teman-temannya lebih banyak dari teman-teman si Ani, si Budi dapat mengajak teman-temannya sebanyak 15 orang.

Jadi kesimpulannya, si Ani mendapatkan bayaran lebih atas 6 (enam) orang teman yang diundangnya, termasuk si Budi didalamnya.
Sedangkan si Budi mendapatkan bayaran lebih atas 15 (lima belas) orang teman yang diundangnya. *cmiiw
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: tekatjaya on June 21, 2018, 07:40:29 AM
menurut saya, tidak sama, karena kalau mlm downline akan dituntut bekerja keras untuk menghasilkan, dan untuk upline mereka hanya akan menerima hasil kalau downline mereka mendapatkan hasil.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: altcoins hunter on July 13, 2018, 04:42:12 AM
menurut saya, tidak sama, karena kalau mlm downline akan dituntut bekerja keras untuk menghasilkan, dan untuk upline mereka hanya akan menerima hasil kalau downline mereka mendapatkan hasil.
kayaknya memang nggak spserti yg namanya mlm kok gan refferal ini,terus kita tidak di tuntut mengeluarkan modal kan ?
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Almasani on July 23, 2018, 12:45:11 AM
Bagaimana cara mendapatkan point tersebut?
Jika mendapatkan nilai Negatif(-) = -1000 Poin, Tapi bagaimana dengan Plus (+)? apakah sama nilai nya +1000 point?
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: maniac on July 24, 2018, 06:21:39 PM
Pengertian referral itu sebenarnya kurang lebih sama dengan downline, jika ada member baru yang mendaftar pada sebuah PTC Site dengan menggunakan kode referensi Anda, maka secara otomatis orang tersebut menjadi referral/downline Anda. Namun pola refferal/downline pada PTC tidak seperti downline pada MLM yang bisa sampai beranak cucu. Pada PTC, downline rata-rata dihitung hanya 1 level ke bawah. Sama seperti MLM, Anda mendapatkan bonus/komisi dari setiap klik iklan oleh downline Anda. Masing-masing PTC memiliki kebijakan masing-masing untuk komisi dari referral, silakan cek saja pada PTC yang Anda ikuti.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: bagus danang on July 26, 2018, 06:57:47 PM
kalau menurut saya referal dengan mlm itu berbeda, bedanya kalau refferal kita tidak mengeluarkan uang, tapi kalu mlm biasanya kita mengeluarkan dana atau uang ;D
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Omah karpet on August 24, 2018, 11:38:43 AM
Menurut saya jelas lain. Kalau refferal cuma mereferensi saja objeknya cuma satu dan cuma sekali hasilnya. Tetapi kalau multilevel itu ber akar kebawah duplikasi terus dan yg di untungkan yg di atasnya, biasanya poin yang di dapat kan atau persenan dari semua omset.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: JasmineRose on August 24, 2018, 02:41:00 PM
saya mau tanya pada pengguna altcoin,
Apakah Refferal sam dengan MLM?
Karena menurut saya sama-sama menguundang seseorang untuk bergabung, tapi apakah kita bisa mendapatkan poin dari anggota yang di undang oleh anggota undangan anda?

Saya hanya ingin tau sepengetahuan anda saja terima kasih,,
Semoga admin memperkenankan topik ini agar tetap ada, saya lebih bersyukur apabila admin malah memberikan masukan untuk saya,,
Terima kasih

Refferal dipake untuk mengundang seseorang, dimana si pengundang dan yang diundang mendapatkan keuntungan; namun keuntungan akan berhenti setelah si pengundang berhenti menyebarkan ref. Namun ada juga keuntungan yang terus mengalir selagi yang diundang msh aktif dlm program pengundang
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: ayatoslaw on August 31, 2018, 05:29:40 PM
mlm dengan referral sangat jelas berbeda, kalau mlm bonus dari atas sampai kebawah 7 turunan baisanya masih dapat, kalau referral biasanya cuman 1 turunan saja yang dapat. tapi dari semua referal dan mlm, kalau memang menguntungkan dan tidak memakai aloaksi dana mengapa tidak untuk diikuti.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Sharelock on September 01, 2018, 09:44:50 AM
pendapat saya tidak sama gan,karena refferal itu mengajak orang untuk gabung ke sebuah proyek yang mana nantinya dapat token dengan nilai yang sudah ditentukan, tapi kalau untuk mlm itu mengajak orang yang ujung ujung nya udah terbukti penipuan
Saya setuju dengan agan dengan referral kita mendapatkan keuntungan beberapa persen dari keuntungan forum.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Harihmawati on September 06, 2018, 03:55:45 PM
Yang duluan menyebarkan yang paling untung berarti. Yang kerja keras yang paling bawah, cuma dapat sedikit coin. Saya lebih suka caranya indodax 1 level aja.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Sundachain on September 08, 2018, 06:51:10 AM
Jelas berbeda, jika MLM yang paling diuntungkan adalah sang Upline karena hasil pekerjaan yang dilakukan downlinenya sebagian masuk kesitu secara continue
Sementara jika refferal siapapun bisa mendapatkan keuntungan, karena ini adalah program loyalty dan hanya dibayar sekali setiap refferalnya melakukan kontribusi
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: kiwa on September 08, 2018, 08:17:48 AM
saya mau tanya pada pengguna altcoin,
Apakah Refferal sam dengan MLM?
Karena menurut saya sama-sama menguundang seseorang untuk bergabung, tapi apakah kita bisa mendapatkan poin dari anggota yang di undang oleh anggota undangan anda?

