Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Topic started by: bruda on September 27, 2018, 05:47:16 PM

Title: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: bruda on September 27, 2018, 05:47:16 PM
Saya menyimpan koin kami dalam market, meminimalkan risiko kehilangan koin dari hacker. apakah itu aman ??
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: was.here3 on September 27, 2018, 05:50:48 PM
Kalau mau lebih aman sih pake hardware wallet gan macem trezor, ledger gitu gan. Yang jelas offline wallet lebih aman dibanding kalau kita simpan di exchanger gitu gan (setau yang ane baca dan kalau dilogika bener sih)
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: SnoopyCrypto on September 27, 2018, 09:11:43 PM
Kalau mau lebih aman sih pake hardware wallet gan macem trezor, ledger gitu gan. Yang jelas offline wallet lebih aman dibanding kalau kita simpan di exchanger gitu gan (setau yang ane baca dan kalau dilogika bener sih)
Setuju saya sama agan. Lebih aman koin/token kita simpan di wallet pribadi atau hardware wallet, kalau kita simpan di wallet exchanger takutnya nanti seperti mtgox yang tiba-tiba bangkrut dan asset otomatis hilang.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: megusen on September 27, 2018, 09:25:09 PM
Tidak ada yang dapat menjamin keamanan di market exchange gan. Berdoa saja biar ga kenapa napa token kita di market
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: danivan7 on September 28, 2018, 12:11:26 AM
Saya menyimpan koin kami dalam market, meminimalkan risiko kehilangan koin dari hacker. apakah itu aman ??

Justru koin yang ada di market yang jadi sasaran utama hacker om, karena sudah pasti tempat berkumpulnya koin.
Dan di sisi lain, ente harus sering cek berita, karena tidak menutup kemungkinan koin agan akan di delisting oleh market tsbt
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Jalu07 on September 28, 2018, 12:33:52 AM
Menurut saya kurang aman kalau di exchanger, soalnya saya pernah mengalami market bangkrut terus koin ilang sia2, mending di simpan diwallet pribadi
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: pedangrusak on September 28, 2018, 04:12:08 AM
saya tidak merekomendasikan menyimpan balance terlalu lama di market terutama untuk exchange centralisasi karena server merka terpusat dan jika terjadi hacking ini akan merugikan kita semua
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Treymos on September 28, 2018, 04:40:44 AM
alangkah baiknya memang jika menyimpan koin dai hardware wallet seperti usulan dari bro was.here3 karena lebih aman dan sebagai antisipasi untuk kedepannya. lagipula ada banyak khasus pembobolan wallet di exchange akhir-akhir ini.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: acha12 on September 28, 2018, 06:27:34 AM
kalo agan menyimpan coin pada pasar ya itu akan sangat beresiko gan karena pada saat ini sudah banyak pasar yang di retas oleh orang yangvtidak bertanggung jawb . solusi paling tepat untuk menyimpan aset adalah membeli hardware walet yang sudah jelas2 dia bisa menyimpan secara ofline dan peretas tidak bisa menemukan cara untuk menyerang hardware tersebut kecuali pc yang agan gunakan banyak virusnya
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: whandut93 on September 28, 2018, 06:33:41 AM
Kalau buwat saya sendiri,,gak berani sih nyimpan di market,karna market sering kali kena hack,jadi lebih aman simpan aja di wallet.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Hope4life on September 28, 2018, 09:15:58 AM
Wah menurut ane agan salah besar tentang menyimpan dana di exchanger gan, menurut ane akan lebih aman jika kita menyimpan dana kita di wallet atau bisa juga pakai hardware wallet macam trezor, dll.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Touch Me on September 28, 2018, 01:22:07 PM
kita tidak akan tahu sampai market itu ke bobolan atau tetap aman.
kalau mau bener2 aman d HW walletdisini agan sndiri yang atur.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: danivan7 on September 28, 2018, 01:47:43 PM
kita tidak akan tahu sampai market itu ke bobolan atau tetap aman.
kalau mau bener2 aman d HW walletdisini agan sndiri yang atur.

