Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Topic started by: hair on March 06, 2021, 06:48:07 PM

Title: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on March 06, 2021, 06:48:07 PM
Halving bitcoin diperkirakan terjadi tahun 2024 (https://www.luno.com/blog/id/post/cek-fakta-bitcoin-halving)
Artinya sekitar 3 tahun dari sekarang. Saat ini masa bullish masih berlanjut tentu ada yang menunggu momen harga crypto akan dump mungkin di sekitar tahun (2023-2024). Saya bukanlah holder masa bullish tahun ini.  Jadi tidak mendapatkan hasil seperti yang sudah banyak orang rasakan. Oleh sebab itu saya tidak akan mengulang dan ketinggalan moment bullish selanjuthnya. Bagaimana strategi kalian untuk halving selanjutnya?

1.Mulai mengoleksi koin top seperti BNB, LINK, DOT?
2.Membeli koin receh lalu di hold menunggu masa bullish selanjutnya?
3.Menunggu halving terjadi baru membeli?
4.Selalu melakukan trading harian?
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkiran Terjadi 2024?
Post by: xeroz on March 06, 2021, 11:51:05 PM
Halving bitcoin diperkirakan terjadi tahun 2024
Sepertinya bukan diperkirakan gan, tapi memang sudah dischedule kan di tahun 2024. Setau saya, halving itu sudah ada schedule nya. Jadi dari halving 1 sampai ke sekian, kita sudah tau kapan waktunya. Ada banyak sumber kok yang bisa menjelaskan kapan waktu pastinya.

-Kalau saya, rencana nanti beli top koin ketika masa bearish.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkiran Terjadi 2024?
Post by: vegasus on March 06, 2021, 11:54:56 PM
1.Mulai mengoleksi koin top seperti BNB, LINK, DOT?
2.Membeli koin receh lalu di hold menunggu masa bullish selanjutnya?
3.Menunggu halving terjadi baru membeli?
4.Selalu melakukan trading harian?
Saya bukan long term holding selama ini, jadi untuk sementara koin-koin yang ada apda saay saya persiapakan untuk bulish season tahun ini (atau mungkin awal tahun depan). Masih percaya jika altcoin season akan berlangsung lagi.

1. Koleksi top koin di masa bearish nanti untuk memersiapkan next bullish setelah halving (biasanya bullish akan terjadi 1 tahun setelah halving)
2. Tidak, kayaknya ane ggak mau koleksi koin receh, terlalu riskan untuk long term buat next bullish. Kalau mau koin receh, emnding besok aja pas sudah mau bullish, lihat kira-kira koin receh apa yang bagus.
3. pas bearsih saja lah ahhaa
4. Ya tapi nggak terlalu signifikan
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: innerpumper on March 07, 2021, 05:27:16 AM
Tetap pada awal dan akhirnya adalah Manajemen aset gan. Mungkin begini, punya aset 100 jt. nah dari itu dibagi lah 4 . beli 25% koin top, 25% lagi hold nunggu bullish, 25% lagi beli saat halving, 25% lagi beli buat trading harian/swing trading. Ya senggaknya kita dapat semua momen yang agan sebutin.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: lepbagong on March 07, 2021, 08:13:39 AM
Halving bitcoin diperkirakan terjadi tahun 2024
Sepertinya bukan diperkirakan gan, tapi memang sudah dischedule kan di tahun 2024. Setau saya, halving itu sudah ada schedule nya. Jadi dari halving 1 sampai ke sekian, kita sudah tau kapan waktunya. Ada banyak sumber kok yang bisa menjelaskan kapan waktu pastinya.

-Kalau saya, rencana nanti beli top koin ketika masa bearish.

Halving terjadi setiap 4 tahun sekali dan itu sudah pasti, yang terakhir adalah terjadi ditahun 2020 maka jelas untuk selanjunya adalah 2024.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: ALTdetectoR on March 07, 2021, 10:04:07 AM
Halving bitcoin diperkirakan terjadi tahun 2024
Sepertinya bukan diperkirakan gan, tapi memang sudah dischedule kan di tahun 2024.
Jujur saja saya sendiri antara percaya dan tidak percaya dengan adanya kabar Halving akan terjadi setiap 3-4tahun sekali. Alasan saya adalah, saya selalu mengingat kata CRYPTO = Fluktuatif (sulit di tebak). Jadi masalah kabar seperti itu jujur saja bagi saya hanya angin lewat.
Tapi yang terpenting bagi saya adalah ketika bearish datang sayang membeli beberapa top koin setelah itu saya pegang sampai waktu Halving datang ( tidak peduli 3-10 tahun yang akan datang ). Dan setelah Halving datang saya jual semua top koin saya gunakan untuk trading harian memanfaatkan situasi pasar yang sedang bagus saat halving. Dan setelah bearish datang lagi saya membeli top koin lagi dan seterusnya seperti yang saya katakan di atas
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: Dinid on March 07, 2021, 11:34:38 AM
Akhir 2018 awal 2019 saya berhenti main kripto. Token-token lama hasil bounty tidak saya tukarkan dengan popular koin semacam btc, eth, dll, dan sekarang banyak yang sudah tak laku, atau masih laku tapi harga murah.

