Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Diluar Topik => Topic started by: sunar on September 21, 2018, 11:33:12 AM

Title: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sunar on September 21, 2018, 11:33:12 AM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: JasmineRose on September 21, 2018, 03:53:20 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?

Ya rumah dong gan, karena rumah adalah bagian dari 3 hal penting yaitu sandang pangan dan papan. Dan rumah adalah papanya. Kalo punya crypto gak punya rumah gimana mau bebas bertrading? Kalo punya mobil gak punya rumah, gimana mau naruh mobilnya nanti. Mobil adalah hal sekunder bukan primer. Dan crypto juga sama. Tidak berbeda dengan emas yaitu sekunder
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sunar on September 21, 2018, 03:55:39 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?

Ya rumah dong gan, karena rumah adalah bagian dari 3 hal penting yaitu sandang pangan dan papan. Dan rumah adalah papanya. Kalo punya crypto gak punya gimana mau bebas bertrading? Kalo punya mobil gak punya rumah, gimana mau naruh mobilnya nanti. Mobil adalah hal sekunder bukan primer. Dan crypto juga sama. Tidak berbeda dengan emas yaitu sekunder
wah sepemikiran dengan ane berarti agan, kalau rumah bisa digadaikan ke bank untuk modal mengembangkan asset crypto.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: DeeplyTan on September 21, 2018, 06:59:53 PM
Kalau saya lebih memilih tanah untuk aset masa depan, karena harga tanah tidak akan mengalami penurunan apalagi lokasi yang di dapat untuk investasi tanh tersebut tergolong strategis. Seperti diperkotaan dan dipinggir jalan; nilai jual akan selalu bertambah jika terjadi pemekaran terhadap kawasan tersebut.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: wildanmr on September 22, 2018, 08:11:59 AM
Pertanyaannya maksa gan  :(
Kalo untuk saat ini, menurut saya ya rumah dulu gan hehe
Tuntutan umur juga sih yang ga sebelia dulu wkwk *cieelah belia..

Rumah dulu. Dari rumah kita bernyaman ria bisa mendapatkan asset crypto. Dari asset crypto kita belikan mobil dan tanah. Betul ngga?  8)
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: yitzjoe on September 23, 2018, 03:45:19 AM
Pertanyaannya maksa gan  :(
Kalo untuk saat ini, menurut saya ya rumah dulu gan hehe
Tuntutan umur juga sih yang ga sebelia dulu wkwk *cieelah belia..

Rumah dulu. Dari rumah kita bernyaman ria bisa mendapatkan asset crypto. Dari asset crypto kita belikan mobil dan tanah. Betul ngga?  8)

Bener gan.. klo ane skala prioritas nya :
1. Rumah. Untuk kita tinggal dan masa datangnya untuk keluarga juga.
2. Tanah untuk investasi adalah bagus karena memiliki harga yang tidak pernah turun dan pasti naik dari waktu ke waktu
3. Sepeda motor untuk mempermudah banyak kegiatan kita sehari hari, jika terpenuhi maka next target mobil gan  ;D
4. Menambah aset crypto. Karena dengan investasi crypto saat ini akan berpeluang bagus dimasa mendatang
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: asrafkhairulazzam on September 23, 2018, 06:45:15 AM
jelas rumah dlu la gan karena itu yang terpenting kalau yang lain bisa kita cari juga tapi yang utama kan tmpt tinggal
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: wanggober on September 23, 2018, 07:19:25 AM
saya memilih asset crypto gan,, karna saya sudah memiliki rumah dan mobil. haha,,jika saya memiliki asset ini maka saya akan bisa membeli tanah,rumah dan mobil. ;D
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sunar on September 23, 2018, 08:43:29 AM
Pertanyaannya maksa gan  :(
Kalo untuk saat ini, menurut saya ya rumah dulu gan hehe
Tuntutan umur juga sih yang ga sebelia dulu wkwk *cieelah belia..

Rumah dulu. Dari rumah kita bernyaman ria bisa mendapatkan asset crypto. Dari asset crypto kita belikan mobil dan tanah. Betul ngga?  8)
Bukan maksa gan akan tetapi presepsi orang beda-beda ada orang yang yakin terhadap masa depan asset digital, dan ada orang juga yang dari asset digital bisa menghasilkan tanah, rumah, atau mobil.
kalau saya sih ane persiapkan all out di asset digital dan keamanan saya perketat, karena menurut ane cryptocurrency adalah ladang untuk menata masa depan.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sunar on September 23, 2018, 08:46:01 AM
jelas rumah dlu la gan karena itu yang terpenting kalau yang lain bisa kita cari juga tapi yang utama kan tmpt tinggal
nah iya rumah gan bagi yang belum pasti ingin mempunyai rumah, tapi kalau udah yang mempunya asset tanah, rumah atau mobil tau dan bisa mengerti alur asset digital pasti akan all out untuk investasi do cryptocurrency (asset digital)
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sunar on September 23, 2018, 08:49:07 AM
saya memilih asset crypto gan,, karna saya sudah memiliki rumah dan mobil. haha,,jika saya memiliki asset ini maka saya akan bisa membeli tanah,rumah dan mobil. ;D
nah saya juga begitu gan, soalnya saya perhatikan dari tahun ke tahun asset digital akan mampu bersaing dengan finansial keuangan offline dan banyak pakar-pakar ekonomi atau perusahaan ekonomi internasional seperti Nasdaq, meskipun skalanya finansial offline lebih besar dibandingkan asset digital.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: alltalk on September 23, 2018, 09:07:25 AM

---Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah?---

Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian? Dan apa alasannya ?

Saya kira semuanya bisa dipilih dan berpotensi untuk menghasilkan keuntungan yang bagus untuk jangka panjang, kecuali mobil. Terutama tanah, aset ini akan terus meningkat nilainya walaupun tanpa kita kelola.   
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sunar on September 23, 2018, 09:28:46 AM

---Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah?---

Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian? Dan apa alasannya ?

Saya kira semuanya bisa dipilih dan berpotensi untuk menghasilkan keuntungan yang bagus untuk jangka panjang, kecuali mobil. Terutama tanah, aset ini akan terus meningkat nilainya walaupun tanpa kita kelola.
iya gan soalnya mobil tahun ke tahun pasti mengalami penurunan dengan fantastis dikarenakan ada model yang terbaru, dan untuk tanah iya juga semakin mahal soalnya orang semakin banyak dan membutuhkan tempat tanah atau rumah. terutama tanah bisa dijadikan tempat usaha bila dekat dengan jalan raya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: TvLcd on September 23, 2018, 07:59:11 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
Harus milih salah satu atau gimana? Ane lebih milih asset nyata semacem rumah, mobil dan tanah. Iya sih crypto ada peluang besar buat dapet profit yang gede banget. Tapi peluang loss nya juga gede. Klo disuruh dibandingin sama mobil/rumah/tanah ane pasti milih yg nyata. Karena kan emang kebutuhan juga. Apalagi klo udah berkeluarga
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sunar on September 24, 2018, 10:22:08 AM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
Harus milih salah satu atau gimana? Ane lebih milih asset nyata semacem rumah, mobil dan tanah. Iya sih crypto ada peluang besar buat dapet profit yang gede banget. Tapi peluang loss nya juga gede. Klo disuruh dibandingin sama mobil/rumah/tanah ane pasti milih yg nyata. Karena kan emang kebutuhan juga. Apalagi klo udah berkeluarga
iya gans pilih salah satu dan banyak mana poolingnya Nyata vs Digital ternyata banyak yang memilih Nyata, kalau berkeluarga kebutuhannya juga banyak dibandingkan masih perjaka gans.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Bit on September 24, 2018, 02:57:12 PM
Pilih tanah dong, kan investasi yang paling aman. Apalagi kalo misalnya di daerah yang belum berpenduduk padat. Tanah merupakan aset yang paling bagus untuk dipilih. Kalo crypto si oke juga, tapi sifatnya gak menentu. Itu yang bikin kurang aman.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Harihmawati on September 24, 2018, 03:29:54 PM
Rumah sudah ditinggali, mobil sudah ada walau bekas taksi, tanah baru investasi dikit-dikit. Mungkin mulai melirik investasi kripto kali ya... Tapi kalau saya putarkan investasi dari bounty dll aja..  Saya g setuju kalau gadaikan rumah dll. Nanti bisa hilang kalau salah investasi.... Somain aman pakai uang hasil bounty.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Wini on September 25, 2018, 03:31:34 AM
kalo bisa sih pilih kedua nya asset crypto dan tanah hehe, karna crypto bagus untuk masa depan mungkin akan sangat mahal untuk masa depan, dan tanah juga lumayan akan semakin mahal jika makin lama harga nya  ;D
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: VENOMrx on September 25, 2018, 04:18:25 AM
Menurut saya mending investasi tanah, karena
1. kebutuhan orang-orang akan tanah semakinhari makin meningkat sebagai tempat huniaan, lahan pekerjaan,dll apalagi dengan semakin sempitnya lahan atau populasi penduduk yang semakin meningkat.
2. gak perlu takut ilang
3. gak perlu tahut nilai aset menurun, malah nilai tanah bisa makin meningkat tiap tahunnya
4. tanah bisa jadi investasi jangka panjang, bisa sampe anak cucu kita wkwkw dll.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: klaten shine on September 25, 2018, 04:44:21 AM
Menurut saya mending investasi tanah, karena
1. kebutuhan orang-orang akan tanah semakinhari makin meningkat sebagai tempat huniaan, lahan pekerjaan,dll apalagi dengan semakin sempitnya lahan atau populasi penduduk yang semakin meningkat.
2. gak perlu takut ilang
3. gak perlu tahut nilai aset menurun, malah nilai tanah bisa makin meningkat tiap tahunnya
4. tanah bisa jadi investasi jangka panjang, bisa sampe anak cucu kita wkwkw dll.
kalau saya ada dana saya juga memilih untuk berinvestasi tanah gan karena setiap tahun pasti harga nya terus naik, kalau investasi di crypto sebenarnya juga bagus sih gan tapi resikonya juga besar
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: KittoKatto on September 25, 2018, 04:48:40 AM
tanah dong pastinya
tanpa tanah kita tidak bisa memiliki rumah (kalau ga ada tanah bagaimana caranya rumah bisa dibangun)
tapi kalau bisa sih ya, kita mempunyai semua asset yang ada di 4 pilihan tersebut  ;D ;D
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: motocross on September 25, 2018, 05:08:37 AM
Menurut saya semua bagus dan perlu kita miliki, karena semua aset tersebut sangat kita butuhkan hampir setiap hari, dan aset tersebut dapat kita kembangkan terutama aset crypto dan tanah.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: mailklue on September 25, 2018, 06:55:33 AM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
jelas tanahlah gan, karena harga tanah naik terus dibading harga mobil dan crypto yg turun terus..
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: CRYPTorya on September 25, 2018, 09:03:52 AM
kalau saya mending tanah gan karena lebih punya prospek yang sangat menjanjikan,selain harga nya yang terus naik tanah juga bisa digunakan untuk membangun bangunan yang bisa dipakai untuk membuat usaha nyata
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: traysn on September 26, 2018, 02:26:24 PM
Lebih prefer ke crypto, karena dari crypto insyaallah bisa dapet rumah mobil dan tanah...
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: rumohbaro on September 30, 2018, 06:25:57 AM
ketiga nya bagus gan dan seperti aset cypto juga sangat layak di perhitungkan karena kedepan nya akan jadi nilai lebih berharga
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: qitat01 on September 30, 2018, 02:36:33 PM
Untuk aset saya lebih memilih crypto terlebih dahulu karena dari crypto kita bisa mendapatkan hasil yang lumayan besar
Asalkan pintar dan jeli memilih projek supaya jangan dapat yang scam
Dengan hasil dari crypto tersebut bisa membeli tanah yang bisa dijadikan investasi masa depan dan bisa beli rumah juga
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: imbauser on October 01, 2018, 12:01:21 AM
tentu aja tanah dong gan . makin lama makin mahal ehehe bukan nya makin murah :)
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: danivan7 on October 01, 2018, 12:08:39 AM
Kalau ane lebih pilih tanah gan,
Aset yang satu ini gak kalah joss sama crypto.
Tidak kena inflasi, harga gak pernah turun.
Dan bisa menghasilkan uang sendiri
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: tikanurqaidah on October 01, 2018, 12:26:43 AM
Rumah. Karena itu termasuk kebutuhan pokok yaa untuk punya rumah bagi saya. Dan ga ada resiko rugi. Kl crypto resikonya besar. Naik turun drastis dan bs saja hilang di hack.. hehehe setelah punya rumah baru tanah dll
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Treymos on October 01, 2018, 08:33:24 AM
Semuanya sangat bagus gan , tapi buat ane pribadi tanah atau rumah yang paling bagus gan. selain itu bisa diwariskan keanak cucu kita nantinya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Dinid on October 01, 2018, 09:32:25 PM
Menurut saya, yang paling bagus sih , Tanah. Merupakan asset berkembang, bisa dijadikan sarana untuk usaha, atau di hold untuk investasi jangka panjang.
Kalau kripto, harganya labil, jadi agak riskan. Mobil sepertinya bukanlah asset berkembang, nilainya pun semakin menyusut, tapi kalau sebagai sarana usaha , oke banget sih. Rumah, 1 atau 2 atau 3 sspertinya sudah cukup, kecuali kalau dibikin kontrakan.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: vermilion- on October 01, 2018, 10:02:00 PM
Kalo saya ya pilih rumah yang paling utama dan investasi tanah untuk masa depan tidak lupa menabung aset crypto sebagai cadangan
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Akhmad Sapei on October 02, 2018, 02:25:03 AM
saya pun sama lebih memilih rumah dan tanah untuk masa depan dan invest crypto sedikit demi sedikit.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: arwani kurama on October 02, 2018, 02:30:59 AM
saya lebih menyukai cripto karena berbasis online tidak di ketahui orang lain.
kalau misalkan aset yang mencolok di masyarakat mungkin rasa iri akan timbul di benak mereka.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: doctex on October 02, 2018, 02:23:06 PM
asset lah jual jadi rumah dan mobil , kalo pinter bisa aja jumlah asset naik buat hal lain
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sunar on October 02, 2018, 02:24:37 PM
asset lah jual jadi rumah dan mobil , kalo pinter bisa aja jumlah asset naik buat hal lain
Kalau nyangkut itu yang jadi permasalahannya gan :D
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: gagah119 on October 02, 2018, 04:44:47 PM
Kalau rumah saya pikir itu hal yang wajib, tetapi jika punya tabungan dan ingin di investasikan, saya lebih memilih untuk membeli tanah, karena kebanyakan harga tanah gk akan turun malah sebaliknya akan selalu meningkat tiap tahunnya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Dinid on October 02, 2018, 08:08:39 PM
Kalau rumah saya pikir itu hal yang wajib, tetapi jika punya tabungan dan ingin di investasikan, saya lebih memilih untuk membeli tanah, karena kebanyakan harga tanah gk akan turun malah sebaliknya akan selalu meningkat tiap tahunnya.
Benar gan, tanah kosong semakin lama semakin berkurang. Jumlah orang semakin bertambah. Kebutuhan akan tanah semakin meningkat. Alhasil harganya pun naik drastis.
Tanah merupakan investasi nyata yang 👍👍👍.