Ini sebagai cintoh , kemaren altec kebobolan. Sekarang bangkrut, ada juga market jepang kebobolan 56$ juta
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: imbauser on September 28, 2018, 02:02:41 PM
kita tidak akan tahu sampai market itu ke bobolan atau tetap aman.
kalau mau bener2 aman d HW walletdisini agan sndiri yang atur.

Ini sebagai cintoh , kemaren altec kebobolan. Sekarang bangkrut, ada juga market jepang kebobolan 56$ juta
iya gan selain jepang korea juga kena kalo gasalah coinrail exchanger kena hack beberapa bulan yang lalu .
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: busway18 on September 28, 2018, 02:50:21 PM
Kalau ane mah kalau untuk simpan dlm jangka lama harus di wallet kecuali emang mau di trading kan...dan juga saat simpan di wallet harus2 lihat volume koin tersebut karena jika volume kecil akan di delist oleh exchange...nah kalau nyimpan di DEX cukup aman karena hacker mengincar yg exchange sentralisasi....kejadian selama ini kan exchange sentralisasi yg di kena hack terus....
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: JasmineRose on September 28, 2018, 03:29:17 PM
Saya menyimpan koin kami dalam market, meminimalkan risiko kehilangan koin dari hacker. apakah itu aman ??

Kalau mau trading ya gak masalah di taruh di market, tapi kalau untuk hold jangka panjang alangkah baiknya simpan di wallet saja gan, soalnya market itu kadang ada yang kena hack, bangkrut misalnya developer udah engga mengembangkan lagi. Sepi. Dll.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Anzal RK on September 28, 2018, 03:35:44 PM
Coin atau token seharusnya lebih aman di simpan di wallet karna keamananya lebih bagus dan emang tempatnya dan kalau markwt atau exchange itu tempat untuk trading bukan untuk menyimpan.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Shut_up on September 28, 2018, 03:47:29 PM
Untuk keamanan dimarket exchange tidak ada tingkat keamanannya.coba agan simpan saja diwallet hardware karena wallat ini wallet offline yang keamanannya bagus.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: pelana vreo on September 28, 2018, 04:35:51 PM
Tidak,jika anda ingin menyimpan aset anda,dompet dari token/koin tersebutlah yang aman.biasanya setiap altcoin memiliki dompet mereka sendiri untuk menyimpan aset anda.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: wildanmr on September 28, 2018, 04:38:46 PM
Kalau mau lebih aman sih pake hardware wallet gan macem trezor, ledger gitu gan. Yang jelas offline wallet lebih aman dibanding kalau kita simpan di exchanger gitu gan (setau yang ane baca dan kalau dilogika bener sih)

Kalo ane sih cenderung setuju pendapat agan akun @was.here, nah walaupun tidak ada jaminan 100% tidak dapat dihack. Tapi setidaknya banyak artikel yang menyebutkan teknologi-teknologi itu bagus.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: traysn on September 28, 2018, 04:49:18 PM
Tergantung marketnya, jikapun market yg sudah ternama dan berdiri sejak lama mungkin 95% aman dari hacker

tidak menutup kemungkinan juga jika exhanges nya scam....
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: WhiteOrc on September 28, 2018, 05:12:15 PM
Jika sifatnya jangka pendek sih gak apapa untuk nyimpen koin di wallet market , tapi jika untuk jangka panjang mending disimpen di hardware wallet terpercaya agar lebih aman lagi atau mending langsung dicairkan saja gan dari pada was-was jika terjadi hal-hal yang tak diinginkan.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: DeeplyTan on September 28, 2018, 06:49:01 PM
saran saya; lebih baik agan menyimpan coin yang agan miliki di wallet pribadi. Mennyimpan di salah satu Exchange dalam jangka waktu yang cukup lama sangat beresiko, karena beberapa exchange saat ini masih sering di bobol oleh para hacker.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: was.here3 on September 28, 2018, 07:02:24 PM
Kalau mau lebih aman sih pake hardware wallet gan macem trezor, ledger gitu gan. Yang jelas offline wallet lebih aman dibanding kalau kita simpan di exchanger gitu gan (setau yang ane baca dan kalau dilogika bener sih)

Kalo ane sih cenderung setuju pendapat agan akun @was.here, nah walaupun tidak ada jaminan 100% tidak dapat dihack. Tapi setidaknya banyak artikel yang menyebutkan teknologi-teknologi itu bagus.