Lantaran karena situasi dan kondisi, bulan ini (Februari 2021) saya mulai aktif lagi di kripto.

Pada masa bearish 2019 2020 saya tidak menyetok assets, jadi tidak terlalu menikmati masa bullish ini, tidak ikut merasakan hasil seperti orang-orang, hahaha ternyata banyak yang senasib ya Gan.

Tapi syukurlah masih ada sedikit sisa aset di exchange dan di private wallet, walaupun tidak seberapa, syukurlah masih bisa buat modal beraktifitas lagi di kripto.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkiran Terjadi 2024?
Post by: hair on March 07, 2021, 07:03:34 PM
Tidak, kayaknya ane ggak mau koleksi koin receh, terlalu riskan untuk long term buat next bullish. Kalau mau koin receh, emnding besok aja pas sudah mau bullish, lihat kira-kira koin receh apa yang bagus.
Tidak salahnya mengoleksi koin receh di binance yang punya market cap bagus kayak vetchain  ;D dari 2 digit naik 3 digit. Kalau bullish bisa melebihi ATH

Tetap pada awal dan akhirnya adalah Manajemen aset gan. Mungkin begini, punya aset 100 jt. nah dari itu dibagi lah 4 . beli 25% koin top, 25% lagi hold nunggu bullish, 25% lagi beli saat halving, 25% lagi beli buat trading harian/swing trading. Ya senggaknya kita dapat semua momen yang agan sebutin.
Pembagian 4 asset ini bisa jadi pilihan gan setidaknya kita bisa mendapat peluang besar untuk mendapatkan keuntungan setelah halving bitcoin selanjutnya.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkiran Terjadi 2024?
Post by: Hamida on March 07, 2021, 08:24:28 PM
Tidak, kayaknya ane ggak mau koleksi koin receh, terlalu riskan untuk long term buat next bullish. Kalau mau koin receh, emnding besok aja pas sudah mau bullish, lihat kira-kira koin receh apa yang bagus.
Tidak salahnya mengoleksi koin receh di binance yang punya market cap bagus kayak vetchain  ;D dari 2 digit naik 3 digit. Kalau bullish bisa melebihi ATH


