follow us on twitter . like us on facebook . follow us on instagram . subscribe to our youtube channel . announcements on telegram channel . ask urgent question ONLY . Subscribe to our reddit . Altcoins Talks Shop Shop


This is an Ad. Advertised sites are not endorsement by our Forum. They may be unsafe, untrustworthy, or illegal in your jurisdiction. Advertise Here Ads bidding Bidding Open

Author Topic: Istilah kata dalam cripto currency  (Read 1388 times)

Offline SALEKA

  • Sr. Member
  • *
  • *
  • Activity: 452
  • points:
    3068
  • Karma: 15
  • INDONESIAN SUPPORT!
  • Trade Count: (0)
  • Referrals: 14
  • Last Active: October 20, 2021, 02:17:09 PM
    • View Profile

  • Total Badges: 20
    Badges: (View All)
    10 Posts First Post Fifth year Anniversary
Istilah kata dalam cripto currency
« on: March 25, 2018, 12:18:12 PM »
Hallo semua , mau sedikit menambahka beberapa istilah yang mungkin agan agan sering denger atau baca tapi masi belum tau artinya
Semoga membantu  teman teman.


   FUD : "Fear , Uncertainty and Doubt" , sebuah propoganda tentang penurunan harga / lower price .

   FOMO : " Fear Of Missing Out " , Sebuah  phobia yang isinya ketakutan akan ketinggalan berita .

   HODL : Kesalahan seseorang mengetik dari Asal kata  HOLD yang artinya " Memegang " ,  HODL biasanya di artikan sebagai ajakan untuk menyimpan / menginvest asset agar harga nya tidak drop / agar harga nya naik .

   Whale : Arti kata dari "Ikan Paus " , dalam dunia crypto Whale adalah orang orang besar yang mempunyai asset besar di dunia crypto.

   Bullish : Sebuah Ekspetasi akan naik nya harga suatu koin.

   Bearish : kebalikan dari Bulllish yaitu sebuah ekspektasi akan turunya harga suatu koin.

   ATH : "All Time High" , aritinya harga tertinggi yang pernah di milik suatu koin.

   Marketcap : Hasil kali dari Total supply dengan harga yang dimiliki .

   ICO : "Initial Coin Offering " , penjualan awal suatu coin sebelum di jual bebas ke pasaran .

   ROI : "Return on Investment " , inti dari ini adalah waktu yang dibutuhkan untuk Balik modal .

   Mooning / To the Moon : Ketika harga sebuah crypto naik drastis .

   Cold Storage : Sebuah perangkat untuk menyimpan asset crypto secara offline.

   Fork : Ketika Sebuah Blockchain terbagi menjadi 2 bagian yang berbeda.

    PO (payout) = Pembayaran sebuah situs mining/hyip/PTC dll ke dalam akun kita.

   WD (withdraw) = proses transfer cripto currency dari akun mining/hyip/PTC dll ke dalam wallet cripto currency.

    Scam = penjelasan ringkasnya yaitu "Tidak Membayar".

    Ripper = dalam dunia cripto currency Ripper sering di artikan Penipu.

    Mining = menambang...yaitu menambang cripto currency, untuk melakukan mining kita biasanya diharuskan membeli alat mining pada sebuah web (cloudmining) ada 2 jenis mining yaitu mining hardware dan cloudmining.

    Trading = melakukan aktifitas jual - beli di situs2 exchanger cripto currency.

    Exchanger = tempat penukaran cripto currency ke Usd dan coin2 lainnya.

   Giveaway = dalam bahasa indonesia giveaway artinya
memberikan jadi orang2/situs memberikan cripto currency secara Cuma-cuma.

    Faucet = dalam bahasa indonesia artinya keran...!!faucet ini merupakan situs web yang menyediakan cripto currency gratis dalam waktu tertentu..biasanya setiap 5 menit, 10 menit,1 jam DLL tergantung owner faucet tersebut.

   Wallet = dompet/tempat penyimpanan cripto currency.

    Pump = itu menaikan harga cripto currency (pemain-pemain gede pada ambil barang)

    Dump = itu menurunkan harga cripto currency (pemain-pemain gede pada buang barang).

    Satoshi = 0.00000001 cripto currency.