Ya, walaupun HW juga masih bisa kebobolan kalau kita sendiri juga ceroboh sih. Cuma, dibanding disimpan diexchanger wallet offline lebih aman terutama HW wallet ini yah. (yang saya baca gitu) untuk yang udah punya hw wallet biasanya punya banyak aset tuh. Kalau saya pribadi baru merintis didunia kripto alias ketinggalan kereta ya bertahap wkkaka
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: minami_hamabe on September 28, 2018, 08:34:30 PM
Jangan gan, lebih baik simpan saja di wallet yang agan punya atau pegang private keynya. Karena disitu akan lebih aman. Justru jika disimpan di exchange maka resikonya akan lebih besar. Dan satu lagi jangan share private key agan ke orang yang tidak dikenal bahkan teman terdekat agan sekalipun karena itu akan sangat berbahaya nantinya
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: psiwoman22 on September 28, 2018, 09:05:36 PM
aman. market yang sudah mempunyai nama kayak indodax, binance, hitbtc dan masih banyak lagi. tidak ada masalah kalo ente nyimpen dananya di exchange tersebut. asalkan tetep pasang 2FA sama verfikasi sms.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: aldi putra on September 28, 2018, 10:23:25 PM
menurut saya itu tidak aman gan. saran saya sih lebih baik di simpan di dompet pribadi dan kalu mau aman lagi pake hardware wallet gan seperti trezor dll
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Zemytha on September 30, 2018, 04:20:08 PM
sependapat dengan agan-agan yg lain. saya gak mau nyesel menyimpan koin dalam market dan tahu-tahu ilang. saya pasti akan menyalahkan pihak exchange kalo itu terjadi. untuk menghindari hal tsb, saya lebih memilih menyimpannya di wallet. seenggaknya koinnya ada di 'tangan' saya, dan saya bisa jagain tiap waktu. Dan kalo misalnya ilang, saya gak bakal nyalahin orang lain.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: paul15 on October 01, 2018, 01:43:11 AM
Mending disimpan dalam Wallet aja. Soalnya private key dari wallet kita yang nyimpan. Kecuali kalau mau jual beli coin maupun token baru dilakukan di exchange. Soalnya banyak terjadi kasus exchanger ke hack.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: paul15 on October 01, 2018, 01:47:55 AM
Mending disimpan dalam Wallet aja. Soalnya private key dari wallet kita yang nyimpan. Kecuali kalau mau jual beli coin maupun token baru dilakukan di exchange. Soalnya banyak terjadi kasus exchanger terkena hack.

Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Luckyperson21 on October 01, 2018, 01:50:32 AM
aman gan kalo agan juga kasih proteksi dan enggak kungjungin situs aneh-aneh. kasih 2fa aja udah cukup ko. karena pihak market juga gak mau mengecewakan kita terutama ini crypto yang notabennya udah banyak digunakan orang pasti dikasih tingkat keamanan yang tinggi.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: ShitcoinStorm on October 01, 2018, 01:56:49 AM
Saya menyimpan koin kami dalam market, meminimalkan risiko kehilangan koin dari hacker. apakah itu aman ??

