Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Topic started by: Aamiin03 on October 25, 2018, 08:48:30 AM

Title: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Aamiin03 on October 25, 2018, 08:48:30 AM
Melihat dari kemajuan teknologi untuk saat ini seperti semakin banyaknya game' yang menggunakan Android. sebagian dari Generasi anak anak untuk masa depan waktunya banyak terbuang hanya untuk bermain game dari pada belajar ataupun tugas dari sekolah. Pantaskah atau tidaknya jika dari pada waktu terbuang percuma hanya bermain game jika di perkenalkan sejak dini mengenal dunia Cryptocurency..??
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: wildanmr on October 25, 2018, 08:58:20 AM
Melihat dari kemajuan teknologi untuk saat ini seperti semakin banyaknya game' yang menggunakan Android. sebagian dari Generasi anak anak untuk masa depan waktunya banyak terbuang hanya untuk bermain game dari pada belajar ataupun tugas dari sekolah. Pantaskah atau tidaknya jika dari pada waktu terbuang percuma hanya bermain game jika di perkenalkan sejak dini mengenal dunia Cryptocurency..??

Memang gan saya juga sependapat jika waktu yang banyak hanya digunakan untuk bermain game itu kurang baik.

Terkait dengan diperkenalkan dengan cryptocurrency maksud agan lebih cenderung ke dapat penghasilan dari crypto ini ya?
Kalo gitu selama memang tidak meninggalkan kewajiban yang ada menurut ane tidak masalah justru bagus daripada kalo terus ngegame mulu. Tetapi untuk usia kecil ya sewajarnya aja dulu, tidak terlalu ngegas biar waktunya digunakan untuk belajar hal lain dan berinteraksi dengan teman sebayanya.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: manok agam on October 25, 2018, 09:07:42 AM
Memang  sangat banyak orang-orang yang belum mengenal dengan cryptocurrency gan,sangat bagus dengan ada tread semacam ini,karna bisa sebagai pengingat agar orang semua bisa kenal dengan cryptocurrency,dari pada menghabiskan waktu di tempat yang tidak ada keuntungan nya gan.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: 1986 on October 25, 2018, 09:12:48 AM
Ini lagi zaman teknologi Blockchain dan semua orang lagi ingin mengenal dengan cryptocurrency gan,kaena cryptocurrency ini lagi sangat berkembang di saat ini dan lagi sangat banyak penggunanya gan.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: bohpeute on October 25, 2018, 09:16:54 AM
Sejak berkembang cryptocurrency di dunia Maya maka  sangat banyak juga sudah mengenal cryptocurrency ini,dan cryptocurrency ini pun sudah tersebar keseluruh polosok gan.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: 1974 on October 25, 2018, 09:21:22 AM
Dengan banyaknya orang-orang sudah mengenal dengan cryptocurrency maka cryptocurrency semakin maju dan berkembang dan banyak orang orang yang menjadi sukses gan.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: acha12 on October 25, 2018, 09:26:12 AM
kalo masih kecil banget sih mending biarkan dia menikmati masa kecilnya ja gan .  nanti klo sudah cukup umur ya kita tinggal mengarahkan ke crypto aja karena game hanyalah mainan yang tidak menghasilkan apa2 .
mengajari anak tentang crypto memang sangatlah bagus gan dan saya mendukung itu semua, karena sekarang ini memang dunia teknologi yang isinya bermacam macam ada game ada sosial media dll :)
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: nanokatsuo on October 25, 2018, 10:49:36 AM
Saya setuju dengan pendapat agan. Daripada anak kita menghabiskan waktunya dengan bermain game, lebih baik sejak dini diajarkan pengetahuan tentang cryptocurrency. Selain bisa menambah wawasan tentunya bisa mendapatkan penghasilan. Namun jangan terlalu memaksakan, perkenalkan secara perlahan dan sesuai kemauan anak itu sendiri.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: BASTIAN777 on October 25, 2018, 11:22:28 AM
Dari segi positifnya anak-anak akan memiliki SDM yang kreatif,berfikir baik pada masa depan nya untuk sukses dengan menabung dan membantu perekonomian orang tua.Dari pada membuang waktu nya untuk hal yang tidak mendidik dan tidak bermanfaat.
Lalu,anak -anak juga harus ada kendali kontrol dari orang tua atau orang dewasa dalam mempelajari bitcoin.Untuk apa???
Agar bisa mengatur waktu,mengawasi mereka dalam pengenalan dunia Cryptocurrency dan mengajari anak-anak menjadi baik dan sukses untuk masa depan nya.

Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: vaniosetiawan on October 25, 2018, 12:15:37 PM
sangat baik gan kalau bisa belajar dunia crypto sejak dini.
dunia crypto semangkin hari semngakin berkembang dan sudah membuat banyak orang menjadi kaya.
apalagi kini ada game juga yang hadiahnya mendapatkan altcoin crypto sehingga bisa disalurkan juga hoby games nya dan mendapatkan crypto.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: jangan on October 25, 2018, 12:19:32 PM
memang bener gan dari pada waktu banyak terbuang hanya bermain game dan tidak mendapatkan hasil.
lebih baik waktu nya digunakan untuk belajar tentang cryptocurrency, dimana sekarang perkembangan tekhnologi dan crypto sangat cepat dan siapa yang berkecimpung didalamnya pasti mendapatkan hasil yang luar biasa.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Wahyudi007 on October 25, 2018, 03:46:00 PM
Melihat dari kemajuan teknologi untuk saat ini seperti semakin banyaknya game' yang menggunakan Android. sebagian dari Generasi anak anak untuk masa depan waktunya banyak terbuang hanya untuk bermain game dari pada belajar ataupun tugas dari sekolah. Pantaskah atau tidaknya jika dari pada waktu terbuang percuma hanya bermain game jika di perkenalkan sejak dini mengenal dunia Cryptocurency..??

Menurut ane kurang cocok kalau anak sudah di perkenalkan di dunia crypto,memang anak kan masih punya dunianya sendiri bermain dan belajar jadi belum saatnya anak di perkenalkan di dunia crypto ,kita sebagai orang tua bisanya mengarahkan saja yang penting masih pada koridor atau jalan yang benar,itu c pendapat ane gan😊😊😊
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: kobochan112 on October 25, 2018, 03:57:05 PM
Menurut saya sih gan, memang banyak anak dari mulai usia dini sudah di perkenalkan dengan yang namanya teknologi seperti pemakaian gadget. Mungkin akan lebih baik jika waktu anak di bagi tidak hanya untuk bermain dan belajar tapi akan bagus juga untuk di kenalkan dengan teknologi blockchain dan memperkenalkan anak-anak tentang dunia cryptocurrency karena ini adalah inovasi yang bagus untuk di rangkul atau di ajarkan pada anak-anak sejak usia dini agar mampu menumbuhkan pola berpikir yang kritis, walaupun akan sulit juga untuk menarik perhatian mereka dan memperkenalkan mereka pada hal seperti ini, karena kita tau anak-anak lebih suka hal yang lebih menyenangkan seperti bermain game. :D
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: perdutrang on October 25, 2018, 06:11:09 PM
Postingan ini mengingatkan ane kepada kawan ane sekaligus saudara ane di sini, di mana mereka masih menduduki bangku sekolah, tetapi keinginan mereka ingin mengetahui dunia cryptocurrency ini begitu besar, ane pribadi sih tidak melarang mereka untuk belajar sekaligus berkutat di dunia cryptocurrency ini, hanya saja ane merasa takut sekolah / masa depan mereka terhalang dengan sibuk nya mereka belajar / mencari uang di dunia cryptocurrency ini, jadi ane menyarankan kepada mereka, sekolah dulu yang bener baru fokuskan ke dunia crypto ini jika masalah pelajaran kalian sudah selesai di sekolah (lulus) baru kalian fokuskan ke dunia cryto ini atau kalian bisa mengambil jurusan computer dan lain sebagai nya di masing-masing sekolah kalian yang mana jurusan itu ada kaitan nya / berhubungan dengan dunia cryptocurrency ini.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Legenda on October 25, 2018, 06:34:04 PM
Terkait usia dini disini kalo boleh tau umur berapa tahunan yah gan?
Menurut ane kalo masih dini ya biarkan aja bermain bersama teman-temannya, apalagi kalo bermain permainan tradisional daripada permainan gadget yang harus selalu manteng bersama monitor/lcd gadget tentunya interaksi sosialnya pun berkembang.

Untuk SMA ke atas nah baru sangat disarankan untuk mengetahui cryptocurrency. Atau bahkan lebih bagus ada SMK yang mengkaji perihal cryptocurrency ini hehe.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: jameslysa on October 25, 2018, 07:56:38 PM
waduh gan kalo diperkenalkan sejak dini menurut ane gaterlalu perlu juga, apalagi masih dibawah umur, pelajaran ekonomi aja mereka belom dapet apalagi disuruh pelajarin cryptocurrency yang lebih rumit lagi, lambat laun apabila anak agan tertarik dia bakal belajar dengan sendirinya kok, kalo terlalu dini kasihan juga diperkenalkan juga mereka tidak akan tertarik.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Treymos on October 26, 2018, 06:00:58 AM
Jika sejak dini atau awal sudah ada pembekalan, pengenalan dari teknologi dan manisnya kripto kepada generasi penerus bangsa ini  maka akan bagus dan menjadi modal yang bagus demi masa depan mereka. Siapa tahu dimasa depan mereka akan menjadi suksesor kita ,atau menjadi developer, investor yang handal.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Bilqist on October 26, 2018, 09:12:08 AM
Kalau anak anak sih mending bermain diluar. Biasakan bersosialisasi, game dan gadget dikurangi. Kasihan kalau dari kecil sudah dipaksa seperti cari uang, ntar tahu uang malas belajar lagi
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Noname on October 26, 2018, 10:43:32 AM
Sebenarnya game tidak hanya membawa keburukan, tapi ada juga sisi positifnya seperti menghibur anak, mengajari anak cara strategi, kekreatifan serta mengajari anak bahasa asing sedikit demi sedikit. Yang menjadi masalah adalah jika waktu bermain anak yang tidak terkontrol.
