Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Berita & Teknologi => Topic started by: pelana vreo on December 12, 2020, 09:15:15 PM

Title: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: pelana vreo on December 12, 2020, 09:15:15 PM
(https://i.imgur.com/IpwdQxV.jpg)
Sumber gambar google

Metamask sebagai Ekstensi dalam browser yang populer untuk mengakses jaringan Ethereum baru- baru mengumumkan penawaran yang ditujukan untuk adopsi institusional aset DeFi bersama dengan partner Curv.

Hal ini dilakukan untuk meningkatkan sistem keamanan dan kepercayaan para investor dalam mengelola aset DeFi dan platform pertukaran dengan hanya satu kali klik dengan tingkat audit dan keamanan yang lebih baik dari protokol DeFi saat ini.

Quote
“Untuk perusahaan perdagangan profesional yang ingin menggunakan protokol DeFi paling menarik, proses saat ini tidak efisien. Perusahaan perdagangan juga memerlukan pelaporan yang kuat untuk tujuan akuntansi, pajak, dan P&L, ”kata ConsenSys.

Postingan ini merupakan saduran dari artikel dibawah ini :
1.cryptoiz.net (https://www.google.com/amp/s/cryptoiz.net/curv-bermitra-dengan-metamask-untuk-membantu-institusi-investasi-aset-defi/%3famp)
2. cryptoslate.com (https://cryptoslate.com/new-metamask-offering-aims-to-bring-legacy-finance-to-ethereum-defi-market/)
3. coindesk.com (https://www.coindesk.com/curv-partners-with-metamask-to-help-institutions-custody-defi-assets)
Pendapat dan masukan anda sangat diperlukan.


Arti Institusional : mengenai lembaga atau bersifat kelem-bagaan
contoh: 'struktur institusional serta mekanisme administrasinya perlu disempurnakan'



Sumber : KBBI (https://jagokata.com/arti-kata/institusional.html#:~:text=%5Binstitusional%5D%20Makna%20institusional%20di%20KBBI,institusional%20serta%20mekanisme)
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: hair on December 12, 2020, 10:54:57 PM
Apakah curv ini pihak ke 3 gan? Apakah sudah aman dan terpercaya? Kita tahu sangat rawan proyek DeFi karena banyak kasus hack yang terjadi
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: pelana vreo on December 17, 2020, 08:20:42 AM
Apakah curv ini pihak ke 3 gan? Apakah sudah aman dan terpercaya? Kita tahu sangat rawan proyek DeFi karena banyak kasus hack yang terjadi

Curv bukalah pihak ke 3 gan,Curv merupakan sebuah startup silahkan kunjungi tautan ini untuk informasi lebih detail ya https://www.curv.co/
Dan Untuk tingkat keamanan,saya pikir tidak ada jaminan semua startup memiliki tingkat keamanan 100% namun Curv telah memiliki banyak mitra seperti stellar,solarisbank dan banyak mitra lainnya,anda dapat mengunjunginya di google ya ;)
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: hair on December 17, 2020, 09:23:51 AM
Menarik semoga aja ini menjadi gairah investor untuk berinvestasi, walaupun sistem keamanan DeFi saat ini sedang diuji.  Metamask terus memperbarui layanan sebagai bukti untuk mempermudah para komunitasnya
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: yohananaomi on February 13, 2021, 12:17:09 AM
informasi yang baik terima kasih gan atas penyampain ini, karena sebagai pengguna metamask tentu saya sendiri baru mengetahui hal ini, buat saya selama untuk pembaruan dan peningkatan tentu akan berdampak baik bagi metamask pada umumnya. semoga bisa terealisasi dengan baik.
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: hair on February 17, 2021, 10:03:23 PM
buat saya selama untuk pembaruan dan peningkatan tentu akan berdampak baik bagi metamask pada umumnya. semoga bisa terealisasi dengan baik.
Mungkin sebagai antipasi persaingan antara wallet, kalau tidak kan akan berdampak sama kelangsungan dan biaya operasional metamask.  Saya pikir metamask akan selalu update dan improvisasi produk mereka untuk meningkatkan kepercayaan publik.
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: lepbagong on April 12, 2021, 11:42:39 PM
buat saya selama untuk pembaruan dan peningkatan tentu akan berdampak baik bagi metamask pada umumnya. semoga bisa terealisasi dengan baik.
Mungkin sebagai antipasi persaingan antara wallet, kalau tidak kan akan berdampak sama kelangsungan dan biaya operasional metamask.  Saya pikir metamask akan selalu update dan improvisasi produk mereka untuk meningkatkan kepercayaan publik.
saya setuju bahwa untuk perbaikan metamask, apa saja pembaruan untuk memudahkan dan proteksi bagi penggunannya tentu sangat diapresiasi sekali. sayangnya kalau buat saya metamask sudah ada SWAP tetapi tidak dimaksimalkan, karena jelas ini akan memudahkan penggunanya juga sekalian mecari keuntungan yang memang bisa didapat. karena swap sangat menguntungkan untuk dilakukan apabila dijalankan dengan baik.
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: hair on April 13, 2021, 11:45:42 AM
Mungkin butuh waktu gan, jadi ditunggu aja tim developer metamask dalam memaksimalkan swapnya
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: lepbagong on April 15, 2021, 06:21:43 AM
Mungkin butuh waktu gan, jadi ditunggu aja tim developer metamask dalam memaksimalkan swapnya
pasti sekali gan, sudah ada contoh banyak yang melakukan dari fee nya saja sudah untung besar mana mungkin mereka tidak mengetahui, karena kalau metamask bisa melakukan akan lebih enak menggunakan metamask karena gak perlu lagi koneksi. sekali jalan saja dan metamask punya kelebihan dari swap yang lain untuk hal tertentu yang tidak dipunyai lainnya.
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: hair on April 15, 2021, 11:53:18 PM
Yup kita hanya menunggu saja gan karena pengguna metamask juga sangat banyak. Semoga mereka bisa merealisasikan swap yang murah meriah  ;D
Title: Re: MetaMask memperkenalkan alat DeFi institusional
Post by: yohananaomi on September 13, 2021, 12:53:20 PM
Yup kita hanya menunggu saja gan karena pengguna metamask juga sangat banyak. Semoga mereka bisa merealisasikan swap yang murah meriah  ;D
sepertinya swap metamask akan susah melakukan itu karena semua swap di metamask tergantung dengan semua swap yang ada dan tinggal mereka menghubungkannya saja.