Paling aman itu ya simpan di wallet Agan sendiri, misal di wallet desktop, buat private key nya, tulis di kertas, dan simpan di tempat yang aman.
Di Exchange, sehebat apapun tingkat keamanan nya, fakta menyatakan masih dapat dan seringkali dapat ditembus hacker. Jadi peluang kecurian juga ada.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: rocos on October 04, 2018, 04:48:50 PM
kalo menurut saya sihh jika kita sudah berani menyimpan koin dalam suatu market tertentu tandanya kita sudah percaya akan keamanan market tersebut mungkin karena kita sudah tau kabarnya dari oranglain maupun mencari tau sendiri.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: tikanurqaidah on October 05, 2018, 12:53:18 AM
Kalo memurut saya nyimpen asset di market agak riskan yaa gan. Banyak kan kejadian exchange di hack. Lebih aman pake hardware wallet menurut saya. Kalo ada budget lebih mending beli itu..
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Mut-coin on October 05, 2018, 03:10:31 AM
solusi paling tepat untuk menyimpan aset adalah membeli hardware walet yang sudah jelas2 dia bisa menyimpan secara ofline dan peretas tidak bisa menemukan cara untuk menyerang hardware tersebut kecuali pc yang agan gunakan banyak virusnya
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: lindan19 on October 05, 2018, 03:38:39 AM
Saya menyimpan koin kami dalam market, meminimalkan risiko kehilangan koin dari hacker. apakah itu aman ??
Seratus persen gak aman gan, kenapa saya bilang begitu. Kalau agan sering baca berita exchange kena hack pasti tahu alasannya. Sering sekali kejadian exchange yang dibobol oleh hacker dan yang berhasil dicuri adalah orang yang seperti agan yang menyimpan koinnya di exchange.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Cryptoz on October 05, 2018, 03:49:55 AM
Malah kebanyakan kasus kehilangan koin itu saat di simpan di Exchange. Tapi rata-rata yang diincar bitcoin kok. Untuk lebih aman, mending di simpan di wallet pribadi aja gan.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: ariaryanto on October 05, 2018, 04:20:50 AM
jika agan menyimpan coin di dalam market, agan harus perketat keamanan akun agan... tapi mending agan simpan di harware wallet aja lebih aman dari pada market.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: onepiece on October 05, 2018, 05:08:57 AM
Menurut saya itu tergantung dengan Market exchangernya. Jika diperhatikan memang Market itu adalah sasaran dan menjadi langganan para Hacker untuk beraksi. Sebaiknya simpan saja koin anda di Hardware Wallet. Disina lebih aman walaupun harga dompetnya juga mahal. Tetapi yang terpenting uang anda aman dulu dalam penyimpanannya.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: elhajary on October 05, 2018, 05:38:54 AM
exchange centralisasi masih rawan terkena hack, sekuat apapun sistem itu, pasti ada celah bagi mereka yang benar2 ingin melakukan serangan. cara teraman yaa simpan di wallet offline, atau alternatif bisa simpan di wallet yang punya platform decentalize
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: KaptenCacing on October 05, 2018, 05:48:03 AM
ga ada yg bs menjamin keamanan di dunia crypto
apalagi kalau di simpan di exchange wallet
banyak kasus exchange terkena hack
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Alter on October 05, 2018, 06:28:05 AM
Pilih yang aman aja, simpanlah koin di wallet pribadi agan. Kalo jenis ERC 20, saran ane simpan di metamask. Wallet exchange itu rentan kena hack gan. Kurang aman menurut ku.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: sakura taruno on October 05, 2018, 11:50:35 AM
sepertinya kalau di bilang aman mungkin tidak juga,tetapi kalau keamanan di perketat pasti sangat sulit para pencuri membobolnya.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Harihmawati on October 05, 2018, 11:59:44 AM
Wallet pribadi di PC atau di HP aja bisa dibobol apalagi di exchange pastinya lebih diincar hacker, yang sulit di hacker ya wallet yang offline.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Milyuner on October 05, 2018, 02:02:31 PM
aman gan kalo agan juga kasih proteksi dan enggak kungjungin situs aneh-aneh. kasih 2fa aja udah cukup ko. karena pihak market juga gak mau mengecewakan kita terutama ini crypto yang notabennya udah banyak digunakan orang pasti dikasih tingkat keamanan yang tinggi.
Salah.
Centralized Exchange adalah salah satu sasaran empuk hacker. Coba baca berita, berapa kali exchange besar dibobol oleh hacker? Seberapa kuatpun anda memaksimalkan keamanan pada akun anda, semuanya terpusat pada server utama, dan selalu ada backdoor disana.
Memang gak ada tempat yang bener-bener aman, apalagi pada sistem yang serba online. Tapi setidaknya kita bisa mencoba menyimpan aset cryptocurrency di wallet offline.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: atung on October 05, 2018, 06:04:16 PM
menurut saya engga aman gan, lebih baik agan simpan pada wallet agan aja, karena kalau kelamaan di exchager akan ada kemungkinan kehilangan koin dengan percuma
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: elhajary on October 06, 2018, 06:42:22 AM
aman gan kalo agan juga kasih proteksi dan enggak kungjungin situs aneh-aneh. kasih 2fa aja udah cukup ko. karena pihak market juga gak mau mengecewakan kita terutama ini crypto yang notabennya udah banyak digunakan orang pasti dikasih tingkat keamanan yang tinggi.
Salah.
Centralized Exchange adalah salah satu sasaran empuk hacker. Coba baca berita, berapa kali exchange besar dibobol oleh hacker? Seberapa kuatpun anda memaksimalkan keamanan pada akun anda, semuanya terpusat pada server utama, dan selalu ada backdoor disana.
Memang gak ada tempat yang bener-bener aman, apalagi pada sistem yang serba online. Tapi setidaknya kita bisa mencoba menyimpan aset cryptocurrency di wallet offline.