Menurut saya mengajarkan anak tentang cryptocurrency boleh-boleh saja namun dengan catatan pengawasan orangtua dan ketelatenan dalam mengajari anak perlu kesabaran ekstra tentunya. Jika memang si anak tertarik boleh dilanjutkan untuk mengisi waktu luang dan memperoleh penghasilan yang bisa di tabung. Tapi jika sang anak kurang tertarik juga sebaiknya tidak di paksa. Mungkin di lingkungan sosial sekitarnya dunia crypto masih asing sehingga minat anak juga berkurang. Semuanya tergantung motivasi orang tua dan sisi ketertarikan anak. ;D
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: unsianofarhan on October 26, 2018, 02:44:59 PM
Sebenernya agan itu kepengen anak punya penghasilan sendiri atau gimana nih???,  ya lebih baik di kenalin sama dunia crypto dari pada ke game lebih lagi kalo bisa fokus ke crypto jadi anak minimal punya penghasilan sendiri seenggaknya sekedar beli paket kuota sendirilah,hehehe.
Tapi poin pentingnya anak juga jangan sampe lupa sama kewajibannya di sekolah gara-gara fokus ke crypto jadi peran orang tua nih yang palung penting
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Almostdie on October 26, 2018, 04:26:36 PM
Mungkin memang benar melihat perkembangan anak sekarang lebih cenderung bermain game... tapi kalau mengenal bisnis sejak dini , mungkin terlalu cepat gan.

Kita pernah mengalami kanak" dan kita juga tau ketika kita masih kanak" kita hanya mengenal bermain dan bahagia.. biarkan masa kecil mereka bahagia . Dan fokus belajar
jadi menurutku terlalu dini bila terlalu fokus mengenalkan mreka ke cryptocurrency .
 
Dan ketika mreka mulai mengenal luasnya dunia barulah kita  ajarkan tentang bisnis.. bukan cuma cryptocurrency..

Karena bisnis bukan cuma cryptocurrency... siapa tau dia bakan menjadi manager atau  ;D... semoga saja.. amiin
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: KenshIn on October 26, 2018, 04:29:49 PM
Saya lihat disini membahas anank" untuk belajar crypto. Tapi tidak di sebutkan si anak" ini umurnya / sekolahnya tingkat apa. 😊😊

Kalo pendapat saya memang bagus untuk mengenalkan dunia crypto kepada anak" tapi minimal si anak tersebut sudah memasuki masa" smp/ sma. Kalo di bawah itu saya kurang setuju karena anak" dimasa itu masih dalam pertumbuhan. Masih butuh yang namanya bermain mengenal dunia luar dll.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: awaw on October 26, 2018, 06:34:08 PM
Postingan ini mengingatkan ane kepada kawan ane sekaligus saudara ane di sini, di mana mereka masih menduduki bangku sekolah, tetapi keinginan mereka ingin mengetahui dunia cryptocurrency ini begitu besar, ane pribadi sih tidak melarang mereka untuk belajar sekaligus berkutat di dunia cryptocurrency ini, hanya saja ane merasa takut sekolah / masa depan mereka terhalang dengan sibuk nya mereka belajar / mencari uang di dunia cryptocurrency ini, jadi ane menyarankan kepada mereka, sekolah dulu yang bener baru fokuskan ke dunia crypto ini jika masalah pelajaran kalian sudah selesai di sekolah (lulus) baru kalian fokuskan ke dunia cryto ini atau kalian bisa mengambil jurusan computer dan lain sebagai nya di masing-masing sekolah kalian yang mana jurusan itu ada kaitan nya / berhubungan dengan dunia cryptocurrency ini.
