Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Topic started by: RajaGedheL222 on September 20, 2018, 07:26:20 PM

Title: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: RajaGedheL222 on September 20, 2018, 07:26:20 PM
Salam hormat untuk semua nya
Disini saya akan membahas tentang masa depan koin digital  bila memang benar-benar menggantikan mata uang asli, apakah itu akan benar-benar terjadi?

Dan bagaimana sirkulasi koin tersebut apakah cukup penyebaran nya untuk menggantikan mata uang asli??
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: nixford2 on September 21, 2018, 07:28:59 AM
kalau untuk menganti mata uang asing kayak tidak bisa, mungkin fungsi koin ini semacam e-money bisa dipakai buat apa saya dan bertransaksi apa saja. untuk penyebarannya mungkin perlahan dan gak bisa langsung merata karena banyak perlu sosialisasi tentang koin digital ini
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: ayatoslaw on September 21, 2018, 08:55:39 AM
kalau menggantikan uang asli bisa terjadi, tapi sangat sulit pasti, butuh waktu 10-20 tahun saya kira kalau untuk indonesia,
karena kita juga harus melihat generasinya, kalau generasi tahun lahir 90 an pasti dijamin masalah tekhnologi kemungkinan besar bisa.
kalau lahir tahun 90 an kebawah masih sedikit yang faham tentang tekhnologi, terutama pc, kalau pc aja belum faham, apalagi cryptocurrency, ditambah lagi belum walletnya yang bikin orang bingung.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: YudhaPerwira on September 21, 2018, 10:54:58 AM
Kayaknya kalo untuk menggantikan mata uang asli sangat susah gan apalagi kalau di indonesia, karena yang mengetahui mata uang digital itu masih orang-orang tertentu saja.
Mungkin dari seluruh penduduk di indonesia hanya 14% saja yang mengetahui dan mengerti apa itu cryptocurrency, saya rasa kalo untuk menggantikan mata uang asli masih sangat lama itupun masih kemungkinan.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: sunar on September 21, 2018, 02:07:20 PM
tidak akan bisa dikarenakan setiap negara mempunyai ketentuan untuk menjadikan mata uang, contohnya IDR atau Rupiah negara akan menyatakan mata uang dalam bentuk nyata bukan dalam digital.
jika kalau masa depan ketentuan itu berubah seiring jamannya waktu ya malah bagus semua transaksi instan dan bisa dilacak, lebih efesien dan menghemat waktu.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: nayeon.twc on September 21, 2018, 02:11:46 PM
tidak mungkin koin digital akan menggantikan uang asli. melegalkannya saja butuh waktu yang lama. dan belum tentu semua orang bisa menggunakannya.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Ghozrd on September 21, 2018, 02:26:59 PM
tidak mungkin koin digital akan menggantikan uang asli. melegalkannya saja butuh waktu yang lama. dan belum tentu semua orang bisa menggunakannya.

tidak ada yang tidak mungkin gan,kita tau Bitcoin diciptakan untuk transaksi pembayaran oline tanpa perantara dari lembaga keuangan dan itu sangat jelas jika kita melihat whitepaper bitcoin sebagai mata uang digital pertama.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: traysn on September 21, 2018, 02:30:35 PM
Gan jikapun iya di legalkan, bukan berarti cryptocurrency akan menggantikan mata uang asli....
Karena setiap nilai mata uang asli, mempunyai aturan dari tiap negaranya...
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: AdheNdy on September 21, 2018, 06:31:32 PM
Nah ane paling suka dengan topik ini, kalo memang benar itu terjadi di semua negara pasti sama rata gan, dan enggak ada lagi kata-kata dolar naik trus mata uang dinegara lain pada turun,
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: nayeon.twc on September 22, 2018, 04:23:06 PM
tidak mungkin koin digital akan menggantikan uang asli. melegalkannya saja butuh waktu yang lama. dan belum tentu semua orang bisa menggunakannya.

tidak ada yang tidak mungkin gan,kita tau Bitcoin diciptakan untuk transaksi pembayaran oline tanpa perantara dari lembaga keuangan dan itu sangat jelas jika kita melihat whitepaper bitcoin sebagai mata uang digital pertama.