kliatannya tergantung analisa dan kemampuan memprediksi kemungkinan koin trsebut.
main top coin bagus, lebih aman.
Pilih coin receh juga bagus, more profitable.
Every choice has risk.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkiran Terjadi 2024?
Post by: hair on March 07, 2021, 08:30:27 PM
kliatannya tergantung analisa dan kemampuan memprediksi kemungkinan koin trsebut.
main top coin bagus, lebih aman.
Pilih coin receh juga bagus, more profitable.
Every choice has risk.
Iya sis.  High risk high return itulah crypto. Mungkin roadmap bisa dijadikan dasar untuk memilih koin berpotensi tersebut
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: xeroz on March 07, 2021, 11:50:07 PM
Jujur saja saya sendiri antara percaya dan tidak percaya dengan adanya kabar Halving akan terjadi setiap 3-4tahun sekali. Alasan saya adalah, saya selalu mengingat kata CRYPTO = Fluktuatif (sulit di tebak).
Coba cek lagi gan halving sebelumnya dan info-info yang valid terkait havling BTC. Banyak kok sumber yang bisa dipercaya terkait infomasi halving ini. Kalau masalah fluktuatif, itu kaitannya ke harga dan market. Memang iya salah satu ciri nya yaitu harga dan market crypto sangat fluktuatif. Tapi kalau event seperti halving, memang sudah ada schedule nya.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on March 08, 2021, 12:19:20 AM
Tapi kalau event seperti halving, memang sudah ada schedule nya.
Sudah terencana ya gan?  Btw siapa yang mengadakan halving ini apa tim yang mengembangkan bitcoin atau para miner?  Berapa banyak kira2 halving bitcoin akan terjadi?
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: KKH84 on March 08, 2021, 03:50:49 AM
Halving adalah musiman 4 tahun sekali, saya pribadi tidak pernah membuat strategi yang berarti untuk menghadapi sebelum maupun sesudah halving. Saya tetap fokus bekerja sebagai bounty hunter dan mengumpulkan koin untuk jangka panjang seperti BNB, DOT, CAKE dan ETH.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on March 08, 2021, 07:24:48 PM
Halving adalah musiman 4 tahun sekali, saya pribadi tidak pernah membuat strategi yang berarti untuk menghadapi sebelum maupun sesudah halving. Saya tetap fokus bekerja sebagai bounty hunter dan mengumpulkan koin untuk jangka panjang seperti BNB, DOT, CAKE dan ETH.
Tidak masalah gan kalau tidak memiliki strategi khusus setidaknya agan udah punya niat untuk mengoleksi koin yang punya potensi bagus untuk jangka panjang. Holder selalu menang jadi tunggu moment saja
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: dodok on March 12, 2021, 02:17:32 PM
Kalau menurut saya halving itu tidak di rencanakan karena apa kalau ada halving di rencanakan dan ada teamnya berarti crypto bisa di kendalikan? Ini menurut saya sangat mustahil,kalau memang ada team yang merencanakannya saya pengen tahu siapa saja teamnya ada yang tahu? Kalau menurut saya crypto itu jalan sendiri di jalannya dan tidak ada yang mengendalikannya.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on March 12, 2021, 06:38:24 PM
Kalau menurut saya halving itu tidak di rencanakan karena apa kalau ada halving di rencanakan dan ada teamnya berarti crypto bisa di kendalikan?
Maksudnya seperti apa gan? Bukankah semua proyek punya tim?  Kalau proyeknya gak ada timnya gimana mau jalan??  Kalau halving terjadi berdasarkan keputusan tim proyek bukan berarti mereka mengendalikan harga cypto. Harga tetap berdasarkan demand market
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: xeroz on March 12, 2021, 11:56:10 PM
Kalau menurut saya halving itu tidak di rencanakan karena apa kalau ada halving di rencanakan dan ada teamnya berarti crypto bisa di kendalikan?
Sudah googling dan baca WP Bitcoin belum gan? Terus apa hubungannya schedule halving dan mengendalikan crypto? Saya kira ini agak sedikit berbeda gan. Selain itu saya kira Bitcoin ini tidak ada team khusus seperti koin-koin lain pada umumnya. Yang ada di Bitcoin hanya pengembang nya saja.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on April 02, 2021, 07:37:57 PM
Kalau halving terjadi 2024, kapan kira-kira terjadi masa bearsih, apakah kira2 tahun 2023? 
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: Vinstheer on April 03, 2021, 03:21:05 PM
Semua itu tidak akan berarti jika kita tidak memiliki uang , karena ketika masa bearish kita gak mampu beli koin dan di saat pump setelah halving kita hanya penonton saja.
Sekarang yang paling penting adalah bekerja segiat mungkin Dengan memanfaatkan potensi yang ada saat ini, Hasilkan uang sedikit demi sedikit sehingga kita bisa menyambut masa bearish dengan mengoleksi banyak koin.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on April 03, 2021, 03:46:06 PM
Semua itu tidak akan berarti jika kita tidak memiliki uang , karena ketika masa bearish kita gak mampu beli koin dan di saat pump setelah halving kita hanya penonton saja.
Sekarang yang paling penting adalah bekerja segiat mungkin Dengan memanfaatkan potensi yang ada saat ini, Hasilkan uang sedikit demi sedikit sehingga kita bisa menyambut masa bearish dengan mengoleksi banyak koin.
Yup.  Tahun ini saya menjadi penonton gan,.tentu halving selanjutnya saya punya target.  Setidaknya kita harus siapakan modal untuk membeli di masa bearish
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: piqulhdt28 on April 03, 2021, 05:14:38 PM
Semua itu tidak akan berarti jika kita tidak memiliki uang , karena ketika masa bearish kita gak mampu beli koin dan di saat pump setelah halving kita hanya penonton saja.
Sekarang yang paling penting adalah bekerja segiat mungkin Dengan memanfaatkan potensi yang ada saat ini, Hasilkan uang sedikit demi sedikit sehingga kita bisa menyambut masa bearish dengan mengoleksi banyak koin.
Yup.  Tahun ini saya menjadi penonton gan,.tentu halving selanjutnya saya punya target.  Setidaknya kita harus siapakan modal untuk membeli di masa bearish

