Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Pemula => Topic started by: Vita on September 23, 2018, 11:24:09 AM

Title: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Vita on September 23, 2018, 11:24:09 AM
Aku berkali-kali nyoba mbuat wallet di my ether wallet dot com kok gak pernah dikasih pilihan back up pakai mneumonic, kenapa ya ? Aku dah nyoba berkali-kali tetep saja nggak ada.
Apa memang tidak ada fitur mneumonic nya ?
Kalau buat pakai imtoken selalu dikasih mneumonic.

Diskusi yuk, silakan berbagi pendapatnya


updated :
Jawaban dah ketemu, thanks buat semuanya.

Sebelumnya mohon maaf ya bang, aku tanya tentang ini bukannya apa sih, cuma pengen tau saja.
Ada yang bilang sama saja. Menurut aku sih ngga sama lah. Secara fitur nya beda kok.
Ni contoh aja, di imtoken versi Beta, hanya menerima Mneumonic saja untuk login. Ngga nerima private key, storekey, dan json. Jadi, user yang ngga punya mneumonic, ngga bisa ikut event di Imtoken beta (QUIZ , Giveaway, Airdrop) .
jelas saja gak bisa , imtoken itu kan HDwallet .

tidak semua wallet memperoleh/support mneumonic phrase . hanya HD wallet (Hierarchical Deterministic) saja yg memiliki fitur mneumonic phrase , contoh mycelium , coionomi , imtoken , dsb .
mneumonic dan privatkey adalah berbeda . mneumonic adalah master seed (master privatkey) yg bisa digunakan untuk membuka banyak address , sedangkan privatkey hanya bisa membuka 1 address wallet .
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: wildanmr on September 23, 2018, 01:18:16 PM
Aku berkali-kali nyoba mbuat wallet di my ether wallet dot com kok gak pernah dikasih pilihan back up pakai mneumonic, kenapa ya ? Aku dah nyoba berkali-kali tetep saja nggak ada.
Apa memang tidak ada fitur mneumonic nya ?
Kalau buat pakai imtoken selalu dikasih mneumonic.

Diskusi yuk, silakan berbagi pendapatnya

Menurut ane, ada banyak sekali pilihan untuk mengamankan address kita diantaranya mnemonic/phrase key, private key, restore key, dsb.
Di imToken kalau membuat address baru memang cenderung ke phrase key/mnemonic.
Yaps memang di MEW kalo ga salah ga ada pilihan mnemonicnya. Tapi yang pasti di antara keduanya ada pilihan Private Key yang memang pilihan wajib bagi wallet platform eth.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: JasmineRose on September 23, 2018, 01:24:54 PM
Kemungkinan mneumonic blm tersedia, atau biasanya mneumonic ada diplatform wallet eth lainya. Sehingga ketika login bisa menggunakan myetherwallet. Tapi untuk itu saya kurang paham juga. Saya hanya mengira ngira