yakin ? coba anda pikirkan... uang asli misalkan rupiah. sudah ada sejak dulu. dan masa diganti dengan uang digital. kalo di legalkan mungkin iya. tapi kalo menggantikan saya yakin mustahil.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: pedangrusak on September 22, 2018, 04:25:30 PM
Ini akan menjadi revolusi yang bagus untuk crypto dan kita tentunya sebagai holder nya, sudah pasti harga menjadi lebih baik  :D
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Mbah Darmo on September 22, 2018, 05:46:34 PM
Kalau mata uang digital dilegalkan yang jelas pasti akan berdampak besar pada teknologi blockchain dan masa depan cryptocurrency.

Untuk menggantikan mata uang asli saya rasa tidak mungkin terjadi, karena patokan mata uang digital berubah-ubah dan tidak stabil. Coba bayangkan ketika sebuah negara memakai mata uang digital sebagai mata uang asli apa yang akan terjadi pada perekonomian negara tersebut pasti tidak stabil dan mudah hancur. Pendapat saya sih lebih baik cryptocurreny ini dibuat sebagai mata uang digital dan ladang investasi saja.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: rocos on October 05, 2018, 03:31:55 PM
wah mungkin banyak kemajuan pesat yang akan terjadi,karena didukung oleh beebrapa aspek penting yang sangat bagus untuk di masa depan jadi koin digital bisa jadi menjadi legal di masa mendatang.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: aldi putra on October 05, 2018, 04:18:43 PM
ya mungkin saja itu terjadi akan tetapi untuk mengantikan mata uang saya pikir itu akan sulit karena pasti ada saja negara yang menolaknya
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: atung on October 05, 2018, 05:51:55 PM
ya mungkin kedepannya koin digital akan dilegalkan, tapi untuk menggantikan mata uang asli saya rasa itu ga akan pernah terjadi.
mungkin uang digital hanya diperuntukan seperti layaknya e-money
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: halvin on October 05, 2018, 07:31:32 PM
Kalau untuk menggantikan mata uang asli itu tidak mungkin,munkin seandainya dilegalkan hanya sebagai aset saja dan transfer jarak jauh agar cepat dan aman dan untuk masalah penyebaran setiap koin mempunyai jumlah yang terbatas itu akan menyulitkan,belum lagi akan memerlukan waktu yang sangat lama untuk pengenalan kepada masyarakat, perencanaan dan prosesnya.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Iconetlife on October 05, 2018, 08:16:16 PM
Salam hormat untuk semua nya
Disini saya akan membahas tentang masa depan koin digital  bila memang benar-benar menggantikan mata uang asli, apakah itu akan benar-benar terjadi?

Dan bagaimana sirkulasi koin tersebut apakah cukup penyebaran nya untuk menggantikan mata uang asli??
Pertama, Kemungkinan itu ada. karena koin digitallebih simple dan bank juga akan membuat elektronik bank semacamnya, semacam lalu lintas transaksi dan memiliki protokol yang dapat membekukan transaksi sebelum melewati transaksi blockchain.

Kedua, Apa yang agan maksud dengan sirkulasi? apakah itu semacam penggunaan terhadap masyarakat luas? seperti didesa dan tempat terpencilainnya? Sebenarnya tetap ada solusi untuk itu, misalnya kirim crypto via sms atau paperwallet.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: ayatoslaw on October 05, 2018, 08:22:14 PM
tidak mungkin koin digital akan menggantikan uang asli. melegalkannya saja butuh waktu yang lama. dan belum tentu semua orang bisa menggunakannya.
seiring berjalannya waktu pasti bisa kok gan,anak kecil jaman sekarang saja sudah bisa mainan android, jadi kalau generasi anak kecil sekarang sudah dewasa, mereka akan lebih faham tentang tekhnologi, dan pada saat itu crypto sudah dilegalkan.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: sakura taruno on October 06, 2018, 01:07:40 AM
menurut ane sih akan trus seperti ini kuhum abu abu.seandainya di legal kan semua orang tidak mau mencari uang dengN susah payah di offline semua orang pasti ngikut trading cripto.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: hinata hyuga on October 06, 2018, 01:15:30 AM
mungkin dengan pemerintah melegalkan adanya cripto masyarakat akan berbondong bodong menggunakan uang digital ini.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Gatotkaca2 on October 06, 2018, 01:17:08 AM
Salam hormat untuk semua nya
Disini saya akan membahas tentang masa depan koin digital  bila memang benar-benar menggantikan mata uang asli, apakah itu akan benar-benar terjadi?