Jadikan pelajar gan, jangan sampai halving berikutnya menjadi penonton kembali  ;D sama dengan saya jangan sampai menjadi penonton juga 😂
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on April 04, 2021, 12:29:49 AM
Iyap. Saat itu masih ragu untuk hold jadi cuma trading aja.  Sekarang harus berani mengambil pilihan untuk hold dan trading
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: piqulhdt28 on April 04, 2021, 02:17:23 PM
Iyap. Saat itu masih ragu untuk hold jadi cuma trading aja.  Sekarang harus berani mengambil pilihan untuk hold dan trading

Iyaa om mod, saya juga masih ragu untuk masalah hold coin, apalagi jika coin tersebut berjumlah banyak. Cuma sekarang coba untuk percaya diri dengan apa yang udah kita putuskan, resiko urusan belakangan aja yang penting udah berani mencoba.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on April 04, 2021, 04:25:06 PM
Namanya investasi harus berani ambil resiko yang penting gak beli dipucuk aja gan..menabung dari sekarang menyambut halving tahun 2024 ;)
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: piqulhdt28 on April 05, 2021, 07:06:58 AM
Namanya investasi harus berani ambil resiko yang penting gak beli dipucuk aja gan..menabung dari sekarang menyambut halving tahun 2024 ;)
Karna tidak ada orang suskes yang mengambil jalan tanpa resiko gan, yaa tabung uang sebanyak banyaknya untuk sekarang, saat masa bearish nanti kita tidak kehabisa modal untuk beli di harga rendah gan.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: lepbagong on April 05, 2021, 11:37:14 AM
Karna tidak ada orang suskes yang mengambil jalan tanpa resiko gan, yaa tabung uang sebanyak banyaknya untuk sekarang, saat masa bearish nanti kita tidak kehabisa modal untuk beli di harga rendah gan.
semua pekerjaan pasti akan selalu dibarengi dengan resiko dan tidak ada pekerjaan tanpa resiko cuma kadarnya saja tergantung kedudukan yang diemban setiap apa yang akan kita kerjakan. begitu juga dalam crypto sepertinya sama juga, kalau mau untung ya harus berani mengambil resiko itu, karena dibelakang resiko tersedia hal yang bisa membuat kita bahagia. semua tindakan yang dilakukan selalu bertujuan untuk kebaikan adalah hal yang harus dilakukan dan setiap orang jalannya pasti akan berbeda tetapi tujuannya sama.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on April 05, 2021, 07:55:01 PM
Karna tidak ada orang suskes yang mengambil jalan tanpa resiko gan, yaa tabung uang sebanyak banyaknya untuk sekarang, saat masa bearish nanti kita tidak kehabisa modal untuk beli di harga rendah gan.
Benar,  trading harian gan biar tambah modalnya, saat berasih tiba langsung beli banyak.  Halving 2024 mungkin kejutannya luar biasa  :D
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: sacrotic on April 27, 2021, 09:02:49 AM
Pergerakan bitcoin akan memberi dampak bagi semua koin tapi yang mana masih tanda tanya mengingat para developer pasti mempunyai cara untuk mengatasi halving yang terjadi. Terlepas dari untung atau tidak saat halving saya rasa menabung pada bitcoin tetap menjadi pilihan karena yang halving adalah bitcoin bukan yang lain. Halving bisa memberi dampak pada fees serta kecepatan transaksi jadi jika memiliki banyak koin disinilah kesempatan menjual. Tapi kalau masih lama saya rasa aset bisa dipergunakan untuk trading karena kalau cuma disimpan nilai bisa turun, coba bayangkan menuju halving koin sudah turun lalu ketika halving lebih turun, pasti pusing kita.
Title: Re: Halving Bitcoin Diperkirakan Terjadi 2024?
Post by: hair on April 27, 2021, 09:12:53 AM
Terlepas dari untung atau tidak saat halving saya rasa menabung pada bitcoin tetap menjadi pilihan karena yang halving adalah bitcoin bukan yang lain.
Bitcoin tidak perlu diragukan lagi,  setelah halving biasaya akan ada peningkatan harga, sepertinya akan terjadi pada tahun 2025 (masa bullish selanjutnya)