Saran agan kepada mereka sudah tepat / bagus gan, guna untuk membimbing mereka ke yang lebih berguna / bermanfaat lagi bagi mereka sendiri kedepan nya, dan tanpa mereka sadari apa yang mereka pelajari di sekolah di mana mereka mencari ilmu, mereka juga akan memahami apa yang ada di dunia cryptocurrency ini nanti.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: perdutrang on October 26, 2018, 06:50:13 PM
Postingan ini mengingatkan ane kepada kawan ane sekaligus saudara ane di sini, di mana mereka masih menduduki bangku sekolah, tetapi keinginan mereka ingin mengetahui dunia cryptocurrency ini begitu besar, ane pribadi sih tidak melarang mereka untuk belajar sekaligus berkutat di dunia cryptocurrency ini, hanya saja ane merasa takut sekolah / masa depan mereka terhalang dengan sibuk nya mereka belajar / mencari uang di dunia cryptocurrency ini, jadi ane menyarankan kepada mereka, sekolah dulu yang bener baru fokuskan ke dunia crypto ini jika masalah pelajaran kalian sudah selesai di sekolah (lulus) baru kalian fokuskan ke dunia cryto ini atau kalian bisa mengambil jurusan computer dan lain sebagai nya di masing-masing sekolah kalian yang mana jurusan itu ada kaitan nya / berhubungan dengan dunia cryptocurrency ini.
Saran agan kepada mereka sudah tepat / bagus gan, guna untuk membimbing mereka ke yang lebih berguna / bermanfaat lagi bagi mereka sendiri kedepan nya, dan tanpa mereka sadari apa yang mereka pelajari di sekolah di mana mereka mencari ilmu, mereka juga akan memahami apa yang ada di dunia cryptocurrency ini nanti.
Hehehe iya gan, itu di berlakukan juga bukan hanya ane sendiri di sini, tetapi 99% kawan ane juga melakukan nya menyarankan kepada saudara saudari mereka untuk memfokuskan mencari ilmu terlebih dahulu, karena kawan ane berfikir takut mereka tidak lanjut sekolah karena di sibukkan dengan dunia cryptocurrency ini.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: bitcoinku on October 27, 2018, 04:10:08 AM
Sebenernya agan itu kepengen anak punya penghasilan sendiri atau gimana nih???,  ya lebih baik di kenalin sama dunia crypto dari pada ke game lebih lagi kalo bisa fokus ke crypto jadi anak minimal punya penghasilan sendiri seenggaknya sekedar beli paket kuota sendirilah,hehehe.
Tapi poin pentingnya anak juga jangan sampe lupa sama kewajibannya di sekolah gara-gara fokus ke crypto jadi peran orang tua nih yang palung penting
mungkin benar itu yang di maksudkan.
tapi saya tidak setuju jika mereka di masa menyerap ilmu pelajaran di sekolah harus di tekan dengan crypto.
itu akan sangat mengganggu konsentrasi mereka dalam belajar
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: WhiteOrc on October 27, 2018, 05:08:28 AM
Lebih baik fokuskan saja mereka untuk belajar pendidikan yang baku saja, tentang teknologi dan informasi dunia kripto bisa menyusul gan. karena dunia kripto masih tidak tahu sampai kapan akan berkembang dan berlanjut gan.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Cutter Cute on October 27, 2018, 05:10:33 AM
Di media online atau artikel saya dapat dengan mudah melihat perkembangan dan kemajuan cryptocurrency,memang sangat menarik jika anak kecil sudah mulai diperkenalkan teknologi yang ada di balik crypto ini,ini lihat saja STARTUP Crypto for kids Pigzbe yang di dukung oleh token berbasis STELLAR
sumber : https://bitcoinist.com/a-new-phase-of-startups-crypto-for-kids/
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Ungku Ahmad on October 27, 2018, 12:37:20 PM
Melihat dari kemajuan teknologi untuk saat ini seperti semakin banyaknya game' yang menggunakan Android. sebagian dari Generasi anak anak untuk masa depan waktunya banyak terbuang hanya untuk bermain game dari pada belajar ataupun tugas dari sekolah. Pantaskah atau tidaknya jika dari pada waktu terbuang percuma hanya bermain game jika di perkenalkan sejak dini mengenal dunia Cryptocurency..??
Iya betul.. dari pada main game saja lebih baik juga belajar dan mengenal crypto . Iya walaupun game hanya untuk mengisi waktu luang iya boleh lah sedikit2 tapi jangan keseringan.. dan jangan sampai pelajaran sekolah ditinggal. Sebab pendidikan itu yang utama.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Riza Nova on October 27, 2018, 04:15:07 PM
Memang sih gan itu cara yang bagus untuk mengalihkan anak anak yang suka sama gim yang hanya buang-buang waktu saja tidak mendapatkan apa-apa dan  cuma mengganggu waktu belajar saja.ini cara bagus memperkenalkan sejak dini agar si anak pindah untuk menyukai Cryptocurrency yang akan mendapat penghasilan tetapi harus secara pelan-pelan agar tidak menggangu pelajaran.kalu sudah di bekali ilmu sejak dini ane yakin nanti kelak sudah bisa untuk terjun ke dunia Cryptocurrency.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Budiana on October 27, 2018, 04:24:03 PM
Melihat dari kemajuan teknologi untuk saat ini seperti semakin banyaknya game' yang menggunakan Android. sebagian dari Generasi anak anak untuk masa depan waktunya banyak terbuang hanya untuk bermain game dari pada belajar ataupun tugas dari sekolah. Pantaskah atau tidaknya jika dari pada waktu terbuang percuma hanya bermain game jika di perkenalkan sejak dini mengenal dunia Cryptocurency..??