Mungkin patut dicoba untuk menyimpan di wallet yang menggunkan DEX, selama ini belom prnah denger berita kalo DEX dibobol. Semoga bermanfaat
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Yosimiko on October 06, 2018, 06:48:18 AM
mau di taruk dimana pun aset kita, kalau semua kehilangan dilakukan hacker kita gak bisa ngapa-ngapain. yang perlu di ingat bahwa investasi itu punya resiko. kita hanya bisa berdoa aja.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: abidis on October 06, 2018, 07:15:19 AM
Selama apa yang kita gunakan masih terhubung dengan jaringan internet, maka data, digital currency dan semua itu masih sangat memungkinkan ter hack. Tidak jaminan bahwa kita menyimpan currency kita di exchanger itu pasti aman. Kalau server nya exchanger yang ter hack malah bisa ikut ludes. Sebaiknya sih memang menggunakan hardware yang tidak harus terhubung dengan internet dalam penggunaannya.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: JasmineRose on October 06, 2018, 02:33:26 PM
Saya menyimpan koin kami dalam market, meminimalkan risiko kehilangan koin dari hacker. apakah itu aman ??

Kalau mau hold mah sebaiknya jangan di exchange. Kalau mau trading baru di exchange. Seperti yang kita tahu exchange itu rawan bobol dibanding wallet. Jd untuk safety kalau mau hold jangka panjamg sebaiknya diwallet saja
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Sakita Joana on October 06, 2018, 02:47:32 PM
menyimpan koin dalam exchange saya rasa itu aman tapi lebih aman menyimpan koin dalam wallet keamanannya lebih terjamin
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: garbus on October 06, 2018, 03:45:34 PM
Seperti postingan yang sudah di sampaikan oleh para member di atas, kita menyimpan asset kita di dalam market / exchange keamanan nya masih belum bisa di pastikan gan, tetapi jika kita menyimpan asset kita di wallet kita sendiri, itu tergantung dari bagai mana kita menyimpan nya gan, agar tidak kebobolan / di curi.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: arifrey77 on October 06, 2018, 03:50:00 PM
menyimpan koin dalam exchange saya rasa itu aman tapi lebih aman menyimpan koin dalam wallet keamanannya lebih terjamin
Ya saya juga sering menyimpan coin di exchager dari dulu sampai sekarang masih aman-aman saja, tapi market yang rekomended gan pilihnya seperti Bittrex, Binance, jangan asal taruh lama di exchanger yang jelek misal seperti Yobit itu sangat berbahaya.
Namun jika agan tidak melakukan trading sebaiknya taruh dana nya di awallet pribadi saja.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: whandut93 on October 06, 2018, 07:40:24 PM
Kalau bagi saya sendiri,,lebih aman di simpan di wallet aja,dari pada di market,karna market sekarang gampang kena bobol,indodax aja ynag market besar di Indonesia bisa di bobol.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: jimmydvd on October 06, 2018, 08:53:18 PM
Saya menyimpan koin kami dalam market, meminimalkan risiko kehilangan koin dari hacker. apakah itu aman ??
baiknya di simpan di wallet kalupun anda ingin melakukan trading anda masih bisa lihat harga koin tersebut tanpa harus melakukan deposit terlebih dahulu, jadi untuk menghindari hal-hal yang dapat merugikan kita selaku yang punya koin baiknya kita lindungi asset kita atau koin kita di wallet kita sendiri.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: densuj on October 06, 2018, 09:42:42 PM
Untuk saya sendiri menyimpan coins di market beresiko di curi oleh hacker dan resiko lainnya adalah kebangkrutan pasar tersebut (seberapa aman pun market resiko peretasan dan kebangkrutan selalu ada), jadi untuk saya pribadi lebih baik menyimpan digital coins di wallet pribadi saja karena menurut saya itu lebih aman daripada menyimpan coins di market.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Gatotkaca2 on October 06, 2018, 11:45:59 PM
Hati-hati itu harus , lebih aman di simpan di wallet pribadi saja , kalau di exchangernya rawan , kalau di exchangernya di wallet ya jangan di inveskan di coin
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Gudel on October 07, 2018, 02:54:56 AM
ane rasa kalau simpan koin dalam market untuk waktu yang lama bahaya karena saat ini banyak sekali hacker,mendingan  simpan di hardware wallet biar aman.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: bee on October 07, 2018, 03:53:35 AM
Saya menyimpan koin kami dalam market, meminimalkan risiko kehilangan koin dari hacker. apakah itu aman ??

