Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Topic started by: lepbagong on August 10, 2020, 02:19:29 PM

Title: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: lepbagong on August 10, 2020, 02:19:29 PM
beberapa saat yang lalu saya membaca ketika awal altcointalks mulai aktif dan terlihat bahwa saat itu ranking yang telah ada masih sedikit ;
Jr Member
Full Member
Sr Member
Hero Member

(https://i.imgur.com/IjLDCM3.jpg)

tetapi dengan perkembangan waktu ranking mulai berubah dan saya tidak mengetahui, apakah dari rekan sekalian bisa menambahkan dan merinci agar bisa buat pembelajaran.
kalau bisa berurutan perubahan rankingnya, berikut penjelasan yang mengakibatkan ranking berubah mungkin dibutuhkan.

saya tidak tahu apakah thread seperti ini sudah pernah dibuat dan dipublikasikan, kalau sudah ada saya mohon maaf atas ketidak pengertian yang terjadi.
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: alltalk on August 10, 2020, 03:43:43 PM
Daftar rank yang ada di forum altcoinstalks:

1. Newbie
2. 1st step
3. Baby Steps
4. Jr. Member
5. Member
6. Full Member
7. Sr. Member
8. Hero Member
9. Legend
10. Mythical
11. Padawan

Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: lepbagong on August 10, 2020, 04:43:16 PM
Daftar rank yang ada di forum altcoinstalks:

1. Newbie
2. 1st step
3. Baby Steps
4. Jr. Member
5. Member
6. Full Member
7. Sr. Member
8. Hero Member
9. Legend
10. Mythical
11. Padawan

Ini ranking yang digunakan saat ini ? apakah ada jumlah posting yang harus dilakukan untuk setiap perubahan ranking, kiranya dapat diberikan pencerahan. atas bantuanya terima kasih.

1. Newbie  - 0
2. 1st step -
3. Baby Steps -
4. Jr. Member -
5. Member - 100
6. Full Member -
7. Sr. Member -
8. Hero Member -
9. Legend -
10. Mythical -
11. Padawan -
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: Vx1 on August 10, 2020, 04:55:08 PM
Ini ranking yang digunakan saat ini ? apakah ada jumlah posting yang harus dilakukan untuk setiap perubahan ranking, kiranya dapat diberikan pencerahan. atas bantuanya terima kasih.

1. Newbie  - 0
2. 1st step -
3. Baby Steps -
4. Jr. Member -
5. Member - 100
6. Full Member -
7. Sr. Member -
8. Hero Member -
9. Legend -
10. Mythical -
11. Padawan -
0 activity = Newbie
1-4 activity = 1st step
5-40 activity = Baby Steps
46-130 activity = Jr. Member
136-300 activity = Full Member
312 activity = Sr. Member
700 activity = Hero Member
1200 activity = Legend
5000-6000 activity = Mythical

Agan bisa baca di sini untuk jumlah post dan kenaikan rank : https://www.altcoinstalks.com/index.php?topic=13827.0
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: lepbagong on August 10, 2020, 05:22:04 PM
Ini ranking yang digunakan saat ini ? apakah ada jumlah posting yang harus dilakukan untuk setiap perubahan ranking, kiranya dapat diberikan pencerahan. atas bantuanya terima kasih.

1. Newbie  - 0
2. 1st step -
3. Baby Steps -
4. Jr. Member -
5. Member - 100
6. Full Member -
7. Sr. Member -
8. Hero Member -
9. Legend -
10. Mythical -
11. Padawan -
0 activity = Newbie
1-4 activity = 1st step
5-40 activity = Baby Steps
46-130 activity = Jr. Member
136-300 activity = Full Member
312 activity = Sr. Member
700 activity = Hero Member
1200 activity = Legend
5000-6000 activity = Mythical

Agan bisa baca di sini untuk jumlah post dan kenaikan rank : https://www.altcoinstalks.com/index.php?topic=13827.0

Sekali lagi saya apresiasi atas pemberian informasi yang anda berikan, semoga ini bisa menjadi pencerahan bagi saya dan mungkin rekan lain yang belum mengetahui. terus selalu berbagi biar kita akan selalu memberikan pencerahan terbaik dan berguna bagi rekan sekalian yang mungkin membutuhkan.
sukses selalu buat semua rekan di forum Indonesia.