Saya hanya ingin tau sepengetahuan anda saja terima kasih,,
Semoga admin memperkenankan topik ini agar tetap ada, saya lebih bersyukur apabila admin malah memberikan masukan untuk saya,,
Terima kasih

sistem afiiasi referal itu banyak, ada ptc ada seperti situs forum atcointaks dll
tp kebanyakan arah nya ke yg negatif ponzi, padaha MLM pun ga semua nya buruk ada yg murni jualan bukan komisi dari pendaftaran atau invest referal nya , contoh oriflame
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: pamsugas on September 11, 2018, 02:39:42 AM
sebenarnya konsep nya hampir sama hanya saja itu tergantung dari platform sendiri.
biasa nya kalau refferal yang bagus itu gak bakalan kasih reward gede2an beda dengan mlm cari korban untuk tipu dan yang ditipu tadi harus nipu orang juga jika dia mau dapat reward
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: qitat01 on September 12, 2018, 08:21:13 AM
bisa iya bisa tidak hal itu tergantung pada kita dalam menyikapinya dan kan banyak tanpa memerlukan rangting dalam mengikuti refferal
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: cripperz on September 14, 2018, 07:54:31 AM
saya mau tanya pada pengguna altcoin,
Apakah Refferal sam dengan MLM?
Karena menurut saya sama-sama menguundang seseorang untuk bergabung, tapi apakah kita bisa mendapatkan poin dari anggota yang di undang oleh anggota undangan anda?

Saya hanya ingin tau sepengetahuan anda saja terima kasih,,
Semoga admin memperkenankan topik ini agar tetap ada, saya lebih bersyukur apabila admin malah memberikan masukan untuk saya,,
Terima kasih

Ngak semua sama. Ref link yg kamu ngak usah DP itu bukan MLM.

Kalau MLM kan pasti di suruh beli produk atau DP nya duluan.

Bermakna ngak ada rugi kalo daftar guna ref link. Yang referral nya dapat pemassukkan itu dari fee yg udah di cas ngak kira kamu daftar guna ref link apa ngak.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: VENOMrx on September 16, 2018, 05:59:49 AM
saya mau tanya pada pengguna altcoin,
Apakah Refferal sam dengan MLM?
Karena menurut saya sama-sama menguundang seseorang untuk bergabung, tapi apakah kita bisa mendapatkan poin dari anggota yang di undang oleh anggota undangan anda?

Saya hanya ingin tau sepengetahuan anda saja terima kasih,,
Semoga admin memperkenankan topik ini agar tetap ada, saya lebih bersyukur apabila admin malah memberikan masukan untuk saya,,
Terima kasih

Ngak semua sama. Ref link yg kamu ngak usah DP itu bukan MLM.

Kalau MLM kan pasti di suruh beli produk atau DP nya duluan.

Bermakna ngak ada rugi kalo daftar guna ref link. Yang referral nya dapat pemassukkan itu dari fee yg udah di cas ngak kira kamu daftar guna ref link apa ngak.
ane sependapat dengan anda, memang masih banyak orang yang gak tahu dan salah mengartikan MLM dan referal itu sama. padahal itu beda sistem dan cara kerjanya, yang sama cuma rekrutmen orang aja.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: sawadikap758 on September 16, 2018, 08:59:43 PM
kalo di sebut MLM sih system nya emang mirip seperti MLM beda nya nyebar link reff kita tidak di wajibkan untuk membeli suatu produk hanya mengiklankan ke orang orang yang belum tau.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: rumohbaro on September 30, 2018, 06:30:29 AM
beda banget gan mlm saat pencarian anggota baru kenaikan level nya hanya bagi yang mencari aja sedangkan anggota baru harus di paksakan mencari anggota lagi biar ada bononya,nah sedangkan referal tidak menumbalkan kan anggota baru sedangkan bonus yang di dapatkan juga itu tidak membebankan kepada anggota yang di ajak
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: wokee12 on September 30, 2018, 09:37:21 AM
Bisnis yg berhubungan sama MLM mah kebanyakan abal abal doang lebih baik dihindari sebelum jadi korbannya gan, kalo refferal sih agak beda
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Yayuk Smith on October 02, 2018, 07:50:43 AM
ada beberapa perbedaan gan, salah satunya kalo di alt brapa banyak pun reff yang ada kita tidak mendapatkan reward apapun
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: JasmineRose on October 03, 2018, 11:14:01 AM
Mungkin yang cocok bukan MLM melainkan MLR( multi level referal)...
Memang ada beberapa airdrop yang demikian...biasanya airdrop yang kuat dananya klo semacam itu dan biasanya projects yang bagus.... ;)