Uang gak cukup untuk beli tanah. Investasi apa ya ? Investasi bisnis, buka usaha. To the moon deh
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Macamdum on October 05, 2018, 07:17:46 PM
Aset ternak lebih menjanjikan, contoh sapi disaat kita beli harga sapi 8jt yang masih muda, nah 2 tahun kemudia pasti dari anak nya aja udah ada hasil kelipatan 2
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sakura taruno on October 06, 2018, 01:18:35 AM
kalau saya lebih memilih tiga tiganya gan hehe  biar sama sama merasakan hasil asetnya,dan mengembangkan hasil tersebut di dunia nyata
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Ta.Form on October 08, 2018, 09:33:33 PM
saya lebih suka mempunyai asset crypto lalu saya gunakan untuk membeli rumah ,mobil ,dan tanah. hehe
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Omah karpet on October 09, 2018, 01:15:05 AM
Saya sih wajib aset rumah dan tanah dahulu. Kan nanti suatu saat akan semakin naik harganya. Kemudian tabungan aset crypto.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Gudel on October 09, 2018, 02:37:17 AM
semua nya memang penting untuk di miliki karena saya belum berkeluarga saya pilih aset crypto dengan harapan saya bisa mendapat keuntungan yang banyak kemuadian saya membeli tanah dan membangun rumah.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: abidis on October 09, 2018, 09:44:54 AM
Saya memilih menjawab berdasakan skala prioritas ;
1. Tanah ( dengan catatan sdh SHM ), karena ini investasi di dunia real yang harganya setiap tahun selalu akan naik.
2. Rumah ( SHM ) sama halnya dengan tanah, ini dua investasi real yang memang tidak akan pernah turun harganya.
3. Cryptocurrency ( Coin potensial ), investasi di dunia maya yang menurut saya keuntungannya tidak pernah terduga. Cryptocurrency bisa memberikan saya keuntungan hanya dalam waktu beberapa bulan bisa membeli tanah, rumah dan mobil.
4. Mobil , karena  aktifitas  saya yang tidak terlalu banyak membutuhkan kendaraan, maka saya jadikan prioritas terakhir, selain itu juga karena pertimbangan faktor nilai penyusutannya yang tinggi.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Novlix on October 09, 2018, 01:40:12 PM
Mmm... Diminta pilih satu kalau saya mending pilih banyak  :D:
1. Rumah berada posisi pertama (Hak Milik statusnya). Selain sebagai aset masa depan, juga memiliki nilai yang akan terus bertambah dari tahun ke tahun
2. Tanah (Hak Milik), kenapa diposisi kedua? karena apabila dibandingkan antara rumah vs tanah, nilai jual tanah dengan ada bangunan diatas akan lebih tinggi dengan catatan luasan yang sama
3. Crypto, sebagai investasi dan sarana transaksi/dagang. Dengan keuntungan digital tanpa fisik dan tanpa kena pajak juga memiliki nilai menarik disaat booming
4. Mobil, sebagai sarana transportasi dan akan mengalami penyusutan dari waktu ke waktu
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: rinsari on October 11, 2018, 07:42:39 AM
kalau saya disuruh memilih tentu saya akan memilih rumah gan. Sampai saat ini rumah adalah kebutuhan yang paling pertama kita setelah Saya punya rumah baru boleh memikirkan yang lain seperti mobil, tanah, dan investasi crypto.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Ir.Soekarno on October 12, 2018, 06:22:05 AM
rumah dong. you know lah, harga rumah semakin hari semakin mahal. dalam keadaan terpuruk ataupun keadaan terpaksa untuk menjual rumah, kita bisa menjualnya dengan harga tinggi dan bisa membeli lagi rumah yang lebih murah.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Roky on October 12, 2018, 02:02:53 PM
Saya akan memilih crypto dan rumah karena jika kita memiliki rumah sendiri itu bagus untuk kedepannya, dan jika nantinya saya mempunyai aset crypto tentu saja ini bisa menjadi tabungan untuk masa depan saya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: acha12 on October 12, 2018, 05:38:29 PM
saya sih lenih cenderunh investasi pada tanah gan . karena sudah sangat jelas setiap rahunnya harga akan naik. namun saya juga berinvestasi di dunia crypto hanya untuk mencri profit saja . lebih tepatnya sih bukan investasi tapi treding karena saya harus mendapatkan uang setiap bulan.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Almostdie on October 14, 2018, 10:21:06 AM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?

Kalo saya sih mending rumah ataupun  tanah.. karena tanah ataupun rumah setiap tahunnya bakal naik .. dan g pernah turun harga . ..
Sedangkan kalau crypto ada kemungkinan naik ada pula kemungkinan turu... itu opiniku .. semoga membantu
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: fito on October 15, 2018, 06:15:02 AM
Kalau saya akan pilih tanah  Harga tanah selalu mengalami peningkatan.sebaliknya harga jual mobil terus menurun setiap waktunya. Rumah juga bagus untuk investasi cuman lebih fleksibel tanah lebih mudah dijual kalo dibutuhkan apalagi kalo letaknya strategis.Kalo aset crypto kadang tidak bisa diprediksi naik turunnya
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Almostdie on October 15, 2018, 07:14:47 AM
saya memilih asset crypto gan,, karna saya sudah memiliki rumah dan mobil. haha,,jika saya memiliki asset ini maka saya akan bisa membeli tanah,rumah dan mobil. ;D

Seandainya .. harga asset krypto anda menurun drastis .. apakah masih ada kemungkinan anda bisa beli tanah ataupun mobil.. ??
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: idlarinaldi on October 15, 2018, 08:35:08 AM
investasi mempunyai asset tanah menurut ane yang lebih mantep, tanah makin kesini makin mahal apalagi jika kita bisa melihat situasi tempat yang kira kira kedepannya tempat tersebut akan berkembang otomatis akan lebih mahal juga tanahnya
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Fadhilz123 on October 15, 2018, 02:18:08 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
Aset crypto, juga aset real seprti tanah, soalnya tanah harganya pun semakin mahal apalagi dengan selalu bertambahnya jumlah penduduk membuat tanah bisa sangat langkah. Yang terbaik pasti mengkombinasikannya. Kalau mobil sama dengan barang elektronik malah bisa makin murah

investasi mempunyai asset tanah menurut ane yang lebih mantep, tanah makin kesini makin mahal apalagi jika kita bisa melihat situasi tempat yang kira kira kedepannya tempat tersebut akan berkembang otomatis akan lebih mahal juga tanahnya
Nah spendapat dengan agan.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: aji678 on January 04, 2019, 05:10:39 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?