0 activity = Newbie
1-4 activity = 1st step
5-40 activity = Baby Steps
46-130 activity = Jr. Member
.................= Member        
136-300 activity = Full Member
312 activity = Sr. Member
700 activity = Hero Member
1200 activity = Legend
5000-6000 activity = Mythical
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: hair on August 11, 2020, 01:30:24 AM
Untuk ranking sudah sangat jelas di pinned post yang di buat oleh om mod, untuk Info lebih lanjut silahkan dibaca-baca dulu
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: noemail on August 11, 2020, 04:30:01 AM
Sekali lagi saya apresiasi atas pemberian informasi yang anda berikan, semoga ini bisa menjadi pencerahan bagi saya dan mungkin rekan lain yang belum mengetahui. terus selalu berbagi biar kita akan selalu memberikan pencerahan terbaik dan berguna bagi rekan sekalian yang mungkin membutuhkan.
sukses selalu buat semua rekan di forum Indonesia.

0 activity = Newbie
1-4 activity = 1st step
5-40 activity = Baby Steps
46-130 activity = Jr. Member
.................= Member        
136-300 activity = Full Member
312 activity = Sr. Member
700 activity = Hero Member
1200 activity = Legend
5000-6000 activity = Mythical

Setau ane sih rank member itu kisaran 100 gan karena ane ketika sebelum naik ke fm rank ane member dengan activity 100 lebih jadi kemungkinan jr dibawah 100
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: raihanjr on August 11, 2020, 04:31:24 AM
Kalau ditanya sudah berapa kali perubahan tentang ranking di forum ane kurang paham karena ane pendatang baru gan, dan untuk ranknya aja saja bisa dibaca di pinned message di forum lokal ini
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: noemail on August 11, 2020, 04:38:24 AM
Daftar rank yang ada di forum altcoinstalks:

1. Newbie
2. 1st step
3. Baby Steps
4. Jr. Member
5. Member
6. Full Member
7. Sr. Member
8. Hero Member
9. Legend
10. Mythical
11. Padawan
Apakah diforum lokal sudah ada yang mencapai rank tertinggi om mod?
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: hair on August 11, 2020, 07:03:08 AM
Apakah diforum lokal sudah ada yang mencapai rank tertinggi om mod?

Untuk ranking tertinggi di forum ini baru 2 orang gan berasal dari luar semua. Member Lokal belum ada.
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: idono on August 11, 2020, 12:39:59 PM
beberapa saat yang lalu saya membaca ketika awal altcointalks mulai aktif dan terlihat bahwa saat itu ranking yang telah ada masih sedikit ;
Jr Member
Full Member
Sr Member
Hero Member

(https://i.imgur.com/IjLDCM3.jpg)

tetapi dengan perkembangan waktu ranking mulai berubah dan saya tidak mengetahui, apakah dari rekan sekalian bisa menambahkan dan merinci agar bisa buat pembelajaran.
kalau bisa berurutan perubahan rankingnya, berikut penjelasan yang mengakibatkan ranking berubah mungkin dibutuhkan.