Silhakan pelajari kisah yang dialami market besar kamaren2 yang mengalami peretasan. Apakah itu bisa disimpulkan aman untuk menyimpan aset di market?
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Taufiq-yy1 on October 07, 2018, 04:17:38 AM
Wah menurut saya agan salah besar tentang menyimpan dana di exchanger gan, menurut say akan lebih aman jika kita menyimpan dana kita di wallet atau bisa juga pakai hardware wallet macam trezor, dll.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Pakel on October 07, 2018, 04:46:11 AM
Menurut saya tempat menyimpan aset yang paling aman adalah hardware walet yang sudah jelas-jelas bisa menyimpan coin secara offline. Menyiman aset di market memiliki resiko, bisa website marketnya diretas atau juga market bangkrut yang mengakibatkan aset kita hilang. Baiknya kalo agan ingin menyimpan aset dalam jangka panjang lebih disarankan menggunakan wallet pribadi
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: soblespwk on October 07, 2018, 04:57:02 AM
menurut saya sih aman aman aja, cuma ya ada aja resikonya di setiap tindakan, dan sebaiknya simpan aja di aplikasi wallet, seperti imtoken (android) dan metamask (desktop)
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Miftakhul2 on October 07, 2018, 07:41:09 AM
Saya masih bingung aman atau gak  ,apa lagi saya masih mencari yang lebih aman menyimpan coin,,
Tapi itu sepertinya kurang aman soalnya saya sudah mencoba
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: dodok on October 07, 2018, 05:02:53 PM
Saya menyimpan koin kami dalam market, meminimalkan risiko kehilangan koin dari hacker. apakah itu aman ??
kalau menurut ane belum aman gan kalau membuka market exhengernya gak di kasih kunci keamanan atau authenticat
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: Legenda on October 07, 2018, 05:25:41 PM
Kalau mau lebih aman sih pake hardware wallet gan macem trezor, ledger gitu gan. Yang jelas offline wallet lebih aman dibanding kalau kita simpan di exchanger gitu gan (setau yang ane baca dan kalau dilogika bener sih)

Kalo kita menyimpannya untuk jangka waktu cukup lama (hold), ane kira betul kaya agan ini, menggunakan offline wallet/hardware wallet karena kita tidak akan khawatir aset kita direstas toh kita yang pegang.
Namun untuk jangka waktu pendek misalkan trading, ane suka pake wallet exchange. Penuhi aja semua syarat keamanannya seperti bind no hp, bind GA, dsb.
Title: Re: Koin disimpan dalam market, apakah mereka aman?
Post by: SALEKA on October 07, 2018, 05:31:07 PM
Keterangan
Saya kira saran dan tips sudah terpaparkan semua dan banyak yang hampir sama tujuannya. Intinya saran saya di simpan di manapun semua tetap berhati - hati jangan ceroboh.
Trimakasih