Dan bagaimana sirkulasi koin tersebut apakah cukup penyebaran nya untuk menggantikan mata uang asli??

Saya rasa semua negara tidak akan menggantikan mata uang asli dengan mata uang digital atau bitcoin termasuk Indonesia itu semua di lihat dari resiko dan masyarakat suatu negara , mungkin yang ada hanya akan. Di jadikan sebagai e-money atau seperti e-toll
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Sharelock on October 06, 2018, 03:28:24 AM
Untuk menggantikan uang asli mungkin bisa tapi butuh waktu yang sangat panjang.dan juga untuk koin digital sendiri tidak pasti akan naik-turunya harga.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: wildanmr on October 06, 2018, 04:28:42 AM
Menurut pendapat ane untuk saat ini cryptocurrency mungkin saja kedepannya bisa jadi dijadikan sebagai e-payment yang pada saat ini masih pro-kontra di kalangan pemerintah. Namun, terkait dijadikan mata uang, kemungkinan kecil bisa, tapi perlu jangka waktu yang sangat lama lagi. Karena setiap waktu dunia ini terus berubah tidak bisa ada yang membendungnya.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: elhajary on October 06, 2018, 04:40:10 AM
menurut saya ga bisa, karena kalo pake digital yang beredar di market, harga akan sangat fluktuatif, jadi susah untuk dipake kegiatan sehari2, bisa merugikan salah satu pihak pastinya jika dilakukan dalam real perdagangan di pasar misalnya
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: sampoerna on October 06, 2018, 05:35:11 AM
Iya itu bagus. Jika di Indonesia Kripto atau uang digital dilegalkan, maka itu akan bagus karena akan banyak masyarakat di Indonesia yang mulai terjun ke dunia Kripto dan mulai berinvestasi di dalamnya. Saya rasa ini akan mendongkrak harga pasar sehingga harga pasar naik. Ini adalah hal yang bagus.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: rumohbaro on October 06, 2018, 05:39:43 AM
sangat bagus kalau di legalkan pemerintah dapat memacu investor berinvestasi ,dengan demikian akan melaju ke arah positif perekonomian
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: hinata hyuga on October 06, 2018, 11:14:07 AM
ini adalah kemajuan yang mana semua orang di paksa menggunakan tegnologi dan semua orang akan melihat dampaknya.apapun itu mungkin nanti pemerintah akan kwalahan dengan regulasi transaksi bebas ini.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: awaw on October 06, 2018, 12:14:39 PM
Salam hormat untuk semua nya
Disini saya akan membahas tentang masa depan koin digital  bila memang benar-benar menggantikan mata uang asli, apakah itu akan benar-benar terjadi?

Dan bagaimana sirkulasi koin tersebut apakah cukup penyebaran nya untuk menggantikan mata uang asli??
Kalau untuk mengubah mata uang asli yang setiap hari nya kita menggunakan/ memakai nya, ane rasa itu tidak akan terjadi gan, kalau pun hal tersebut terjadi akan sangat membutuhkan waktu yang sangat lama, bukan hanya 1 / 2 tahun kedepan, bahkan akan memerlukan waktu bertahun-tahun lama nya untuk mengurus hal tersebut.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: dodok on October 06, 2018, 12:58:54 PM
Salam hormat untuk semua nya
Disini saya akan membahas tentang masa depan koin digital  bila memang benar-benar menggantikan mata uang asli, apakah itu akan benar-benar terjadi?