Memang jaman sekarang game berpengaruh besar ke kehidupan anak" ,tapi dengan usulan agan saya sangat mendukung cuman buat merubah pengaruh game itu yang susah ,sama seperti saya
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Budiana on October 27, 2018, 04:36:54 PM
Memang  sangat banyak orang-orang yang belum mengenal dengan cryptocurrency gan,sangat bagus dengan ada tread semacam ini,karna bisa sebagai pengingat agar orang semua bisa kenal dengan cryptocurrency,dari pada menghabiskan waktu di tempat yang tidak ada keuntungan nya gan.
Yup memang betul kegunaan mengenal crypto juga banyak gan apa lagi bisa dapat penghasilan, asalkan tidak menggangu aktivitas kehidupan pasti baik dan berfaedah
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Njeliteng on October 27, 2018, 04:44:58 PM
Mungkin gagasan yang bagus gan,untuk berkembangnya dalam dunia crypto mungkin sejak dini mulai diperkenalkan dengan dunia crypto,asalkan tidak menggangu dengan waktu belajar untuk para pelajar.
Apa lagi dunia crypto sekarang semakin maju dan semakin banyak dikenal dari berbagai kalangan.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: ariaryanto on October 27, 2018, 05:15:02 PM
Melihat dari kemajuan teknologi untuk saat ini seperti semakin banyaknya game' yang menggunakan Android. sebagian dari Generasi anak anak untuk masa depan waktunya banyak terbuang hanya untuk bermain game dari pada belajar ataupun tugas dari sekolah. Pantaskah atau tidaknya jika dari pada waktu terbuang percuma hanya bermain game jika di perkenalkan sejak dini mengenal dunia Cryptocurency..??
menurut saya gak usah diperkenalkan sejak dini, biar anak-anak belajar dan bermain di masa dini karna anak-anak perlu belajar dan bermain.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Ta.Form on October 27, 2018, 06:30:13 PM
Betul gan,saya sangat setuju dengan anda, tetapi kita harus melihat usia anak tersebut,dan saya lebih menyarankan jika  anak tsb sudah lulus sekolah,,karna dengan begitu anak tsb bisa lebih fokus terhadap dunia crypto
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Fadhilz123 on October 27, 2018, 09:38:14 PM
Saya pikir kalau hanya anak2 itu sesuatu yang sangat keliru, Anak2 adalah awal pembentukan karakter kedeapnnya jadi yang paling baik ialah diajarkan agama, diajarkan jadi pribadi yang baik. Nanti kalau sudah beranjak usia dimana dia bisa berpikir sudah mampu membedakan maka diajrkn crypto. Sangat keliru kan kalau punya bnyak ilmu tapi tidak punya akhlak
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Sharelock on October 28, 2018, 02:38:23 AM
Menurut saya untuk saat ini adalah mengenalkan dasar-dasar cryptocurrency dulu gan karena memang sewajarnya masa anak-anak adalah masanya untuk bermain dan belajar dan baru diajarkan ketahap crypto selanjutnya apabila sudah mulai umur mereka dirasa cukup.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Jalu07 on October 28, 2018, 02:09:50 AM
Kalau menurut saya perkenalan crypto sejak dini itu malah kurang bagus gan, nanti yang ada malah mengganggu perkembangan si anak, kan masa kecil biasanya tidak boleh dibebani fikiran jd lebih baik kl sudah dewasa aj perkenalanya
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: SastraID on October 28, 2018, 07:47:09 AM
kalo niat agan memperkenalkan anak ke crypto dengan maksud untuk mendapatkan penghasilan gua saranin jangan dulu. Jangan sampai pelajaran di tinggalkan karna sudah kecanduan crypto, mereka lebih senang menghabiskan waktu dengan dunia yg memberi meraka materi/duit lebih karna mindset sebagian orang adalah "Sekolah Untuk Mendapatkan Uang, Ilmu itu nomer 2" maka hal yg lebih fatal dari ngegame bisa terjadi. Ngegame untuk anak2 itu wajar, orang tua hanya perlu ngatur waktu biar gak kebablasan. Ini cuman saran yah gan
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Sugiyarto on October 29, 2018, 08:19:18 AM
Melihat dari kemajuan teknologi untuk saat ini seperti semakin banyaknya game' yang menggunakan Android. sebagian dari Generasi anak anak untuk masa depan waktunya banyak terbuang hanya untuk bermain game dari pada belajar ataupun tugas dari sekolah. Pantaskah atau tidaknya jika dari pada waktu terbuang percuma hanya bermain game jika di perkenalkan sejak dini mengenal dunia Cryptocurency..??