Namun untuk login bisa menggunakan 2 alat login yaitu keystore dan private key.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: kobochan112 on September 23, 2018, 04:07:58 PM
Setau saya kalau di MyEtherWallet tidak dikasi mneumonic gan (ketika saya mendaftar pada tahun 2016 yang lalu), yang ada kita hanya disuru mendownload file JSON saja, saya kira pakai itu saja sudah cukup kok.
Selain Import akun pakai JSON agan juga bisa Import menggunakan private key.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: was.here3 on September 29, 2018, 05:16:07 PM
Mneumonic bedakah sama privatekey? Setau saya fungsi mneumonic juga buat buka wallet kan? Terus bedanya apa? Saya rasa malah sama aja fungsinya soalnya sama sebenrnya menurut saya wkaka (maklum newbie)
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Kawshies on September 30, 2018, 06:11:15 PM
Mneumonic bedakah sama privatekey? Setau saya fungsi mneumonic juga buat buka wallet kan? Terus bedanya apa? Saya rasa malah sama aja fungsinya soalnya sama sebenrnya menurut saya wkaka (maklum newbie)
Fungsinya sih sama. cuman beda isi misalnya, private key kan terdiri dari 0-9 a-f. kalau Menumonic itu kan yg kumpulan kata kata bahasa inggris acak dengan jumlah beberapa tertentu. mungkin bedanya dari kata-kata Menumonic atau private key
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Makanya Udara on September 30, 2018, 06:28:39 PM
Setau saya kalau di MyEtherWallet tidak dikasi mneumonic gan (ketika saya mendaftar pada tahun 2016 yang lalu), yang ada kita hanya disuru mendownload file JSON saja, saya kira pakai itu saja sudah cukup kok.
Selain Import akun pakai JSON agan juga bisa Import menggunakan private key.
sebenarnya pake private key saja saya rasa sudah lebih dari aman gan, lebih mudah dan flexibel digunakannya
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Akhmad Sapei on October 02, 2018, 12:12:16 AM
kalo saat mendaftar memang tidak ada mnemonic gan tapi fitur di MEW sendiri sebenanya ada cuman hanya untuk login saja yang jadi permasalahan nya di MEW sendiri waktu daftar tidak mendapatkan Mnemonic berarti Mnemonic di MEW di tujukan untuk wallet di luar MEW saya rasa seperti itu.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: lindan19 on October 10, 2018, 04:38:58 AM
Setau saya kalau di MyEtherWallet tidak dikasi mneumonic gan (ketika saya mendaftar pada tahun 2016 yang lalu), yang ada kita hanya disuru mendownload file JSON saja, saya kira pakai itu saja sudah cukup kok.
Selain Import akun pakai JSON agan juga bisa Import menggunakan private key.
sebenarnya pake private key saja saya rasa sudah lebih dari aman gan, lebih mudah dan flexibel digunakannya
Untuk file JSON disimpan saja gan untuk cadangan jika private key agan hilang. Saya sendiri masih suka menggunakan private key karena memang lebih efisien kalau mau buka wallet kita cuma cari itu yang paling beresiko tinggi.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Vita on November 01, 2018, 07:18:52 AM
Iya tuh cuma private key, json kayak file teks gitu, dan keystore yang tanpa passsord. Padahal my ether wallet kan induknya wallet eth, Lebih duluan ada sebelum wallet aplikasi ada, betul ngga ? Yang secara wallet anak saja ada, masa sih wallet induk ngga ada.
Pakai mneumonic tu aman ngga sih ?
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Vita on November 01, 2018, 07:22:26 AM
Mneumonic bedakah sama privatekey? Setau saya fungsi mneumonic juga buat buka wallet kan? Terus bedanya apa? Saya rasa malah sama aja fungsinya soalnya sama sebenrnya menurut saya wkaka (maklum newbie)
Ngga sama lah bang. Mneumonic tu pake semacam phrase phrase gitu kan , 12 huruf atau 15 ya, aku lupa.
Kalo private key, semacam kode-kode. Keystore tu apa ya, kayak private key + password, jadi ngga perlu lagi masukin password.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Vita on November 01, 2018, 07:31:43 AM
kalo saat mendaftar memang tidak ada mnemonic gan tapi fitur di MEW sendiri sebenanya ada cuman hanya untuk login saja yang jadi permasalahan nya di MEW sendiri waktu daftar tidak mendapatkan Mnemonic berarti Mnemonic di MEW di tujukan untuk wallet di luar MEW saya rasa seperti itu.
Thanks gan. Berarti di mew juga memfasilitasi login pakek mneumonic. Dev nya sudah tau dari dulu, tapi ngga mau kasih fitur daftar backup mneumonic kenapa ya, jadi bikin penasaran gitu.
Fungsinya sih sama. cuman beda isi misalnya, private key kan terdiri dari 0-9 a-f. kalau Menumonic itu kan yg kumpulan kata kata bahasa inggris acak dengan jumlah beberapa tertentu. mungkin bedanya dari kata-kata Menumonic atau private key
nah iya seperti tu bedanya. Masing - masing punya kelebihan dan kekurangan tersendiri ya gan.
sebenarnya pake private key saja saya rasa sudah lebih dari aman gan, lebih mudah dan flexibel digunakannya
iya sih lebih simple cumak copy, klik paste masukin di kotak gitu dah beres. Kelebihan nya pas ngopy cuma sekali klik bisa kejangkau semua, kalau mneumonic pas ngopy masih butuh ngesret biar ter cover dari kata pertama sampe akhir.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Vita on November 01, 2018, 07:36:18 AM
Untuk file JSON disimpan saja gan untuk cadangan jika private key agan hilang. Saya sendiri masih suka menggunakan private key karena memang lebih efisien kalau mau buka wallet kita cuma cari itu yang paling beresiko tinggi.
Thanks gan sarannya. Iya tuh sangat beresiko banget, pas masukin tuh harus hati-hati banget ya. Punyaku dah kusimpen aman, tapi cuma belum kutulis di kertas. Mending tulis di kertas aja ya.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Vita on November 01, 2018, 07:46:31 AM
Sebelumnya mohon maaf ya bang, aku tanya tentang ini bukannya apa sih, cuma pengen tau saja.
Ada yang bilang sama saja. Menurut aku sih ngga sama lah. Secara fitur nya beda kok.
Ni contoh aja, di imtoken versi Beta, hanya menerima Mneumonic saja untuk login. Ngga nerima private key, storekey, dan json. Jadi, user yang ngga punya mneumonic, ngga bisa ikut event di Imtoken beta (QUIZ , Giveaway, Airdrop) .
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: cryptojax on November 01, 2018, 07:55:42 PM
Sebelumnya mohon maaf ya bang, aku tanya tentang ini bukannya apa sih, cuma pengen tau saja.
Ada yang bilang sama saja. Menurut aku sih ngga sama lah. Secara fitur nya beda kok.
Ni contoh aja, di imtoken versi Beta, hanya menerima Mneumonic saja untuk login. Ngga nerima private key, storekey, dan json. Jadi, user yang ngga punya mneumonic, ngga bisa ikut event di Imtoken beta (QUIZ , Giveaway, Airdrop) .
jelas saja gak bisa , imtoken itu kan HDwallet .