   Bits = 100 satoshi.

   Cut lose ( jual rugi dulu ) = biasanya tindakan ini harus kita ambil dalam trading cripto currency , alt coin lainnya ketika harga pasar mulai turun drastis dalam waktu tertentu.tindakan cut lose kita ambil supaya tidak terjadi kerugian yang lebih besar.tindakan ini harus diambil jika market belum indikasi kenaikan.

   Cute Lose = jual rugi setelah berkali2 jual rugi.[istilah dari para member vip.cripto currency.co.id].

   ROI = return on investment kata roi biasa digunakan dalam dunia mining yg artinya kembalinya jumlah cripto currency kita yg diperoleh dari hasil sebuah investasi.

   HYIP = Singkatan dari High Yield Investment Program merupakan program investasi online untuk lebih jelas .

   Ponzi = adalah modus inviestasi palsu yang membayarkan keuntungan kepada investor dari uang mereka sendiri atau uang yang dibayarkan oleh investor berikutnya, bukan dari keuntungan yang diperoleh oleh individu atau organisasi yang menjalankan operasi.

   Depo (Deposit) = isi saldo, dalam dunia cripto currency kata depo sering digunakan jika seseorang melakukan sebuah investasi.

   invest (investasi) = penjelasan singkatx Menanam modal dengan mengharapkan bunga dari hasil penanaman modal.

   Arbitrase = adalah praktek mencari keuntungan dengan cara memanfaatkan perbedaan harga pasar. Misal ente lihat di BTC-e harga cripto currency USD 233 sedangkan di Bitstamp USD 237. Kita bisa memanfaatkan selisih harga ini untuk memperoleh profit dengan cara membeli cripto currency di BTC-e lalu menjualnya di Bitstamp.


Sekian dari saya , jika ada yang mau nambahin / ngoreksi , di persilahkan
« Last Edit: March 28, 2018, 07:04:37 PM by SALEKA »

Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Istilah kata dalam cripto currency
« on: March 25, 2018, 12:18:12 PM »


Offline Santalima

  • Full Member
  • *
  • Activity: 273
  • points:
    2319
  • Karma: 9
  • Be Yourself
  • Trade Count: (0)
  • Referrals: 2
  • Last Active: May 13, 2019, 04:47:50 PM
    • View Profile

  • Total Badges: 15
    Badges: (View All)
    10 Posts First Post Fifth year Anniversary
Re: Istilah kata dalam cripto currency
« Reply #1 on: March 26, 2018, 12:27:00 PM »
Ijin nambah ya gan....

Spam : post yg tidak berkualitas (sampah)
Plagiarisme : Penjiplakan yg tidak menyertakan sumbernya
Thread : Tulisan seseorang dalam sebuah forum
Quote : Mengutip tulisan dari sebuah thread
Scam : Penipuan

Mohon koreksi kalo salah..hehe



▶▶ Telegram ◀◀  |  ▶▶Facebook◀◀  |  ▶▶Reddit◀◀  |  ▶▶Twitter◀◀  |  ▶▶AltcoinTalk◀◀

Offline Pandu Kelana

  • Full Member
  • *
  • Activity: 163
  • points:
    2134
  • Karma: 12
  • INDONESIAN SUPPORT!
  • Trade Count: (0)
  • Referrals: 10
  • Last Active: April 23, 2019, 02:28:07 PM
    • View Profile

  • Total Badges: 16
    Badges: (View All)
    10 Posts First Post Fifth year Anniversary
Re: Istilah kata dalam cripto currency
« Reply #2 on: March 30, 2018, 06:18:24 AM »
Tambahan: (terutama bagi forum user)