Wkwkwk... agan bisa ajah. Ya kalau referal mah referal gan, MLM mah MLM. Yang saya tahu kalau MLM itu profit kan berjalan terus selama anggotanya aktif. Tp kalo referal itu hanya sekali profit. Misal dpt member satu ya nt untungnya pada saat itu juga. Tidak terus2an. Tapu kadang ada juga yang referal terus2an dptnya misalnya referal dari telegram mining
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: imbauser on October 05, 2018, 05:39:04 AM
misi om menurut ane beda !!!!!!!!!! MLM kaga bisa di tuyulin nah sekarang referral tergantung juga disisilain referal bisa di tuyulin tapi tergantung dari referal yg di butuhkannya kalo cuma sign up aja sangat gampang di manipulasi hehe
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: StreakW on October 16, 2018, 11:32:56 PM
Menurut saya sih sangat beda kalau referal biasanya hanya 1 tingkat doang, adasih referal dengan beberapa tingkat tapi dipastikan jika diterpkan sistem seperti itu pasti itu piramid dan akan colaps, dan referal itu lebih etis seprti kita dibayar mengajak orang, berbeda dengan MLM sama sih kita juga mengajak orang tapi ada semcam penipuan yang halus, juga yang dibawah bekerja tapi yang diatasnya juga dapat, bahkan sampai ke atas2nya, jelaslah ini scema yang merugikan
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: arba04 on November 14, 2018, 06:55:27 AM
Kalau menurut saya tergantung platformnya gan. Kalo membentuk sistem piramida (seperti bitconnect, dan crypto leading lainnya) bisa dikatakan MLM karena orang yang paling diatas yang bisa mendapat untung yang banyak. Sedangkan sistem refferal yang dipakai di Indodax tidak termasuk MLM karena refferalnya tidak memiliki level2 yang hanya menguntungkan pihak teratas, mungkin bisa dibilang 1 level saja (tidak multi level).
CMIIW :)
setuju gan untuk mlm lebih ke mndapat untung dari bawahan nya ...referral hampir sama tapi tidak multi level.....
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: NandaSaputri on November 30, 2018, 08:38:49 AM
Sepertinya berbeda gan. MLM  mengajak orang untuk bergabung trus yang kita ajak bisa mendapatkan keuntungan untuk kita .
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: hendri05 on December 02, 2018, 03:21:30 PM
Tidak sama gan.
MLM kan tiap member baru mau join dia harus bayar sekian dulu, nah uangnya itu di bagi di atasnya. Sedangkan Referral itu lebih ke komisi bukan dari member yang baru daftar tapi langsung dari pihak penyedia layanannya dan tidak memotong apapun dari member baru tadi. Tergantung kebijakan penyedia layanan juga tentang sistem referralnya.
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: StreakW on December 04, 2018, 05:50:52 AM
Sangat berbeda dari segi penerapan aja beda, kalau referal itu menguntungkan kedua pihak baik yang memberik referal ataupun yang memakai refreal, tapi kalau MLM hanya mengutungkn yang diatas saja dan merugikan yang dibawa
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: rumohbaro on December 05, 2018, 08:15:08 AM
Sangat berbeda dari segi penerapan aja beda, kalau referal itu menguntungkan kedua pihak baik yang memberik referal ataupun yang memakai refreal, tapi kalau MLM hanya mengutungkn yang diatas saja dan merugikan yang dibawa
setuju sama agan disini pastinya sangat berbeda karena referal tidak akan pernah dan berpengaruh kepada kita yang ikut serta dalam refelar tsb
Title: Re: Apakah Refferal sama dengan MLM?
Post by: Plenuk on January 04, 2019, 03:39:40 PM
Hampir sama gan kalau menurut saya sama sama dalam hal merekrut orang dan kita yang rekrut dapat bonusnya, sama tapi beda konsepnya