saya lebih memilih asset tanah, karena harga tanah setiap tahun pasti meningkat dan juga tanah bisa dijadikan investasi jangka panjang.
saya sudah mengalami sendiri harga tanah semakin mahal saat ini.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Bilqist on January 06, 2019, 08:52:06 AM
Kalau saya lebih suka property (tanah dan rumah) karena investasi disitu sangat menguntungkan karena nilainya akan terus naik. Dengan resiko kecil dan tetapi modal besar. Crypto berapapun modalnya bisa, tetapi beresiko asetnya turun drastis
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: sabaku gara on January 06, 2019, 10:50:02 AM
mungkin pilihan saya terlalu ambisi gan melihat semua saling berkaitan satu sama lain dan saya saya rasa semua adalah aset berharga di masa depan dan saya tidak ingin memilih salah satu
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: anggaem on January 08, 2019, 05:30:04 AM
sebenernya menurut ane yang bener2 aman itu tanah karna harga tanah tiap tahun pasti naik hanya saja akan sulit menjual nya saat kita ingin menjualnya, dan kalau ingin yang hiugh risk sih lebih baik crypto tapi ya gitu naik turun nya gk wajar , untuk mobil dan rumah saya rasa itu nggk terlalu di perlukan bagi saya karna saya masih muda belum berkeluarga tidak perlu itu semua.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Krempyong on January 09, 2019, 06:24:00 AM
Rumah gan buat genapi dr 3 kebutuhan yg wajib orang punya sandang pangan dan papan ( rumah ). Setidaknya punya aset mati yang bisa digunakan saat kepepet misalnya
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: anggaem on January 11, 2019, 03:54:16 AM
Rumah gan buat genapi dr 3 kebutuhan yg wajib orang punya sandang pangan dan papan ( rumah ). Setidaknya punya aset mati yang bisa digunakan saat kepepet misalnya
sbenernya rumah itu bisa juga d sebut liabilitas atau dalam bahasa inggris liability agan gak dapat apa2 dari rumah agan yang ada agan bayar pajak bayar tagihan listrin air dl.
selengkap nya bisa baca2 disini (https://www.finansialku.com/rumah-anda-belum-tentu-aset-bisa-jadi-malah-liabilitas-quiz/) atau coba baca buku Rich Dad Poor Dad
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: vanjava on January 12, 2019, 01:23:17 AM
tanah gan soalnya harga tanah semakin mahal dari tahun ketahun. tanah juga bisa untuk investasi jangka panjang dan menjadi tabungan untuk saya dihari tua dan untuk anak anak saya nantinya walaupun saya saat ini belum punya anak.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Vitasinaga on January 16, 2021, 06:37:17 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
Kalau saya pastinya rumah gan ,
Karena rumah itu sangat penting dan sangat dibutuhkan .
Tapi kalau bisa si semuanya gan 🤣
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on January 17, 2021, 09:24:21 AM
Kalau saya pastinya rumah gan ,
Karena rumah itu sangat penting dan sangat dibutuhkan .
Tapi kalau bisa si semuanya gan 🤣
Pastinya rumah sangat penting gan karena sebagai tempat tinggal,  kalau berdasarkan urutan maka saya memilih rumah,  asset crypto baru mobil atau tanah.  Asset crypto sangat penting untuk simpanan masa depan :)
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Vitasinaga on January 17, 2021, 07:28:04 PM
Pastinya rumah sangat penting gan karena sebagai tempat tinggal,  kalau berdasarkan urutan maka saya memilih rumah,  asset crypto baru mobil atau tanah.  Asset crypto sangat penting untuk simpanan masa depan :)
Wah iya itu gan betul juga ,
Yg terpenting punya rumah dulu baru kita pikirkan tentang masa depan .
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Vinstheer on January 18, 2021, 08:51:23 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
Yang pertama tentu adalah rumah Gan, saya ingin punya rumah sendiri . sekarang masih nebeng di rumah orang tua. Kedua adalah Mobil dan yang terakhir adalah Tanah.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on January 22, 2021, 04:02:17 PM
Yang pertama tentu adalah rumah Gan, saya ingin punya rumah sendiri . sekarang masih nebeng di rumah orang tua. Kedua adalah Mobil dan yang terakhir adalah Tanah.
Jelas sangat setuju gan, rumah sangat penting karena buat kita berteduh dan melepaskan penat selesai bekerja, itu harus menjadi sangat prioritas sekali.
tetapi terkadang apa yang kita ingini tidak bisa terwujud dengan cepat selain memang orang tua kita memang mampu dan hal itu bisa diatasi, tentu tidak bagi sebagian orang yang masih menumpang di orang tua/mertua dan juga yang masih mengontrak. butuh kerja keras agar bisa menggapai yang diingini.
tetapi dengan tekat dan keyakinan yang kuat tentu bisa tercapai.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on January 23, 2021, 11:53:06 AM
Wah iya itu gan betul juga ,
Yg terpenting punya rumah dulu baru kita pikirkan tentang masa depan .
Kalau bisa kedua-duanya mengapa tidak sis, punya rumah sekaligus masa depan
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: CyberAnonymous on January 23, 2021, 02:11:47 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
Umtuk saya sih semua pentng,
Terutama crypto untuk modal hidup kedepannya dan jangka panjang dalam kesehariannya
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: yohananaomi on March 14, 2021, 12:52:13 PM
Umtuk saya sih semua pentng,
Terutama crypto untuk modal hidup kedepannya dan jangka panjang dalam kesehariannya
setuju sekali dengan agan @CyberAnonymous tentang keinginan bahwa semua penting, tetapi sudah jelas gak bisa sekaligus kita dapatkan bersamaan selain memang kita sudah punya dana.
justru skala prioritas dahulu, yang mana kita harus dahulukan, jelas pasti rumah baru menanjak ke yang lainnya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on March 15, 2021, 08:57:45 PM
justru skala prioritas dahulu, yang mana kita harus dahulukan, jelas pasti rumah baru menanjak ke yang lainnya.
Bagaimana pun tempat tinggal adalah kebutuhan pokok sis,  itu yang paling penting, apalagi untuk orang yang masih single  ;D, setelah itu asset cypto supaya ada perputaran uang
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: yohananaomi on March 19, 2021, 07:39:53 AM
Bagaimana pun tempat tinggal adalah kebutuhan pokok sis,  itu yang paling penting, apalagi untuk orang yang masih single  ;D , setelah itu asset cypto supaya ada perputaran uang
kalau singel udah bisa beli rumah sich sudah prestasi sendiri gan, saya aja pas beli rumah harus patungan dengan bekas pacar.
memang rumah kebutuhan utama gan karena dimana kita setiap hari bisa berkatifitas lebih banyak waktu mungkin ada dirumah, kalau sudah rumah sendiri paling mikirin bayar listrik, air, telp dan sedikit yang lainnya tak terduga.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on March 19, 2021, 07:01:04 PM
kalau singel udah bisa beli rumah sich sudah prestasi sendiri gan, saya aja pas beli rumah harus patungan dengan bekas pacar.
Semoga saja sis.  Itu target saya saat ini, punya rumah sendiri sebelum berkeluarga serta bisa menempuh pendidikan tinggi juga.

Btw gimana ceritanya bisa pantungan dengan mantan?  Bukan suaminya sis ya?
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: kiwa on March 19, 2021, 07:46:11 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?

semua pasti ingin aset nyata
sedangkan crypto ya digunakan untuk cari rupiah untuk mewujudkan aset nyata seperti rumah
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: yohananaomi on March 21, 2021, 11:20:31 AM
semua pasti ingin aset nyata
sedangkan crypto ya digunakan untuk cari rupiah untuk mewujudkan aset nyata seperti rumah
tetapi aset gak nyata seperti crypto bisa membuat agan mendapatkan aset nyata, jadi jangan sepelekan crypto karena walau tidak nyata dia mampu memberikan apapun yang anda inginkan apabila memang aset tidak nyatanya memang berharga.(coin bagus)
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on March 21, 2021, 04:35:31 PM
semua pasti ingin aset nyata
sedangkan crypto ya digunakan untuk cari rupiah untuk mewujudkan aset nyata seperti rumah
Asset nyata sama asset digital sama-sama memberi keuntungan gan,  bahkan asset digital bisa dapat keuntungan yang berlipat ganda. Contohnya ada seorang member disini dengan modal +-30$ bisa dapat ratusan juta selama 2 tahun menghold investasinya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Fian Maulana on August 28, 2021, 11:35:17 AM
Rumah sih,untuk kedua orang tua
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: yohananaomi on August 30, 2021, 08:52:21 AM
Rumah sih,untuk kedua orang tua
Jelas apa yang anda lakukan tentu sangat mulia, memmberikan kepada orang tua rumah. tetapi jelas itu salah satu kebutuhan yang primer yang harus dipunya, kalau bisa mempunyai aset crypto juga lebih baik lagi, karena bisa disimpan dan ketika meningkat bisa dijadikan fiat untuk membeli rumah juga. semua tinggal tergantung individu yang mau melakukan selama tujuan baik tentu sangat bagus.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on September 09, 2021, 02:18:36 PM
Rumah sih,untuk kedua orang tua
Memang yang prioritas rumah gan, setalah itu baru tanah untuk investasi jangka panjang
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: yohananaomi on September 09, 2021, 10:29:16 PM
Rumah sih,untuk kedua orang tua
Memang yang prioritas rumah gan, setalah itu baru tanah untuk investasi jangka panjang
kalau memang ingin aman ya beli rumah di perumahan, tetapi kalau mau lebih enak lagi beli tanah dan membangun sendiri, tetapi biasanya problemnya adalah kalau dana tidak cukup agak terkendala jadinya, karena perhitungn selalu berubah dan keiginan bentuk rumah maunya banyak.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Sinta_siska on October 10, 2021, 05:39:31 AM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
pilih tanah ..aset crypto adalah pendapatan yang sangat liquid.. d tukar dengan aset yang stabil dan lebih aman dari yang aman
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on December 23, 2023, 03:05:58 AM
pilih tanah ..aset crypto adalah pendapatan yang sangat liquid.. d tukar dengan aset yang stabil dan lebih aman dari yang aman
kalau bisa 22nya mengapa tidak gan  ;D mempunyai berbagai macam investasi juga penting
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: MUGNIA on January 09, 2024, 02:34:30 PM
Rumah sih,untuk kedua orang tua
Memang yang prioritas rumah gan, setalah itu baru tanah untuk investasi jangka panjang
kalau memang ingin aman ya beli rumah di perumahan, tetapi kalau mau lebih enak lagi beli tanah dan membangun sendiri, tetapi biasanya problemnya adalah kalau dana tidak cukup agak terkendala jadinya, karena perhitungn selalu berubah dan keiginan bentuk rumah maunya banyak.
membeli rumah di perumahan itu sebenarnya merugi karena kita dituntut untuk merenovasi jika hanya membeli rumah sederhana , lebih baik kita membangun rumah sendiri dari tanah yang kita miliki , benar apa kata anda sist akan butuh dana tambahan jika membangun rumah sendiri pasti akan ada perubahan ide saat dalam pembangunan dan akan menambah dana

namun saat ini juga ada perumahan elite sesuai selera kita  sesuai dengan dompet kita

intinya uang adalah modal dari segala hal , dengan ada uang rumah tanah mobil bisa dimiliki semua
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Mbah Jenggot on January 09, 2024, 05:02:57 PM

membeli rumah di perumahan itu sebenarnya merugi karena kita dituntut untuk merenovasi jika hanya membeli rumah sederhana , lebih baik kita membangun rumah sendiri dari tanah yang kita miliki , benar apa kata anda sist akan butuh dana tambahan jika membangun rumah sendiri pasti akan ada perubahan ide saat dalam pembangunan dan akan menambah dana