saya tidak tahu apakah thread seperti ini sudah pernah dibuat dan dipublikasikan, kalau sudah ada saya mohon maaf atas ketidak pengertian yang terjadi.
Wah ternyata forum ini sudah dibuat cukup lama juga ane belom baru tau infonya ini
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: noemail on August 13, 2020, 11:44:39 AM
Untuk ranking tertinggi di forum ini baru 2 orang gan berasal dari luar semua. Member Lokal belum ada.
Dua orang tersebut apakah member atau memang moderator atau admin gan?semoga saja member lokal ada bisa sampai :)
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: hair on August 14, 2020, 01:55:55 AM
Dua orang tersebut apakah member atau memang moderator atau admin gan?semoga saja member lokal ada bisa sampai :)
Setahu saya keduanya moderator info lebih lanjut cek disini https://www.altcoinstalks.com/index.php?topic=150405.0
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: lepbagong on August 14, 2020, 10:26:54 AM
Untuk ranking tertinggi di forum ini baru 2 orang gan berasal dari luar semua. Member Lokal belum ada.
Dua orang tersebut apakah member atau memang moderator atau admin gan?semoga saja member lokal ada bisa sampai :)

saya sangat yakin itu bisa terjadi menyusul dua orang yang memang bukan dari indonesia, kita harus akui bahwa Indonesia punya banyak orang potensial dalam hal ini, dan tentu pantas untuk menyadang predikat akun terbaik di altcointalks.
tinggal menunggu waktu saja semuanya akan bisa tercapai. kita harus terus mendukung orang kita bisa berbicara dikancah seperti ini karena dibutuhkan juga peran tersebut karena harus diingat pengikut crypto di Indonesia sangat potensial dan wajib ada orang yang mewakili.
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: jakasantosa on August 16, 2020, 07:20:57 PM
Untuk perubahan rangking diforum lokal kita sediri dari anggota member kira kira yang tertinggi levelnya apa ya?
Adakah yang bisa membuat daftar rangking member lokal yang masuk dalam top 10 tertinggi rangking lokal?
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: hair on August 16, 2020, 11:51:02 PM
Untuk perubahan rangking diforum lokal kita sediri dari anggota member kira kira yang tertinggi levelnya apa ya?
Kalau untuk saat ini belum ada info tentang anggota SFI yang naik rank karena kita tidak tahu membernya berapa banyak dan siapa saja. Setahu saya level tertinggi member lokal adalah legend

Adakah yang bisa membuat daftar rangking member lokal yang masuk dalam top 10 tertinggi rangking lokal?
Kalau agan mau membuatnya silahkan. Karena data para member tidak ada, jadi sangat sulit untuk membuat daftarnya. Top 10 ini penilaian seperti apa gan?
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: Pirate on August 19, 2020, 11:33:40 AM
Untuk masalah ranking sebuah akun sudah ada peraturan lengkapnya di forum yang telah pin oleh moderator kita, tinggal agan membacanya saja disini : https://www.altcoinstalks.com/index.php?topic=13827.0
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: pacar_tiri on August 20, 2020, 09:55:53 AM
Untuk masalah ranking sebuah akun sudah ada peraturan lengkapnya di forum yang telah pin oleh moderator kita, tinggal agan membacanya saja disini : https://www.altcoinstalks.com/index.php?topic=13827.0

Betul ga tinggak baca di thread moderator itu.  Tapi setidaknya di forum lokal Indonesia kita bisa menjelaskan dan menuliskan kembali agar agan agan tidak kesusahan menerjemahkannya.
Title: Re: Sudah berapa kali perubahan ranking ?
Post by: Vx1 on August 21, 2020, 02:55:18 PM
Untuk masalah ranking sebuah akun sudah ada peraturan lengkapnya di forum yang telah pin oleh moderator kita, tinggal agan membacanya saja disini : https://www.altcoinstalks.com/index.php?topic=13827.0

Betul ga tinggak baca di thread moderator itu.  Tapi setidaknya di forum lokal Indonesia kita bisa menjelaskan dan menuliskan kembali agar agan agan tidak kesusahan menerjemahkannya.
Penjelasan tentang rank yang ada di Link di atas itu juga di tulis oleh Moderator Indonesia Gan, mau di terjemahkan ke bahasa apa lagi. Itu sudah bahasa Indonesia, munhkin OP waktu menulis Tread ini belum membacanya, tapi saya yakin kalau sekarang OP sudah paham.