Saya sangat setuju gan, dengan memperkenalkan Cryptocurrency sejak dini sehingga mereka mempunyai kegiatan yang positif agar bisa di jadikan pelajaran bekerja untuk masa depan.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: pedangrusak on October 29, 2018, 08:35:24 AM
game juga merupakan sarana edukasi untuk anak walaupun harus ada batasan main mulai dari waktu bermain hingga jenis permainan yang digunakan. saat ini sudah banyak dikembangkan permainan baik itu PC maupun android yang berinteraksi dengan crypto mulai dari penggunakaan ETH, token atau teknologi lain dari crypto. berikut link tautan game tersebut
https://dclplazas.com/5-decentraland-games-in-development/
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: qitat01 on October 29, 2018, 05:58:17 PM
Untuk memperkenalkan Cryptocurrency kepada anak boleh saja tetapi jangan fokuskan untuk dapatkan penghasilan
Berikan penjelasan dasar dasarnya dahulu dan jenis jenis mata uang digital agar tidak bingung
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: garbus on October 29, 2018, 07:09:01 PM
game juga merupakan sarana edukasi untuk anak walaupun harus ada batasan main mulai dari waktu bermain hingga jenis permainan yang digunakan. saat ini sudah banyak dikembangkan permainan baik itu PC maupun android yang berinteraksi dengan crypto mulai dari penggunakaan ETH, token atau teknologi lain dari crypto. berikut link tautan game tersebut
https://dclplazas.com/5-decentraland-games-in-development/
Berarti ada guna nya / untung nya juga jika anak-anak yang masih di bawah umur saat ini bermain game ya gan, karena tanpa mereka tahu mereka juga bisa menghasilkan sebuah koin dari game yang mereka mainkan, seperti link yang agan share di atas.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: bimbim on October 30, 2018, 04:41:14 AM
game juga merupakan sarana edukasi untuk anak walaupun harus ada batasan main mulai dari waktu bermain hingga jenis permainan yang digunakan. saat ini sudah banyak dikembangkan permainan baik itu PC maupun android yang berinteraksi dengan crypto mulai dari penggunakaan ETH, token atau teknologi lain dari crypto. berikut link tautan game tersebut
https://dclplazas.com/5-decentraland-games-in-development/
Berarti ada guna nya / untung nya juga jika anak-anak yang masih di bawah umur saat ini bermain game ya gan, karena tanpa mereka tahu mereka juga bisa menghasilkan sebuah koin dari game yang mereka mainkan, seperti link yang agan share di atas.
masih anak-anak sebaaiknya jangan terlalu diajari untuk mendapatkan kripto gan, karena sifatnya yang bikin candu. maka anak akan malas untuk belajar malah asik mencari kripto.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: ramadhan on October 30, 2018, 05:30:56 AM
game juga merupakan sarana edukasi untuk anak walaupun harus ada batasan main mulai dari waktu bermain hingga jenis permainan yang digunakan. saat ini sudah banyak dikembangkan permainan baik itu PC maupun android yang berinteraksi dengan crypto mulai dari penggunakaan ETH, token atau teknologi lain dari crypto. berikut link tautan game tersebut
https://dclplazas.com/5-decentraland-games-in-development/
Berarti ada guna nya / untung nya juga jika anak-anak yang masih di bawah umur saat ini bermain game ya gan, karena tanpa mereka tahu mereka juga bisa menghasilkan sebuah koin dari game yang mereka mainkan, seperti link yang agan share di atas.
masih anak-anak sebaaiknya jangan terlalu diajari untuk mendapatkan kripto gan, karena sifatnya yang bikin candu. maka anak akan malas untuk belajar malah asik mencari kripto.
ya gan kalau menurut saya biar saat masa anak anak bisa bersosialisasi dengan teman nya dan bisa fokus belajar. karena saya pikir memang kurang tepat saat masa anak anak di ajari tentang crypto
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: ZeroX on October 30, 2018, 05:32:27 AM
Mungkin gagasan yang bagus gan,untuk berkembangnya dalam dunia crypto mungkin sejak dini mulai diperkenalkan dengan dunia crypto,asalkan tidak menggangu dengan waktu belajar untuk para pelajar.
Apa lagi dunia crypto sekarang semakin maju dan semakin banyak dikenal dari berbagai kalangan.