Investasi dalam bentuk property tidak ada ruginya asal tepat harganya, tepat estimasinya dan mengkalkulasi  kemungkinan kerusakannya di beberapa tahun kedepan.
Cuma, ini aset yang butuh modal gede, sedangkan kenaikannya juga lambat.
beberapa orang lebih suka beli sesuatu yang perputarannya lebih cepat, misal crypto.. hehehe
buy saat bearish dan hold.
Tunggu bullish baru disell..

Bikin rumah sendiri biasanya secara kualitas lebih bagus , tapi ada hrga ada barang. biayanya biasanya membengkak..
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on January 10, 2024, 10:04:43 PM
intinya uang adalah modal dari segala hal , dengan ada uang rumah tanah mobil bisa dimiliki semua
uang emang segalanya, crypto adalah asset yang fleksible dibandingkan emas, inilah yang membuat saya menyukai investasi di crypto, tetapi dibalik semua itu membagi investasi itu juga penting makanya kalau punya modal besar sebaiknya membagi asset ke berbagai jenis investasi

dan jangan lupa investasi berharga adalah kesehatan dan ilmu

Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Dexone on February 19, 2024, 02:30:31 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?

Aku akan pilih rumah . Karna rumah amat berguna untuk anak dan istri di saat nanti jika kita sudah tiada
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on February 19, 2024, 08:35:22 PM

Aku akan pilih rumah . Karna rumah amat berguna untuk anak dan istri di saat nanti jika kita sudah tiada
menurut saya rumah itu adalah kebutuhan pokok
saya juga ingin segera punya rumah sendiri setelah lulus sekolah ini
semoga ada rezekinya
terus berihtiar dan berdoa pasti diberi kemudahan
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Alichlas92 on March 26, 2024, 02:09:59 PM
Kalau saya pilih semua boleh tidak bro?
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on March 29, 2024, 08:41:17 PM
Kalau saya pilih semua boleh tidak bro?
boleh om kalau kuat di modal  :D
pilih bukan dari yang disebutkan juga boleh
yang terpenting bisa mamanajemen dengan baik
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on April 17, 2024, 06:22:26 PM

Aku akan pilih rumah . Karna rumah amat berguna untuk anak dan istri di saat nanti jika kita sudah tiada
menurut saya rumah itu adalah kebutuhan pokok
saya juga ingin segera punya rumah sendiri setelah lulus sekolah ini
semoga ada rezekinya
terus berihtiar dan berdoa pasti diberi kemudahan
selama ada niat yang baik dan sudah dipatri dalam hati untuk keinginan tersebut dipastikan akan bisa terpenuhi.
karena kalau sudah ada keinginan maka tinggal mencari jalannya bagaimana untuk bisa memenui harapan yang diinginkan.
ingat rezeki sudah diatur tinggal kemauan yang harus diperkuat bahwa tujuannya adalah ingin secara cepat memiliki, pasti terjadi. YAKIN GAN
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on April 19, 2024, 11:16:38 PM
selama ada niat yang baik dan sudah dipatri dalam hati untuk keinginan tersebut dipastikan akan bisa terpenuhi.
karena kalau sudah ada keinginan maka tinggal mencari jalannya bagaimana untuk bisa memenui harapan yang diinginkan.
ingat rezeki sudah diatur tinggal kemauan yang harus diperkuat bahwa tujuannya adalah ingin secara cepat memiliki, pasti terjadi. YAKIN GAN
om punya asset apa saja selain crypto?
saya rencanya pengen punya asset percetakan atau mesin foto copy
cuma gak tahu kira-kira harus mengeluarkan modal berapa ya?
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Vx1 on April 20, 2024, 08:33:34 PM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
Saya tidak bisa memilih di antara salah satunya, tetapi jika di paksa memilih maka aset crypto akan saya jadikan pilihan yang terakhir.
Rumah sudah Wajib harus di Miliki, karena Saya adalah kepala keluarga dengan 3 anak . Dan Alhamdulillah sudah punya.
Mobil , Di Usahakan punya walaupun tidak bagus-bagus amat, yang penting mesin sehat dan tidak rewel. Saya bekerja di luar kota yang jarak rumah dan tempat kerja kurang lebih 100KM , anak istri ikut dan Anak kedua sekolah di daerah tempat kerja saya. Sudah tidak memungkinkan untuk naik motor bonceng 3, karena anak kedua udah semakin besar.
Anak pertama juga menuntut Ilmu di luar Kota, dan setiap bulan saya pasti sambang untuk mengirim kebutuhan tiap bulan nya juga, dan juga tidak memungkinkan naik motor dengan bonceng 3 dan bawah barang yang banyak.
Tanah, kalau ada uang lebih rencana mau beli lagi.
Aset crypto... Harga fluktuasi nya sangat tinggi, jika tidak pandai uang kita bisa habis di sini. Tapi dengan fluktuasi yang tinggi ini juga, kita bisa mendapatkan uang dengan cepat dari cryptocurreny.
Namun jika punya uang yang banyak , Crypto tetap akan saya jadikan pilihan terakhir.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: MUGNIA on April 20, 2024, 11:37:55 PM
rumah adalah pilihan utama pastinya , karena rumah adalah kebutuhan utama jika sudah berumah tangga, walau kecil asal milik pribadi itu bisa lah nantinya menjadikan rumah idaman ,
untuk mobil  mungkin akan terpenuhi , jika kebutuhan utama terpenuhi dan benar benar ada dana untuk perawatan , bensin dan pajak nya .
kalau untuk tanah sendiri saya pribadi kurang greget untuk dijadikan investasi karena untuk kebutuhan mendesak sangat sulit di jadikan uang lebih baik berinvestasi emas dibanding tanah
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on April 21, 2024, 07:18:06 PM
selama ada niat yang baik dan sudah dipatri dalam hati untuk keinginan tersebut dipastikan akan bisa terpenuhi.
karena kalau sudah ada keinginan maka tinggal mencari jalannya bagaimana untuk bisa memenui harapan yang diinginkan.
ingat rezeki sudah diatur tinggal kemauan yang harus diperkuat bahwa tujuannya adalah ingin secara cepat memiliki, pasti terjadi. YAKIN GAN
om punya asset apa saja selain crypto?
saya rencanya pengen punya asset percetakan atau mesin foto copy
cuma gak tahu kira-kira harus mengeluarkan modal berapa ya?
aset gak punya gan selain rumah dan kendaraaan aza, dulu pernah buka online tetapi gak jalan, karena system ngesub bukan buka sendiri
jadi aku design kaos dan cetak sama orang dan jual melalui online, pertama prospeknya jalan baik karena biaya printing naik jadi susah jualannya
kalau percetakan mungkin prospeknya besar tetapi biayanya juga besar gan, kalau photo copy harus dengan alat2 sekolah bisa lumayan juga
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on April 24, 2024, 12:11:30 AM
aset gak punya gan selain rumah dan kendaraaan aza, dulu pernah buka online tetapi gak jalan, karena system ngesub bukan buka sendiri
jadi aku design kaos dan cetak sama orang dan jual melalui online, pertama prospeknya jalan baik karena biaya printing naik jadi susah jualannya
kalau percetakan mungkin prospeknya besar tetapi biayanya juga besar gan, kalau photo copy harus dengan alat2 sekolah bisa lumayan juga
mungkin setelah nanti om jualan BNB & matic bisa beli asset real semacam tanah maupun properti
buat masa depan anak
atau bisa juga memulai untuk usaha yang diminati.
kita tidak tahu crypto akan berapa lama bertahan, setidaknya dengan punya asset di dunia nyata akan membuat kita punya banyak plan
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on April 29, 2024, 04:02:28 PM
aset gak punya gan selain rumah dan kendaraaan aza, dulu pernah buka online tetapi gak jalan, karena system ngesub bukan buka sendiri
jadi aku design kaos dan cetak sama orang dan jual melalui online, pertama prospeknya jalan baik karena biaya printing naik jadi susah jualannya
kalau percetakan mungkin prospeknya besar tetapi biayanya juga besar gan, kalau photo copy harus dengan alat2 sekolah bisa lumayan juga
mungkin setelah nanti om jualan BNB & matic bisa beli asset real semacam tanah maupun properti
buat masa depan anak
atau bisa juga memulai untuk usaha yang diminati.
kita tidak tahu crypto akan berapa lama bertahan, setidaknya dengan punya asset di dunia nyata akan membuat kita punya banyak plan
berharap itu gan ..... semua yang sudah melakukan investasi tentunya bisa berhasil dahulu
untuk tahap selanjutnya tinggal menentukan untuk digunakan buat apa, tetapi saat ini menunggu kesempatan
yang ada agar apa yang kita pegang tidak tergoda untuk dibuat untuk hal yang lain, jadi tetap fokus agar berhasil nantinya.
ya betul gan kita tidak mengetahui untuk berapa lama lagi setidaknya ada pegangan nantinya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on May 01, 2024, 07:27:23 PM
berharap itu gan ..... semua yang sudah melakukan investasi tentunya bisa berhasil dahulu
untuk tahap selanjutnya tinggal menentukan untuk digunakan buat apa, tetapi saat ini menunggu kesempatan
yang ada agar apa yang kita pegang tidak tergoda untuk dibuat untuk hal yang lain, jadi tetap fokus agar berhasil nantinya.
ya betul gan kita tidak mengetahui untuk berapa lama lagi setidaknya ada pegangan nantinya.
kalau dah daoat hasil banyak dari crypto tinggal diputar saja di asset nyata
atau bisa mendirikan lembaga sosial, itu lebih bermanfaat untuk membantu banyak orang
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on May 02, 2024, 01:59:24 AM
berharap itu gan ..... semua yang sudah melakukan investasi tentunya bisa berhasil dahulu
untuk tahap selanjutnya tinggal menentukan untuk digunakan buat apa, tetapi saat ini menunggu kesempatan
yang ada agar apa yang kita pegang tidak tergoda untuk dibuat untuk hal yang lain, jadi tetap fokus agar berhasil nantinya.
ya betul gan kita tidak mengetahui untuk berapa lama lagi setidaknya ada pegangan nantinya.
kalau dah daoat hasil banyak dari crypto tinggal diputar saja di asset nyata
atau bisa mendirikan lembaga sosial, itu lebih bermanfaat untuk membantu banyak orang
betul gan, yang harus dikejar adalah bisa mendapatkan apa yang kita inginkan dari hasil crypto
selanjutnya jelas akan bisa lakukan untuk hal yang bisa berguna bagi apa yang akan kita lakukan
karena akan terbuka hal positip yang bisa kita lakukan setelah kita mempunyai bekal, walau tanpa itu uga kalau ada kita akan melakukannya.

Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on May 02, 2024, 08:53:44 PM
betul gan, yang harus dikejar adalah bisa mendapatkan apa yang kita inginkan dari hasil crypto
selanjutnya jelas akan bisa lakukan untuk hal yang bisa berguna bagi apa yang akan kita lakukan
karena akan terbuka hal positip yang bisa kita lakukan setelah kita mempunyai bekal, walau tanpa itu uga kalau ada kita akan melakukannya.
itu adalah cara pensiun yang diinginkan semua orang  :D
kalau sudah punya asset tinggal menikmati masa senja dirumah
biarkan uang yang berkerja
apalagi kalau masih muda sudah take action
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on May 06, 2024, 05:35:59 PM
betul gan, yang harus dikejar adalah bisa mendapatkan apa yang kita inginkan dari hasil crypto
selanjutnya jelas akan bisa lakukan untuk hal yang bisa berguna bagi apa yang akan kita lakukan
karena akan terbuka hal positip yang bisa kita lakukan setelah kita mempunyai bekal, walau tanpa itu uga kalau ada kita akan melakukannya.
itu adalah cara pensiun yang diinginkan semua orang  :D
kalau sudah punya asset tinggal menikmati masa senja dirumah
biarkan uang yang berkerja
apalagi kalau masih muda sudah take action
semua tentunya berharap seperti yang agan katakan, tetapi terkadang nasib setiap orang tidak ada yang sama
ada yang bisa berhasil tetapi tidak sedikit juga yang tidak bisa berhasil, sehingga yang berhasil tentunya bisa
menikmati masa tuanya dengan menjlankan saja apa yang sudah didapat tetapi bagi yang belum berhasil maka harus terus giat lagi
sehingga bisa mengikuti yang memang telah berhasil, nasib orang memang selalu berbeda walau sama2 giat untuk berusaha.
tetapi semoga saja semua rekan bisa berhasil dan memanfaatkan waktu dan usaha dengan tepat.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on May 08, 2024, 06:22:54 PM
semua tentunya berharap seperti yang agan katakan, tetapi terkadang nasib setiap orang tidak ada yang sama
ada yang bisa berhasil tetapi tidak sedikit juga yang tidak bisa berhasil, sehingga yang berhasil tentunya bisa
menikmati masa tuanya dengan menjlankan saja apa yang sudah didapat tetapi bagi yang belum berhasil maka harus terus giat lagi
sehingga bisa mengikuti yang memang telah berhasil, nasib orang memang selalu berbeda walau sama2 giat untuk berusaha.
tetapi semoga saja semua rekan bisa berhasil dan memanfaatkan waktu dan usaha dengan tepat.
kalau masalah nasib itu sebenarnya bisa di ubah om sama orangnya sendiri
yang penting itu perbaiki mindset dulu, kalau mindset udah seorang yang suka investasi
pasti banyak jalan serta pertimbangan lainnya
pasti bisa tidak ada yang mustahil
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on May 13, 2024, 07:01:38 AM
semua tentunya berharap seperti yang agan katakan, tetapi terkadang nasib setiap orang tidak ada yang sama
ada yang bisa berhasil tetapi tidak sedikit juga yang tidak bisa berhasil, sehingga yang berhasil tentunya bisa
menikmati masa tuanya dengan menjlankan saja apa yang sudah didapat tetapi bagi yang belum berhasil maka harus terus giat lagi
sehingga bisa mengikuti yang memang telah berhasil, nasib orang memang selalu berbeda walau sama2 giat untuk berusaha.
tetapi semoga saja semua rekan bisa berhasil dan memanfaatkan waktu dan usaha dengan tepat.
kalau masalah nasib itu sebenarnya bisa di ubah om sama orangnya sendiri
yang penting itu perbaiki mindset dulu, kalau mindset udah seorang yang suka investasi
pasti banyak jalan serta pertimbangan lainnya
pasti bisa tidak ada yang mustahil
keinginan untuk mengubah memang sudah dilakukan tetapi terkadang kondisi yang telah diharapkan tidak bisa terwujud
tentunya tidak bisa mendapatkan hasil yang maksimal sesuai dengan keinginan, tentunya tidak ada yang ingin tidak berhasil
walau mindsetnya sudah dirubah, tetapi kalau memang belum waktunya tentu akan tidak bisa merubah keadaan pada saat itu
tetapi bukan tidak mungkin akan bisa dilakukan pada kesempatan yang lain, nasib orang memang susah untuk bisa sama.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: Vx1 on May 13, 2024, 06:51:11 PM
rumah adalah pilihan utama pastinya , karena rumah adalah kebutuhan utama jika sudah berumah tangga, walau kecil asal milik pribadi itu bisa lah nantinya menjadikan rumah idaman ,
untuk mobil  mungkin akan terpenuhi , jika kebutuhan utama terpenuhi dan benar benar ada dana untuk perawatan , bensin dan pajak nya .
kalau untuk tanah sendiri saya pribadi kurang greget untuk dijadikan investasi karena untuk kebutuhan mendesak sangat sulit di jadikan uang lebih baik berinvestasi emas dibanding tanah
Kita memang harus mengutamakan rumah dulu sebelum yang lain, karena rumah juga merupakan salah satu dari tiga kebutuhan pokok yang harus kita dahulukan. Sandang, pangan, papan.. begitulah kira-kira pepatah mengatakan.
Tanah jika kita bisa mendapatkan atau beli di tempat yang strategis, ini tidak akan sulit untuk di jual. Bahkan kita bisa untung berkali-kali lipat. Namun jika di bandingkan dengan emas yah jelas lebih cepat emas, karena Emas jika kita ingin menjualnya 10 menit pun sudah bisa jadi uang.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on May 15, 2024, 09:04:41 AM
keinginan untuk mengubah memang sudah dilakukan tetapi terkadang kondisi yang telah diharapkan tidak bisa terwujud
tentunya tidak bisa mendapatkan hasil yang maksimal sesuai dengan keinginan, tentunya tidak ada yang ingin tidak berhasil
walau mindsetnya sudah dirubah, tetapi kalau memang belum waktunya tentu akan tidak bisa merubah keadaan pada saat itu
tetapi bukan tidak mungkin akan bisa dilakukan pada kesempatan yang lain, nasib orang memang susah untuk bisa sama.
yupp  tidak salahnya untuk terus mencoba hingga berhasil
jalannya cuma satu percayalah

untuk yang akan cair tahun ini maupun awal tahun depan
segera investasi di asset nyata untuk jangka panjang karena kita tahu umur crypto sampai kapan
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on May 15, 2024, 09:47:45 AM
rumah adalah pilihan utama pastinya , karena rumah adalah kebutuhan utama jika sudah berumah tangga, walau kecil asal milik pribadi itu bisa lah nantinya menjadikan rumah idaman ,
untuk mobil  mungkin akan terpenuhi , jika kebutuhan utama terpenuhi dan benar benar ada dana untuk perawatan , bensin dan pajak nya .
kalau untuk tanah sendiri saya pribadi kurang greget untuk dijadikan investasi karena untuk kebutuhan mendesak sangat sulit di jadikan uang lebih baik berinvestasi emas dibanding tanah
Kita memang harus mengutamakan rumah dulu sebelum yang lain, karena rumah juga merupakan salah satu dari tiga kebutuhan pokok yang harus kita dahulukan. Sandang, pangan, papan.. begitulah kira-kira pepatah mengatakan.
Tanah jika kita bisa mendapatkan atau beli di tempat yang strategis, ini tidak akan sulit untuk di jual. Bahkan kita bisa untung berkali-kali lipat. Namun jika di bandingkan dengan emas yah jelas lebih cepat emas, karena Emas jika kita ingin menjualnya 10 menit pun sudah bisa jadi uang.
setuju, karena rumah adalah tempat kita bernaung untuk melakukan aktifitas lanjutan selain bekerja, karena tanpa ada tempat bernaung tentu akan susah untuk melakukan aktifitas yang lainnya. kalau bisa memang tidak mengontrak tetapi lebih baik mencicil rumah, karena kesempatan untuk memiliki rumah akan terbentur dengan harus terus mengontrak.
tanah kalau mendapatkan didaerah yang strategis jelas akan bisa meningkat dengan cepat nilainya, tetapi memang benar kalau untuk kebutuhan mendesak jelas menjual emas akan lebih mudah dari pada tanah ataupun rumah dan mobil.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on May 17, 2024, 10:56:06 PM
rata-rata di belahan negara lain itu kalau sudah masuk ke asset mereka sudah menabung sejak dini
mereka sudah terlatih berpikirnya sejak dini bahkan sudah mandiri sebelum kepala 2
aku salut banget sama pola pikir mereka
karena aku punya beberapa teman dari eropa yang sudah berani investasi di berbagai asset
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on May 23, 2024, 12:25:51 AM
rata-rata di belahan negara lain itu kalau sudah masuk ke asset mereka sudah menabung sejak dini
mereka sudah terlatih berpikirnya sejak dini bahkan sudah mandiri sebelum kepala 2
aku salut banget sama pola pikir mereka
karena aku punya beberapa teman dari eropa yang sudah berani investasi di berbagai asset
cara berpikir memang mempengaruhi setiap tindakan termasuk juga edukasi dini yang dilakukan, hampir dinegara maju pikiran seperti itu sudah ditanamkan sejak memasuki tingkat sekolah menengah dan tidak heran perkembangan mereka akan lebih maju dalam menyikapi setiap tindakan yang akan dilakukan, dikita masih terfokus pada mencari hiburan walau tidak sedikit yang juga bisa beradaptasi dilihat dari dimana dia dididk, karena peranan sekolah juga mempengaruhi dikita, karena kurikulum selalu berubah dan teori lebih banyak dari pada praktek.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on May 23, 2024, 10:26:51 PM
luar biasa sih terutama di eropa mereka itu sepertinya sudah mandiri saat sudah menginjak usia remaja
mempunyai asset sejak dini juga bagus untuk masa depan yang lebih cerah om
aku juga sempat kaget bahwa sampai punya apertemen sendiri ;D
banyak baget uangnya tu orang
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on May 27, 2024, 10:32:31 AM
luar biasa sih terutama di eropa mereka itu sepertinya sudah mandiri saat sudah menginjak usia remaja
mempunyai asset sejak dini juga bagus untuk masa depan yang lebih cerah om
aku juga sempat kaget bahwa sampai punya apertemen sendiri ;D
banyak baget uangnya tu orang
benar gan membandingkan dengan eropah tentu sangat tidak sebanding, diwilayah asia tenggara saja mungkin kita masih yang paling tinggi diatas timor leste dan negara lainnya kita dibawah mereka, jadi memang perlu pembenahan saja, kalau soal kepintaran jelas masih bisa membandingkan tetapi kalau secara rata2 akan tertinggal jauh. dilingkungan kita saja masih ada perbedaan yang mencolok antar wilayah Barat dan wilayah Tengan dan Timur.
masih semua kiblatnya ke Jawa atau Indonesia Barat.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on May 27, 2024, 06:20:49 PM
janganlah dibandingkan dengan timor leste yang baru merdeka om  ;D
jauh perbandingannya
sama singapura aja kita masih kalah karena penduduk dan wilayah singapura itu kecil dibandingkan dengan negara kita
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on June 03, 2024, 12:33:07 PM
janganlah dibandingkan dengan timor leste yang baru merdeka om  ;D
jauh perbandingannya
sama singapura aja kita masih kalah karena penduduk dan wilayah singapura itu kecil dibandingkan dengan negara kita
membandingkan dengan singapore, jelas kita terlalu jomplang sekali baik dari segi apapun kita masih harus banyak belajar dari mereka yang luas tanahnya tidak besar dan penduduknya sedikit tidak mempunyai struktur yang memadai tetapi bisa memenuhi kebutuhannya sendiri dengan baik dan murah, hanya mengandalkan sektor pelabuhan ,dan karena kedisiplinan dan tata letak kota yang juga bisa menarik wisatawan untuk berkunjung.
harusnya kita bisa tampil lebih baik, tetapi karena birokrasi yang semrawut sehingga banyak yang harus dibenahi didalam negeri lebih dahulu baru bisa bersaing.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on June 03, 2024, 10:43:54 PM
makanya itu bagaikan bumi dan langit kalau membandingkan antar timor leste