Dan bagaimana sirkulasi koin tersebut apakah cukup penyebaran nya untuk menggantikan mata uang asli??
kalau menurut saya masa depan koin di gital tidak bisa menganti kan mata uang asli,untuk mengati uang asli menjadi uang di gital itu sulit, untuk melegalkannya aj sulit sampai sekarang altocoin belum di legalkan alias masih ngambang statusnya
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: abidis on October 06, 2018, 01:10:01 PM
Menggantikan mata uang FIAT maksudnya ya, rasanya tidak mungkin kalau untuk 10 - 20 tahun kedepan, karena menurut saya ini dalam perdagangan di bisnis dunia nyata nilai untuk menghargai sebuah nilai mata uang masih membutuhkan tolok berupa fisik ( yang materiil / terlihat ), seperti logam mulia, kelayaan alam, dsb.
Saya tidak tahu lagi setelah regenerasi yang tua-tua tidak ada, apakah generasi yang muda-muda menilai mata uang hanya berdasarkan jumlah angka. Bisa jadi semua tolok ukurnya hanya karena jumlah yang sudah beredar, atau keamanan adalah nilai tertinggi.
Jika demikian ada kemungkinan mata uang FIAT tergantikan oleh cryptocurrency.
Banyak metode yang sudah dilakukan untuk memperthankan sirkulasi cryptocurrency seperti melakukan hardfork, atau tidak membatasi jumlah dan masing2 ada resiko tersendiri.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Milyuner on October 06, 2018, 01:15:58 PM
Menggantikan semua mata uang lokal maksudnya? Berarti di dunia hanya pake satu koin digital?

Mungkin aja, tapi ada syaratnya, yaitu semua negara berkumpul lebih dulu, merundingkan mau bikin koin apa, regulasinya bagaimana, dan lain-lain. Setelah tercapai kesepakatan barulah dibuat itu cryptocurrency baru untuk digunakan seluruh negara ;)

Kalo pake koin yang udah ada (BTC, ETH, XRP, Waves, dan lain-lain), itu nggak mungkin, nggak mungkin semua negara mau menerima. Karena berkaitan dengan aset negara berupa sumber daya alam dan kekayaan lainnya. Banyak yang harus dihitung.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: JasmineRose on October 06, 2018, 02:06:52 PM
Ya engga gimana gimana sih gan, kalau legal sudah pasti banyak yang bertransaksi dengan uang digital tanpa pelanggaran hukum lagi. Supply mah selalu cukup.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Sakita Joana on October 06, 2018, 02:41:07 PM
jika di masa mendatang mata uang digital dilegalkan akan mempermudah kita untuk bertransaksi
tapi kalo untuk menggantikan mata uang lokal saya kurang setuju, pada dasarnya kita memerlukan bentuk uang fisik
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: ReyXchanger4 on October 06, 2018, 03:43:53 PM
Kalau menurut saya itu sangat bagus jika coin digital crypto dapat di legalkan oleh pemerintah di masa depan nanti, mungkin akan lebih prakstis dalam membeli sesuatu pun tanpa membawa uang kertas. Namun haruslah pemerintah terlebih dahulu memberikan penjelasan tentang crypto kepada masyarakat terlebih dahulu agar tidak terjadi perselisihan akibat pro dan kontra lagi.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: garbus on October 06, 2018, 03:57:50 PM
Dengan artian koin tersebut di legalkan untuk seluruh dunia / hanya di negara kita Indonesia ini saja gan, kalau untuk seluruh dunia melegalkan koin digital ane rasa tidak mungkin gan, karena saat ini hanya ada beberapa negara yang melarang berinvestasi / menggunakan bitcoin, begitu pun di negara kita Indonesia ini gan, tetapi negara kita masih meringankan hal tersebut, memang benar ada nya, negara kita masih belum melegalkan sebuah koin seperti BTC, tetapi kita masih di perbolehkan untuk berinvestasi di dalam nya, hanya saja kita tidak di perbolehkan untuk menggunakan nya sebagai alat tukar yang sah.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Blackpink17 on October 06, 2018, 04:42:35 PM
jika dikatakan mengantikan mata uang atau fiat itu seperti nya tidak mungkin , mengingat ada nya undang undang masalah alat tukar menukar harus mempunyai fisik. untuk saat ini kita hanya bisa menggunakan fitur2 e money seperti yang di katakan temen temen sebelumnya. Sedangkan masalah pelegalan mata uang digital tentu diperlukan proses yang panjang karena ada kekhawatiran pemerintah bila disalahgunakan.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: HarryBeroe on October 06, 2018, 06:04:48 PM
Saya rasa untuk mengantikan mata uang sebagai alat pembayaran di Indonesia ,saya rasa cukup mustahil.karena tidak semua orang mengerti apa itu coin digital, crypto atau apapun sejenisnya.kalau bisa semua negara melegalkan coin digital,saya sangat bersyukur.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: jimmydvd on October 06, 2018, 09:07:40 PM
Salam hormat untuk semua nya
Disini saya akan membahas tentang masa depan koin digital  bila memang benar-benar menggantikan mata uang asli, apakah itu akan benar-benar terjadi?