Wall - order pembelian dengan total terbesar dalam sebuah trading market . istilah gampangnya " TEMBOK "   ;D
Altcoin - aset crypto lain selain bitcoin ( alternative coin )
Token - Aset digital yang di buat untuk Projek Tertentu.
ICO - "Initial Coin Offering" Digunakan untuk CrowdFunding pengumpulan dana besar2an untuk sebuah Projek yang di tawarkan
Shill - Orang yang menyebarkan kebohongan untuk mendapatkan keuntungan dengan mengambil tindakan yang sebaliknya
Bag - Pemegang Wallet tetap saat terjadi pump and dump . Jadi intinya dia hold meski ada pump / dump.
Fork - di software enginering fork itu artinya saat developer mengcopy sumber code dari 1 software lainnya dengan independent. tanpa mempengaruhi yang utamanya = ralat yang di OP
POW - "Proof of Work"; bukti kerja atau gampangnya langkah dalam ekonomi untuk keamanan jaringan dari coin tersebut
POS - "Proof of Stake"; verifikasi transaksi dengan tujuan mencapai distribusi yang transparant.
Wallet - Dompet untuk simpan jenis crypto .
Cold Storage - penyimpanan private key yang tidak online dan tidak digunakan aktif . jadi cuman buat simpen gampangnya nabung mas bro .
Private Key - enkripsi data dari wallet . bahan paling penting dalam wallet . buat buka wallet .
Dapp - "Decentralized Application" dibangun dari smart contract . skg biasa di kenal erc20 di eth.
Lambo - Mobil impian banyak trader . Mobil nya raffi ahmad  ;D
Profit : keuntungan
Opit : istilah dari profit
Off-topic : keluar dari jalur topik
WD (withdraw) : penarikan dana
Deposit : isi saldo
Depo : singkatan dari deposit
BTC : kependekan dari bitcoin
ETH : singkatan dari etherium
Market : pasar
Cryptocurrency : mata uang digital / virtual
Coinmarcetcap : website untuk melihat perkembangan coin
CMC : istilah dari coinmarcetcap
Softcap : target dana minimal yang harus dicapai di project ico
Hardcap : jumlah dana maksimal yang dibutuhkan di project ico
OP : istilah dari original post atau post asli
TS : Thread Starter.


« Last Edit: March 30, 2018, 06:22:22 AM by pandukelana2712 »

Offline Geey

  • Hero Member
  • *
  • Activity: 933
  • points:
    10973
  • Karma: 74
  • Binance #SWGT and CERTIK Audited
  • Trade Count: (0)
  • Referrals: 3
  • Last Active: April 25, 2024, 02:14:46 PM
    • View Profile

  • Total Badges: 22
    Badges: (View All)
    Sixth year Anniversary Fifth year Anniversary Fourth year Anniversary
Re: Istilah kata dalam cripto currency
« Reply #3 on: April 05, 2018, 09:52:28 AM »
NOTED
Postingan di atas sudah cukup jelas dan sudah saya perbarui dengan yang baru
SWG.IO.
Smart World
Global Token
.
▒▒▒▒▒▒▒▒▒▒▒▄██▄
▒▒▒▒▒▒▒▒▒▄██████▄
▒▒▒▒▒▒▒▄██████████▄
▒▒▒▒▒▄█████▀▒▒▀█████▄
▒▒▒▒▒▀██▒▒▒▄▄▒▒▒▀█▀▒▒▒
▄███▄▒▒▒▒▒▄████▄▒▒▒▒▒▄███▄
▀██▀▒▒▒▒▒▀████▀▒▒▒▒▒▀██▀
▒▒▒▒▒▒▄██▄▒▒▀▀▒▒▄██▄
▒▒▒▒▒▀█████▄▒▒▄█████▀
▒▒▒▒▒▒▒▀██████████▀
▒▒▒▒▒▒▒▒▒▀██████▀
▒▒▒▒▒▒▒▒▒▒▒▀██▀
BINANCE
#SWGT
.
█▀▀▀










█▄▄▄
.BUY NOW.
▀▀▀█










▄▄▄█
███  ICOHOLDER  ███
✅ TOP-3 PRE-SALE
✅ 4.45 RATING
.

 

ETH & ERC20 Tokens Donations: 0x2143F7146F0AadC0F9d85ea98F23273Da0e002Ab
BNB & BEP20 Tokens Donations: 0xcbDAB774B5659cB905d4db5487F9e2057b96147F
BTC Donations: bc1qjf99wr3dz9jn9fr43q28x0r50zeyxewcq8swng
BTC Tips for Moderators: 1Pz1S3d4Aiq7QE4m3MmuoUPEvKaAYbZRoG
Powered by SMFPacks Social Login Mod