aku punya teman di singaapura terus aku tanya benar kah orang-orang disingapura itu kalau barang elektronik gak dipakai itu dibuang?
jawabannya benar, gak heran sih aku waktu di pare ada orang indonesia katanya disana barang bekas kayak laptop, hp , dll itu masih bagus pada dibuang, padahal masih berguna lho,, gak rusak. gila banget ya,, negara kaya
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on June 05, 2024, 03:46:53 PM
makanya itu bagaikan bumi dan langit kalau membandingkan antar timor leste

aku punya teman di singaapura terus aku tanya benar kah orang-orang disingapura itu kalau barang elektronik gak dipakai itu dibuang?
jawabannya benar, gak heran sih aku waktu di pare ada orang indonesia katanya disana barang bekas kayak laptop, hp , dll itu masih bagus pada dibuang, padahal masih berguna lho,, gak rusak. gila banget ya,, negara kaya
memang kalau dinegara maju hampir semua fasilitas hampir dianggap sebagai alat bantu yang diberikan negara dengan memberikan lebih murah karena pajak tidak dibebani secara besar sehingga masyarakatnya mampu untuk bisa memenuhi kebutuhannya karena murah, berbanding terbalik dinegara kita justru pajak yang dibebankan hampir segala pajak dijadikan satu sehingga harga sudah tidak wajar lagi, tetapi herannya masih bisa dibeli dengan masyarakat kita.
kalau bisa di negara kita semua bisa dipajakan maka akan dilakukan, sebetulnya tidak masalah kalau hasil pajak digunakan bagi masyarakat kembali tetapi tidak berjalan dengan baik karena dirampok sama koruptor.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on June 05, 2024, 08:10:55 PM
itu tadi selama sistemnya begitu dari dulu pasti mudah disusupi para koruptor
istilahnya ngapain bayar pajak mahal hampir semua sektor lagi terus hasilnya malah masuk ke kantong mereka
jadi aku sudah negative sama istilah pajak banyak oknum yang bermain om

jadi kalau punya asset mending diam-diam aja
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on June 10, 2024, 01:52:49 AM
itu tadi selama sistemnya begitu dari dulu pasti mudah disusupi para koruptor
istilahnya ngapain bayar pajak mahal hampir semua sektor lagi terus hasilnya malah masuk ke kantong mereka
jadi aku sudah negative sama istilah pajak banyak oknum yang bermain om

jadi kalau punya asset mending diam-diam aja
sedih melihat kenyataan seperti ini, hasil pajak yang seharusnya bisa mensejahterakan masyarakat tetapi tidak bisa berjalan dengan baik
karena aparatur negara yang diberikan wewenang, justru menyalah gunakan hasil pajak itu untuk dirinya dan golongan
bagaimana akan bisa membuat rekyat di negara ini bisa sejahtera dan tidak apatis dengan perilaku apartur itu
wajar kalau seperti agan juga kesal dan saya pikir semua pemberi pajak juga kesal dan merasa apa yang dikeluarkan jadi sia2
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on June 10, 2024, 09:37:12 PM
iya apalagi terbaru ini kan banyak kontranya
terkadang heran sama negeri wakanda om ;D enak di luar negeri rasanya
kalau banyak drama kan lucu

jadi gak heran banyak orang indo yang simpan assetnya di negara swiss kalau gak salah
biar kagak diperas dinegeri sendiri
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on June 11, 2024, 12:34:42 PM
iya apalagi terbaru ini kan banyak kontranya
terkadang heran sama negeri wakanda om ;D enak di luar negeri rasanya
kalau banyak drama kan lucu

jadi gak heran banyak orang indo yang simpan assetnya di negara swiss kalau gak salah
biar kagak diperas dinegeri sendiri
semakin hari juga kebijakan sudah melenceng dech ...... sedih, tapi kita berharap akan selalu ada perubahan kedepannya walau pesimis
tetapi tidak ada harapan lagi selain berharap pada yang diatas biar mereka para aparatur menyadari hal tersebut untuk dibenahi
jadi keinginan untuk investasi pada apapun apalagi terhadap crypto yang masih baru bisa berjalan dengan baik dan tidak disalah gunakan
udah capek bayar pajaknya dari hasil mulung di bounty tapi pajaknya ndak sesuai ....... tidak untuk kepentingan yang benar.
apapun aset yang akan kita lakukan, selalu memang akan membuat bangsa ini akan tambah maju kalau pajak yang dikenakan memang digunakan sebagai mana mestinya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on June 11, 2024, 10:53:43 PM
kalau crypto dipajakin kasian trader kecil, makanya aneh negeri wakanda ini kebijakannya mengsensarakan rakyat kecil
yang punya asset di kuras dengan pajak tinggi, yang gak punya juga begitu
makanya gak heran banyak generasi sekarang merantau ke luar negeri mencari income yang lebih baik
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on June 16, 2024, 05:06:14 AM
Jika kamu mempunyai salah satunya, apa yang akan kamu pilih untuk masa depan kalian?
Dan apa alasannya ?
Aku akan pilih rumah . Karna rumah amat berguna untuk anak dan istri di saat nanti jika kita sudah tiada
tindakan yang tepat, kalau memang bisa sebelum berumah tangga sudah mempunyai rumah agar ketika sudah menikah tidak menumpang dengan ortu atau mertua, karena biar bagaimanapun memiliki rumah ketika sudah berumah tangga sangat penting untuk masa depan.
tetapi terkadang untuk bisa menuju tujuan harus juga mampu mempersiapkan dana dan tidak salah untuk investasi pada crypto dan ketika sudah mencapai harga yang diingini maka langsung dilepas dan dibelikan rumah yang diidamkan.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on June 16, 2024, 08:36:56 AM
gua belum menikah om n belum punya rumah  ;D
dana investasi di crypto rencanya buat modal nikah + biaya produksi film

semoga market 2025 lebih gurih apa yang kita sudah tanam bisa mendapatkan hasil yang optimal

Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on June 16, 2024, 02:57:04 PM
gua belum menikah om n belum punya rumah  ;D
dana investasi di crypto rencanya buat modal nikah + biaya produksi film

semoga market 2025 lebih gurih apa yang kita sudah tanam bisa mendapatkan hasil yang optimal
bertahaplah gan .... yang penting diniatkan tentu akan bisa tercapai walau disituasi yang mungkin tidak mudah, tetapi dengan motivasi akan bisa memberikan dorongan pada waktunya mau mencapai itu.
waduh .... udah ngebet mau nikah dulu gan, lebih baik dikembangkan untuk produksi film, sehingga bisa lebih fokus dan kalau sudah kesampaian tentu bisa dilanutkan kejenjangpernikahan, tetapi semua punya pertimbangan dan kalau memang itu yang terbaik lakukan saja gan.

yach .... kita sangat berharap dan semua juga menunggu semoga gak zonk ..., tetapi akan ada kejutan peningkatan yang signifikan.

Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on June 16, 2024, 09:59:30 PM
Tahun depan recannya setelah lulus mau produksi film pertama  ;D
tapi untuk big project masih 5-6 tahun kedepan

sekarang masih fokus investasi di asset crypto, siapa tahu bisa jadi passive income dan recananya juga sebagai sumber penghasilan utama dari crypto.

yang penting terus belajar
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on June 20, 2024, 10:40:50 AM
Tahun depan recannya setelah lulus mau produksi film pertama  ;D
tapi untuk big project masih 5-6 tahun kedepan

sekarang masih fokus investasi di asset crypto, siapa tahu bisa jadi passive income dan recananya juga sebagai sumber penghasilan utama dari crypto.

yang penting terus belajar
sepertinya agan memang banyak punya rencana jangka panjang, semoga memang kalau sudah selesai kuliahnya dapat inspirasi dan segera bisa mewujudkan untuk membuat film, apakah rencana film yang dibuat gan ? apakah dokumenter atau yang lainnya !!!
apakah gak diawali dengan membuat konten di youtube dahulu untuk pembelajaran dan mencari market apa yang terbaik

yach, selama masih kuliah ada baiknya kesibukan yang tidak menyita waktu yang berlebihan dan investasi di crypto sangat baik untuk dilakukan
sekalian siapa tau dapat cuan untuk menambah modal pertama membuat filmnya.

semangat terus untuk mengejar cita2.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: armanda90 on June 20, 2024, 11:47:24 AM
Tahun depan recannya setelah lulus mau produksi film pertama  ;D
tapi untuk big project masih 5-6 tahun kedepan

sekarang masih fokus investasi di asset crypto, siapa tahu bisa jadi passive income dan recananya juga sebagai sumber penghasilan utama dari crypto.

yang penting terus belajar
Tidak ada yang mustahil menjadikan cryptocurrency sebagai pemasukan utama selain hasil profit dari trading masih banyak pilihan lainnya seperti staking BNB bisa passive income lainnya saat mencapai freedom financial dari crypto. Saya juga memiliki motivasi yang tinggi ke depannya meskipun saat ini sudah berkeluarga dan banyak asset yang masih nyangkut di beberapa koin tetap optimis dengan peluang penghasilan dari cryptocurrency.
Namun tetap terbuka untuk mencoba mencari income selain dari crypto, mungkin mulai dari bisnis kecil-kecilan apalagi investasi atau trading di crypto lebih fleksible dan dilakukan kapan saja dan dimana saja jadi tidak menyita waktu untuk fokus bisnis lainnya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on June 20, 2024, 10:14:39 PM
kalau itu gak bisa di share om ;D bergerak dalam diam lebih baik daripada di gubris
cuma itulah recananya gak tahu seperti apa ke depannya

makanya itu, investasi di crypto ini sangat mudah dibadingakn investasi di asset yang lain
kalau emas kan kita harus siapkan brangkasnya dulu

kalau crypto asal ada internet kita bisa invest, semoga saja jadi passive income yang bisa bermanfaat banyak orang
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on June 23, 2024, 06:37:11 AM
kalau itu gak bisa di share om ;D bergerak dalam diam lebih baik daripada di gubris
cuma itulah recananya gak tahu seperti apa ke depannya

makanya itu, investasi di crypto ini sangat mudah dibadingakn investasi di asset yang lain
kalau emas kan kita harus siapkan brangkasnya dulu

kalau crypto asal ada internet kita bisa invest, semoga saja jadi passive income yang bisa bermanfaat banyak orang
tetapi harus selalu optimis walau mungkin apa yang kita idamkan masih jauh dalam perencanaan karena semua juga harus dilakukan secara bertahap agar bisa mendapatkan hasil yang maksimal pada waktunya.
saya pikir teap harus ada rasa ingin terus melakukan tujuan itu agar bisa tercapai sehingga tidak melupakannya.

sampai saat ini karena kita juga bergelut di crypto maka mungkin adalah yang terbaik yang bisa dilakukan tetapi bagi yang berbeda menggulutinya tentu mereka juga menganggap apa yang digeluti juga terbaik, mungkin akan berbeda setelah mereka mengetahui apa itu crypto dan bisa saja merubah haluannya.

Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on June 23, 2024, 04:35:54 PM
kalau crypto emang fokusnya disitu om , untuk saat ini
aku mau punya bermacam-macam asset di crypto
emang harus bertahap dan pelan-pelan, kalau sudah ada hasilnya baru lah memulai yang lainnya
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on June 25, 2024, 08:30:35 AM
kalau crypto emang fokusnya disitu om , untuk saat ini
aku mau punya bermacam-macam asset di crypto
emang harus bertahap dan pelan-pelan, kalau sudah ada hasilnya baru lah memulai yang lainnya
banyak pilihan tentu bagus saja gan, tetapi jangan dilupakan tujuan utama bahwa kuliah juga harus selesai tepat waktu
saya pikir mau fokus juga di crypto sangat bagus karena akan menambah pundi simpanan dimana nantinya bisa digunakan kembali untuk investasi pada crypto atau pada pilihan yang sudah di rencanakan.
jangan tergesa-gesa tetapi kontinyu dan bertahap untuk bisa menyelesaikan tahapan demi tahapan sehingga bisa terpenuhi semuanya.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on June 25, 2024, 04:07:09 PM
kalau kuliah tetap jalan lah om, kan aku main crypto paling cuma lihat harga, riset kecil kalau yakin baru beli gitu aja sih om
kagak full di crypto aku juga punya banyak goal yang ingin ku capai jadi crypto ini sebagai tempat senang-senang buat investasi
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on July 02, 2024, 07:29:28 AM
kalau kuliah tetap jalan lah om, kan aku main crypto paling cuma lihat harga, riset kecil kalau yakin baru beli gitu aja sih om
kagak full di crypto aku juga punya banyak goal yang ingin ku capai jadi crypto ini sebagai tempat senang-senang buat investasi
baguslah gan, biar bagaimanapun pendidikan sangat perlu dan harus bisa selesai tepat waktu, kalau bisa lebih cepat tentu akan lebih baik agar waktu yang ada bisa digunakan untuk yang lainnya.
crypto juga kalau ditekunin dengan baik akan berdampak kearah positip, selain menambah pundi tabungan setidaknya menambah pengertahuan tentang crypto pada umumnya.
selain untuk bersenang, crypto juga investasi yang sangat menarik dan selalu bisa lebih baik setiap saatnya dengan perkembangan yang ada.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on July 02, 2024, 09:01:32 PM
bukan perlu lagi, tetapi sudah kewajibannya. menuntut ilmu itu wajib saat di dunia hingga akhir hayat
kita terus belajar
apalagi ilmu investasi pasti sangat bermanfaat om, biar tidak cuma di asset cypto tetapi bisa juga di asset lainnya
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hyuna2024 on July 08, 2024, 02:48:04 PM
Mungkin kalo dipikir secara rasional sih pasti pilih rumah, cuman kalo disuruh membayangkan ( ngayal ae dah ), misalkan 10 tahun kebelakang mempunyai uang sebesar 200jt, kayanya saya lebih milih buat beli bitcoin deh, kalo tau harganya bakalan melejit kaya sekarang, soalnya kenaikan harga rumah dan tanah paling naik 30% sampe 70% nan doang selama sepuluh tahun ( kalo diwilayah saya sih ).
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on July 08, 2024, 06:18:40 PM
Mungkin kalo dipikir secara rasional sih pasti pilih rumah, cuman kalo disuruh membayangkan ( ngayal ae dah ), misalkan 10 tahun kebelakang mempunyai uang sebesar 200jt, kayanya saya lebih milih buat beli bitcoin deh, kalo tau harganya bakalan melejit kaya sekarang, soalnya kenaikan harga rumah dan tanah paling naik 30% sampe 70% nan doang selama sepuluh tahun ( kalo diwilayah saya sih ).
kalau sekelas om, aku mah dah yakin uang segitu udah pasti ada.
kalau aku mah bocil crypto gk punya apa-apa masih membagun dari NOL
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hyuna2024 on July 09, 2024, 01:15:14 AM
Mungkin kalo dipikir secara rasional sih pasti pilih rumah, cuman kalo disuruh membayangkan ( ngayal ae dah ), misalkan 10 tahun kebelakang mempunyai uang sebesar 200jt, kayanya saya lebih milih buat beli bitcoin deh, kalo tau harganya bakalan melejit kaya sekarang, soalnya kenaikan harga rumah dan tanah paling naik 30% sampe 70% nan doang selama sepuluh tahun ( kalo diwilayah saya sih ).
kalau sekelas om, aku mah dah yakin uang segitu udah pasti ada.
kalau aku mah bocil crypto gk punya apa-apa masih membagun dari NOL
Belum ada om  :'( , tapi aamiin... Semoga kita dilancarkan dalam menjalani segala kegiatan.
Jangan merendah gitu om, aku percaya portofolio om lebih dari aku  ;D
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on July 09, 2024, 05:11:30 AM
Mungkin kalo dipikir secara rasional sih pasti pilih rumah, cuman kalo disuruh membayangkan ( ngayal ae dah ), misalkan 10 tahun kebelakang mempunyai uang sebesar 200jt, kayanya saya lebih milih buat beli bitcoin deh, kalo tau harganya bakalan melejit kaya sekarang, soalnya kenaikan harga rumah dan tanah paling naik 30% sampe 70% nan doang selama sepuluh tahun ( kalo diwilayah saya sih ).
kalau lingkup rumah didaerah yang dikelola oleh pengembang yang sangat ternama, maka dapat dipastikan harga akan bisa melejit dalam beberapa tahun, tetapi saya mungkin sangat sependapat dengan anda kalau membandingkan dengan bitcoin tentu akan lebih cepat peningkatan kalau investasi jadi rumah, karena kalau bitcoin periode peningkatan adalah dalam 4 tahun sekali dan lebih cepat dari pada peningkatan rumah.
jadi memang apa yang anda katakan sangat realistis dan terbukti dan saya sependapat soal peningkatan rumah.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on July 09, 2024, 08:39:55 PM
Belum ada om  :'( , tapi aamiin... Semoga kita dilancarkan dalam menjalani segala kegiatan.
Jangan merendah gitu om, aku percaya portofolio om lebih dari aku  ;D
walah  ;D om mah udah suhu  di crypto  ;D
aku mah anak kamrin sore yang baru kenal crypto

itu pun cuma sekedar belajar aja
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on July 11, 2024, 08:09:00 AM
Belum ada om  :'( , tapi aamiin... Semoga kita dilancarkan dalam menjalani segala kegiatan.
Jangan merendah gitu om, aku percaya portofolio om lebih dari aku  ;D
walah  ;D om mah udah suhu  di crypto  ;D
aku mah anak kamrin sore yang baru kenal crypto