tidak semua wallet memperoleh/support mneumonic phrase . hanya HD wallet (Hierarchical Deterministic) saja yg memiliki fitur mneumonic phrase , contoh mycelium , coionomi , imtoken , dsb .
mneumonic dan privatkey adalah berbeda . mneumonic adalah master seed (master privatkey) yg bisa digunakan untuk membuka banyak address , sedangkan privatkey hanya bisa membuka 1 address wallet .
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: wildanmr on November 02, 2018, 12:37:45 AM
Sebelumnya mohon maaf ya bang, aku tanya tentang ini bukannya apa sih, cuma pengen tau saja.
Ada yang bilang sama saja. Menurut aku sih ngga sama lah. Secara fitur nya beda kok.
Ni contoh aja, di imtoken versi Beta, hanya menerima Mneumonic saja untuk login. Ngga nerima private key, storekey, dan json. Jadi, user yang ngga punya mneumonic, ngga bisa ikut event di Imtoken beta (QUIZ , Giveaway, Airdrop) .
jelas saja gak bisa , imtoken itu kan HDwallet .

tidak semua wallet memperoleh/support mneumonic phrase . hanya HD wallet (Hierarchical Deterministic) saja yg memiliki fitur mneumonic phrase , contoh mycelium , coionomi , imtoken , dsb .
mneumonic dan privatkey adalah berbeda . mneumonic adalah master seed (master privatkey) yg bisa digunakan untuk membuka banyak address , sedangkan privatkey hanya bisa membuka 1 address wallet .

Nah ane kira jawaban yang ngena tuh dari agan ini.
Bener gan, contohnya coinomi, 1 mneumonic bisa sepaket beberapa macam wallet (alamat). Ane thanks ya hehe
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: lindan19 on November 02, 2018, 04:31:59 AM
Nneumonic yang agan maksud apakah adalah private key. Setahu saya cara yang biasa digunakan untuk membuat wallet eth ada dua pertama dengan private key dan kedua membuka dengan file json. Jadi menggunakan kedua cara tersebut saja sudah aman dan mudah.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Cryptoside on November 03, 2018, 07:52:47 PM
Aku berkali-kali nyoba mbuat wallet di my ether wallet dot com kok gak pernah dikasih pilihan back up pakai mneumonic, kenapa ya ? Aku dah nyoba berkali-kali tetep saja nggak ada.
Apa memang tidak ada fitur mneumonic nya ?
Kalau buat pakai imtoken selalu dikasih mneumonic.

Diskusi yuk, silakan berbagi pendapatnya

Di website MEW emang gak dikasih mneumonic nya gan, adanya di aplikasi MEWconnect tapi baru untuk IOS (apple OS) untuk android masih dalam pengerjaan dev nya. nanti kalo agan buat wallet di MEWconnect nanti agan dikasih mneumonic bukan privatekey seperti di website MEW.
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Vita on November 04, 2018, 04:45:51 PM
jelas saja gak bisa , imtoken itu kan HDwallet .

tidak semua wallet memperoleh/support mneumonic phrase . hanya HD wallet (Hierarchical Deterministic) saja yg memiliki fitur mneumonic phrase , contoh mycelium , coionomi , imtoken , dsb .
mneumonic dan privatkey adalah berbeda . mneumonic adalah master seed (master privatkey) yg bisa digunakan untuk membuka banyak address , sedangkan privatkey hanya bisa membuka 1 address wallet .
Nah, ini jawaban yang aku cari. Jadi agak paham sekarang, dah ada sedikit gambaran.
Hierarchical Deterministic, Master Seed. Ok , dah paham sekarang.
thanks ya bang.

Nanti lanjut lagi pertanyaan ya, mungkin aku buat di lain topic
Title: Re: Membuat wallet di MEW kok nggak ada Mneumonic nya ?
Post by: Vita on November 04, 2018, 04:51:39 PM
Quote
bang wildanmr
Quote
bang lindan19
Quote
bang cryptoside
thanks bang , sudah bersedia untuk komen.
Maklum lah, vita masi nyubi, eh junior.  Jadi, pertanyaan nya ya level junior juga   ;D

Jawaban sudah ketemu, Topic Locked.
Makasih buat semua