Menurut saya, jangan dulu perkenalkan crypto kepada anak-anak sejak dini itu akan membuat mereka stress dan menggangu masa belajar dan bermainnya.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Theroyals on October 30, 2018, 06:33:17 AM
Kalau perkenalan sejak dini supaya tidak ketinggalan info tentang cryptocurrency tidak apa-apa. Asalkan maksudnya bukan perkenalan sejak dini kepada anak-anak. Karena kalau semakin cepat kita kenal akan lebih baik untuk mengetahui apa itu cryptocurrency dan bagaimana cara mendapatkannya. Kita perlu memberikan edukasi kepada nabi orang yang kita kenal tentang cryptocurrency. Ini adalah salah satu cara untuk menghasilkan uang tambahan selain pekerjaan di dunia nyata. Kita ajarkan cara mendapatkan uang melalui cryptocurrency dengan tanpa menggunakan modal selain kuota internet. Daripada kita menggunakan hp dan komputer untuk bermain game dan browsing, alangkah baiknya digunakan untuk menambah penghasilan.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: perdutrang on October 30, 2018, 06:55:06 AM
game juga merupakan sarana edukasi untuk anak walaupun harus ada batasan main mulai dari waktu bermain hingga jenis permainan yang digunakan. saat ini sudah banyak dikembangkan permainan baik itu PC maupun android yang berinteraksi dengan crypto mulai dari penggunakaan ETH, token atau teknologi lain dari crypto. berikut link tautan game tersebut
https://dclplazas.com/5-decentraland-games-in-development/
Berarti ada guna nya / untung nya juga jika anak-anak yang masih di bawah umur saat ini bermain game ya gan, karena tanpa mereka tahu mereka juga bisa menghasilkan sebuah koin dari game yang mereka mainkan, seperti link yang agan share di atas.
Mungkin iya gan, karena itu hanya sebuah aplikasi game yang berbayar crypto, jika untung ya syukur, jika tidak ya anak yang memainkan game dari aplikasi tersebut hanya senang memainkan nya, tidak lebih, karena mereka tidak mungkin tahu / mengerti bahwa aplikasi game tersebut berbayar crypto, jika anak tersebut masih di bawah umur loh ya, dan mereka juga tidak mungkin tahu apa itu crypto, jadi boleh lah anak kita atau anak yang masih di bawah umur kita biarkan untuk bermain game, guna untuk sebagai hiburan semata mereka saja, tetapi ingat jangan terlalu membiarkan anak kita untuk selalu bermain game, karena itu juga tidak baik untuk masa depan nya nanti.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: raihanjr on November 04, 2018, 03:43:52 PM
Melihat dari kemajuan teknologi untuk saat ini seperti semakin banyaknya game' yang menggunakan Android. sebagian dari Generasi anak anak untuk masa depan waktunya banyak terbuang hanya untuk bermain game dari pada belajar ataupun tugas dari sekolah. Pantaskah atau tidaknya jika dari pada waktu terbuang percuma hanya bermain game jika di perkenalkan sejak dini mengenal dunia Cryptocurency..??
tentu itu lebih baik gan ketimbang meluangkan waktu hanya untuk bermain saja dah ini dapat menambah penghasilan,tapi mungkin ada sisi buruknya karena menurut mereka mencari penghasilan mudah mereka jadi malas sekolah dan ingin buru-buru lulus dan bekerja.alangkah lebih baiknya tetap fokuskan mereka pada kodratnya sebagai pelajar 8)
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: tasyad12 on November 04, 2018, 04:07:54 PM
Kalau masih kecil begitu mending jangan dulu gan, kan namanya anak-anak pikirannya biasanya hanya main tunggu dulu aja sampai si anak bisa mencerna  penjelasan seseorang, ada baiknya sih sekitar 1 SMP x ya baru di perkenalkan karena sudah mulai beranjak abg dan sudah bisa mencerna penjelasan
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: JasmineRose on November 04, 2018, 10:52:48 PM
Kalau masih kecil begitu mending jangan dulu gan, kan namanya anak-anak pikirannya biasanya hanya main tunggu dulu aja sampai si anak bisa mencerna  penjelasan seseorang, ada baiknya sih sekitar 1 SMP x ya baru di perkenalkan karena sudah mulai beranjak abg dan sudah bisa mencerna penjelasan

SMP juga kayanya belum pantas bang. Soalmya SMP itu pikiranya masih berkembang dalam mencari bakat mereka. Ya paling juga kalo mau ngenalin mah pas SMA. Soalnya SMA itu pikiran nya udah mulai matang memikirkan hidup dan bisa lebih mengontrol diri sendiri
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: vermilion- on November 05, 2018, 03:35:31 AM
tidak ada salahnya mengenalkan dunia crypto pada anak sejak dini tetapi pada usia tertentu karena kebanyakan anak masih berpola pikir untuk bermain dan mencari teman