itu pun cuma sekedar belajar aja
sebetulnya semua yang masih bergabung disini selalu untuk terus belajar karena perkembangan teknologi crypto terus berkembang, bagi saya tidak ada yang merasa dirinya adalah lebih baik dari yang lain tetapi saling untuk memberikan edukasi kalau dibutuhkan.
saya percaya dengan terus melakukan pembelajaran maka kedepannya kita akan bisa lebih melek soal crypto secara keseluruhan.
tetap semangat untuk terus mencapai tujuan di forum ini, karena semua akan pada tujuan tertentu yang akan diinginkan.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: armanda90 on July 11, 2024, 05:32:22 PM
sebetulnya semua yang masih bergabung disini selalu untuk terus belajar karena perkembangan teknologi crypto terus berkembang, bagi saya tidak ada yang merasa dirinya adalah lebih baik dari yang lain tetapi saling untuk memberikan edukasi kalau dibutuhkan.
saya percaya dengan terus melakukan pembelajaran maka kedepannya kita akan bisa lebih melek soal crypto secara keseluruhan.
tetap semangat untuk terus mencapai tujuan di forum ini, karena semua akan pada tujuan tertentu yang akan diinginkan.
Selama masih saling berbagi tentang info dan update terbaru tentang cryptocurrency saya rasa semua akan berhasil suatu saat mendapatkan keuntungan di cryptocurrency, apalagi saat ini di forum masih ada sub board share airdrop dan tergantung kita masing-masing apakah menganggap sepele atau serius setiap ada informasi terbaru tentang airdrop siapa tau dari beberapa yang kita ikuti ada satu yang bisa jepe brutal.
tetap belajar dan terus memperbaiki dari kesalahan yang kita buat pasti suatu saat ada hasil yang sangat maksimal didapatkan dari cryptocurrency.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on July 11, 2024, 09:21:34 PM
sebetulnya semua yang masih bergabung disini selalu untuk terus belajar karena perkembangan teknologi crypto terus berkembang, bagi saya tidak ada yang merasa dirinya adalah lebih baik dari yang lain tetapi saling untuk memberikan edukasi kalau dibutuhkan.
saya percaya dengan terus melakukan pembelajaran maka kedepannya kita akan bisa lebih melek soal crypto secara keseluruhan.
tetap semangat untuk terus mencapai tujuan di forum ini, karena semua akan pada tujuan tertentu yang akan diinginkan.
iya om tetapi ada yang lebih ahli disini om
dan mereka sudah paham seluk beluknya investasi. kalau aku tetap belajar, yang mana yang baik n yang mana kagak
tergantung sama sikon
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on July 16, 2024, 04:09:33 AM
sebetulnya semua yang masih bergabung disini selalu untuk terus belajar karena perkembangan teknologi crypto terus berkembang, bagi saya tidak ada yang merasa dirinya adalah lebih baik dari yang lain tetapi saling untuk memberikan edukasi kalau dibutuhkan.
saya percaya dengan terus melakukan pembelajaran maka kedepannya kita akan bisa lebih melek soal crypto secara keseluruhan.
tetap semangat untuk terus mencapai tujuan di forum ini, karena semua akan pada tujuan tertentu yang akan diinginkan.
iya om tetapi ada yang lebih ahli disini om
dan mereka sudah paham seluk beluknya investasi. kalau aku tetap belajar, yang mana yang baik n yang mana kagak
tergantung sama sikon
pastilah gan ... setiap orang diberikan kelebihan masing2 yang mungkin ada yang sama tetapi ada juga yang gak sama, tetapi ahli dalam satu bidang belum tentu dibidang lainnya juga ahli, selalu saling melengkapi, semoga saja yang agan bilang ahli mau berbagi ilmunya dengan yang belum mengerti apapun atau hanya sekedar sedikit, karena berbagi ilmu itu juga pahala .... bukan begitu gan.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on July 17, 2024, 04:43:39 PM
Ada juga ahli dimacam-macam bidang om tergatung passionnya yang mana  ;D
kalau ahli di otomotif kan bisa jadi pengusaha mobil
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on July 23, 2024, 04:57:08 AM
Ada juga ahli dimacam-macam bidang om tergatung passionnya yang mana  ;D
kalau ahli di otomotif kan bisa jadi pengusaha mobil
benar gan, semua mempunyai karakter tersendiri dalam menyalurkan keinginan untuk bisa menjadikan apapun sebagai aset yang menarik pada waktunya
seperti kolektor mobil, tentu membeli mobil dengan aneka macam yang memang sangat mempunyai nostalgia maka sangat dihargai untuk bisa diperjual belikan menjadi barang antik yang nilainya terus meningkat semakin langkanya barang.
tetapi memang semua itu karena kesenangan dan hobi yang tersalurkan tetapi semua karena dana tidak ada limitnya sehingga bisa mengkoleksi bermacam macam jenis yang sangat langka dan anyar. banyak macam hobi yang menguntungkan saat ini seperti kolektor Jam Tangan.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on July 23, 2024, 05:27:06 PM
ngomong-ngomong kolektor mobil pasti mahal banget tuu modalnya  om ;D
salim group kayaknya yang lebih jadi pengempul mobil
modalnya pasti triluanan sebanding dengan pajak yang harus dibayar juga
aku belum kepikiran punya asset mobil
malah pengen punya jet pribadi lol ;D
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: joniboini on July 24, 2024, 08:20:52 AM
Dulu ane pernah lihat video orang bisnis jual beli motor dengan modal awal sekitar 20 juta. Dia beli 1 motor terus ngumpulin modal dari hasil jual motor tersebut buat beli motor second lainnya. Cukup berhasil sih sejauh yang ane lihat, walau ga nyampe sebesar dealer" bisnis gedhe lainnya tapi cukup profit lah buat biaya 1 keluarga dia. Kalau ga salah dia juga punya aset kripto dan investasi yang lain, cuma diputar semua untuk modal bisnisnya. Masuk akal menurut ane kalau hal kaya gini diulang sama orang lain, selama timing dan pasarnya ada.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on July 29, 2024, 08:49:55 AM
Dulu ane pernah lihat video orang bisnis jual beli motor dengan modal awal sekitar 20 juta. Dia beli 1 motor terus ngumpulin modal dari hasil jual motor tersebut buat beli motor second lainnya. Cukup berhasil sih sejauh yang ane lihat, walau ga nyampe sebesar dealer" bisnis gedhe lainnya tapi cukup profit lah buat biaya 1 keluarga dia. Kalau ga salah dia juga punya aset kripto dan investasi yang lain, cuma diputar semua untuk modal bisnisnya. Masuk akal menurut ane kalau hal kaya gini diulang sama orang lain, selama timing dan pasarnya ada.
masuk akal gan, karena sebetulnya hampir semua pekerjaan yang seperti itu bisa dilakukan asal dengan serius dan penuh keyakinan untuk bisa terus maju karena, hampir semua penjualan otomotif second sangat menarik, karena ada pangsanya sendiri terutama karena memang kebutuhan itu tiap saat selalu meningkat dipasaran.
apalagi seperti yang agan katakan bahwa ada bisnis lain seperti juga mempunyai aset crypto dimana itu juga akan bisa memberikan tambahan penghasilan yang mungkin tidak kecil.
selama ada keinginan untuk maju dan berusaha dengan baik, maka usaha yang dilandasi dengan keyakinan akan bisa berhasil 
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on July 29, 2024, 10:04:10 PM
apapun bisnis atau asset yang dimiliki tergantung sama dengan manajemen yang mereka lakukan
aku punya teman yang fokus dengan membagun rumah syariah
konsepnya luar biasa dari pembebasan tanah hingga tanpa pembangunan
karena beliau emang tertarik dibisnis tersebut
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on August 05, 2024, 02:58:29 AM
apapun bisnis atau asset yang dimiliki tergantung sama dengan manajemen yang mereka lakukan
aku punya teman yang fokus dengan membagun rumah syariah
konsepnya luar biasa dari pembebasan tanah hingga tanpa pembangunan
karena beliau emang tertarik dibisnis tersebut
semua akhirnya tergantung dari diri sendiri bagaimana caranya mengatur dengan baik sehingga tidak keluar dari keinginan dan tujuan utamanya, semua hal bisa dilakukan dengan sebaik mungkin asalkan dengan tujuan yang memang didasari ingin bisa maju dan mau terus mempelajari dengan baik semua aspek yang terjadi
begitu juga dengan apapun yang telah dilakukan oleh rekan agan dengan membangun rumah syariah atau sejenisnya asalkan dengan tujuan mulia dan tekun dijalani akan bisa berjalan dengan baik.
ketetarikan dalam bisnis apapun harus dilandaskan memang ingin bisa lebih dari yang biasa dilakukan dipastikan akan bisa maju dengan baik, agan gak tertarik dengan hal seperti teman agan ?
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on August 05, 2024, 01:31:46 PM
saya lebih ke bisnis crypto sama film om
saya tertarik ke bisnis rumah setelah dapat cukup modal dari 2 hal tersebut
sekarang masih fokus membangun tim yang bisa di ajak kerjasama
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on August 11, 2024, 06:06:45 AM
saya lebih ke bisnis crypto sama film om
saya tertarik ke bisnis rumah setelah dapat cukup modal dari 2 hal tersebut
sekarang masih fokus membangun tim yang bisa di ajak kerjasama
apapun bisnis yang agan lakukan dipastikan karena pilihan yang terbaik dari sekian banyak yang ingin dilakukan, dengan secara bertahap maka akan ditingkatkan apabila memang sudah mendapatkan modal yang cukup.
tentu pekerjaan yang tidak mudah untuk dilakukan karena jelas butuh waktu dan tenaga serta modal untuk bisa memastikan itu bisa berjalan dengan baik, sehingga kalau sudah terkumpul bukan mustahil akan melakukan seperti yang agan ingin lakukan.
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: hair on August 11, 2024, 08:49:57 PM
iya om tentu butuh dana yang besar cuma gak ada hal yang mustahil
apalagi dapat hasil dari crypto jadi aku fokus membagun itu dulu setelah itu baru mulai punya asset di dunia nyata
Title: Re: Mempunyai Asset Crypto, Rumah, Mobil atau Tanah ?
Post by: lepbagong on August 18, 2024, 06:02:19 AM
sebetulnya semua yang masih bergabung disini selalu untuk terus belajar karena perkembangan teknologi crypto terus berkembang, bagi saya tidak ada yang merasa dirinya adalah lebih baik dari yang lain tetapi saling untuk memberikan edukasi kalau dibutuhkan.
saya percaya dengan terus melakukan pembelajaran maka kedepannya kita akan bisa lebih melek soal crypto secara keseluruhan.
tetap semangat untuk terus mencapai tujuan di forum ini, karena semua akan pada tujuan tertentu yang akan diinginkan.
Selama masih saling berbagi tentang info dan update terbaru tentang cryptocurrency saya rasa semua akan berhasil suatu saat mendapatkan keuntungan di cryptocurrency, apalagi saat ini di forum masih ada sub board share airdrop dan tergantung kita masing-masing apakah menganggap sepele atau serius setiap ada informasi terbaru tentang airdrop siapa tau dari beberapa yang kita ikuti ada satu yang bisa jepe brutal.
tetap belajar dan terus memperbaiki dari kesalahan yang kita buat pasti suatu saat ada hasil yang sangat maksimal didapatkan dari cryptocurrency.
yach .... biar bagaimanapun kita tidak boleh mengecilkan semua informasi yang ada, karena bisa saja informasi tersebut bisamemberikan kontribusi yang sangat baik untuk digunakan walau tetap harus selalu menganalisa juga agar tidak tertipu dari informasi yang ada.
saya pikir sangat relevan ..... kalau memang sub board airdrop bisa ada karena saat ini airdrop sangat menggaung hampir disemua yang ada ditelegram terus membicarakan dan mengikuti setiap airdrop terbarunya, dan kita tidak bisa mengecilkan karena bisa saja ada yang memberikan kontribusi yang baik.
setuju ..... terus belajar dan mempeerbaiki kesalahan yang mungkin dibuat agar tidak mengaami lagi.