Dan bagaimana sirkulasi koin tersebut apakah cukup penyebaran nya untuk menggantikan mata uang asli??
saya pikir akan sulit bila menggantikan mata uang asli ke mata uang digital karena menyangkut masalah ciri dari suatu negara jadi menurut saya itu akan terasa sulit terjadi, tp kalau mata uang digital di anggap sebagai mata uang pertukaran bisa saja terjadi sebatas ada tolak ukur dari nilai mata uang digital tersebut
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: soblespwk on October 07, 2018, 05:43:30 AM
kayaknya kalau mengganti sih engga menurut saya, tetapi kalau untuk diresmikan atau di halalkan mungkin iya gan, soalnya gini setiap negara kan mempunyai mata uang sendiri.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Pakel on October 07, 2018, 05:44:11 AM
Untuk menggantikan mata uang asli sepetinya sulit karena setiap negara mempunyai mata uang sendiri untuk pembayaran sehari-hari. Tapi dibeberpa negara Bitcoin sudah legal atau sah untuk digunakan seperti Jepang, Amerika, Finlandia
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: tikanurqaidah on October 07, 2018, 06:02:49 AM
Menarik bgt kl mata uang digital legal. Kita ga perlu bawa2 uang cash dan untuk transfer bakal lebih mudah. Cm kl untuk berubah total kayak nya akan sulit yaa karena ga semua kalangan ngerti teknologi ini. Butuh edukasi yang lama sekali kepada masyarakatnya..
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: auns on October 07, 2018, 07:57:44 AM
menurutku, dengan kemajuan teknologi saat ini yang akan terus berkembang maka akan ada kemungkinan koin digital akan menjadi legal di masa mendatang, dan apabila benar-benar menjadi legal maka akan memudahkan bagi kita untuk menggunakannya dan pemerintah pasti juga akan berusaha untuk mengambil keuntungan dengan menerapkan peraturan baru tentang crypto seperti pajak atau lainnya
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Legenda on October 07, 2018, 09:14:54 AM
Untuk sekarang ane kira sangat sulit menggantikan uang mata asli di setiap negara. Perlu diskusi secara politik yang menyeluruh jika ingin menggantikan mata uang asli.
Crypto-currency memang berarti mata uang crypto. Itu memang cita-cita 'satoshi nakamoto' untuk membuat suatu mata uang baru. Namun untuk perkembangan saat ini, memang hampir semua pemerintah di setiap negara masih kurang setuju akan hal ini khususnya mata uang sah.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: ALTdetectoR on October 07, 2018, 09:49:51 AM
Salam hormat untuk semua nya
Disini saya akan membahas tentang masa depan koin digital  bila memang benar-benar menggantikan mata uang asli, apakah itu akan benar-benar terjadi?

Dan bagaimana sirkulasi koin tersebut apakah cukup penyebaran nya untuk menggantikan mata uang asli??
Pertanyaan sedikit aneh  ;D
Jika mengganti mata uang asli itu sudah pasti sangat tidak mungkin. Karena mata uang sudah seperti menjadi lambang dari masing masing negara.
Tetapi jika crypto di jadikan sebagai alat transaksi itu sangat mungkin bisa.
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: Macamdum on October 07, 2018, 11:48:56 AM
Coin digital bisa dilegalkan asalkan negara tersebut mau menerima coin digital sebagai artenatif lain sebagai alat penukaran, tapi untuk menggantikan coin sebagai mata uang utama kayak nya itu terlalu sulit dilakukan negara,
Title: Re: Bagaimana jika di masa mendatang koin digital di legal kan
Post by: SALEKA on October 07, 2018, 01:08:44 PM
Keterangan

Semua postingan sudah bisa memberikan inspirasi bagi si pembuat OP.