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: bagus danang on November 05, 2018, 04:15:15 AM
Menurut saya ini merupakan pembahasan yang sangat menarik, kalau saya pribadi memperkenalkan dunia crypto sejak dini kepada yang masih anak-anak, kalau saya pribagi sebagai orang tua kalau untuk hal yang positif seperti ini ya boeh-boleh saja, tetapi ya kita juga harus melihat anak tersebut kira-kira mereka mampu atau tidak, tetapi alangkah baiknya, kalau menurut saya pribadi ketika anak tersebut sudah lulus SLTA kita kenalkan dunia crypto, itu malah lebih bagus daripada pas mereka masih sekolah terus terjun di dunia crypto.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: NandaSaputri on November 15, 2018, 12:28:22 AM
Menurut saya jika waktu terbuang untuk bermain game tentu itu tidak baik untuk mereka tetapi juga ada efeknya jika usia dini contoh SD /SMP sudah di perkenalkan pada dunia crypto bisa jadi si anak kemungkinan belum siap bisa jadi malah si anak malas sekolah karena sudah bisa menghasilkan uang di crypto lebih baik mengenal dunia crypto setelah lulus
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: enci55 on November 24, 2018, 04:27:42 AM
kalau untuk mengenalkan kapada anak anak di tingkat sd atau smp sepertinya tidak, saya sudah memperkenalkan anak yang di tingkat sma ke atas, karen tingkat kemampuan anak tingkat sma bisa lebih memahami dunia crypto, ketimbang maen game yang tidak berguna dan menyita waktu, ada pun anak tingkat smp yang sudah mengenal crypto, karena memang lebih memahami dunia digital, sehingga untuk mengenal dunia crypto lebih mudah ketimbang mereka yang belum memahaminya sama sekali
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: modus on November 24, 2018, 12:58:50 PM
mungkin memang betul dunia cryptocurency belum bayak orang yang mengenalnya atau mengetahuinya, maka dari itu kita harus mulai memperkenalkan nya pada orang-orang terdekat kita agar semakin banyak orang yang mengetahui dunia crypto ini, dan juga agar lebih maju.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: vegasus on March 11, 2020, 11:49:59 PM
Saya kurang sependapat jika crypto diperkenalkan terlalu dini. Misal diperkenalkan ke anak-anak SMP, menurut saya umurnya belum terllau pas. Kalau dalam pandangan saya, umur yang pas itu sesuai dengan skala internasional yaitu 18+. Anak dengan umur di atas 18 tahun saya kira mungkin sudah bisa paham.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: Tronjal-Tronjol MahaAsyik on March 13, 2020, 03:07:55 AM
Kalau masih kecil begitu mending jangan dulu gan, kan namanya anak-anak pikirannya biasanya hanya main tunggu dulu aja sampai si anak bisa mencerna  penjelasan seseorang, ada baiknya sih sekitar 1 SMP x ya baru di perkenalkan karena sudah mulai beranjak abg dan sudah bisa mencerna penjelasan

SMP juga kayanya belum pantas bang. Soalmya SMP itu pikiranya masih berkembang dalam mencari bakat mereka. Ya paling juga kalo mau ngenalin mah pas SMA. Soalnya SMA itu pikiran nya udah mulai matang memikirkan hidup dan bisa lebih mengontrol diri sendiri
Yaps. memang alangkah baik pengenalan  dunia cryptocurrency sejak dini bisa dari smp/sma karena perkembngan dunia teknologi, pendidikan dan ekonomi yang menyangkut  cryptocurrency dalam jaman milenial ini sangat diperlukan nantinya.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: hair on March 13, 2020, 12:24:52 PM
Tidak masalah kalau hanya untuk perkenal saja biar mereka gak ketinggalan zaman dan paham tentang perubahan teknologi yang kian hari kian maju, lagi pula setelah dewasa mereka bisa memilih langkah selanjutnya jadi mereka tidak gaptek..
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: wawan96 on May 07, 2020, 04:14:23 PM
Saya kurang sependapat jika crypto diperkenalkan terlalu dini. Misal diperkenalkan ke anak-anak SMP, menurut saya umurnya belum terllau pas. Kalau dalam pandangan saya, umur yang pas itu sesuai dengan skala internasional yaitu 18+. Anak dengan umur di atas 18 tahun saya kira mungkin sudah bisa paham.
harusnya memang 18+ saya memperkenalkan cryptocurrency ke bocah smp saya sedikit takut karena banyak dunia dice/judi saya takut mereka terjerumus ke perjudian saya lebih berani mengenalkan crypto ke orang yang sudah dewasa.
Title: Re: Perkenalkan sejak dini dunia cryptocurency
Post by: wahyudi on May 08, 2020, 04:39:47 AM
Memperkenalka cryptocurency sejak dini saya rasa adalah ide yang paling bagus,karena dengan adanya crytocurency kita semua jadi punya pekerjaan sampingan,serta ini juga bisa di jadikan pekerjaan utama.