(https://cdn-images-1.medium.com/max/1280/1*x-dn2V-LZVhFE7D5PQH1Cg.jpeg)
Sumber gambar: Medium.com
Pada tanggal 8 Oktober 2018, outlet media setempat The Paper melaporkan terkait pencurian daya listrik di sebuah stasiun yang dilakukan oleh seorang pria di China. Pencurian daya listrik tersebut digunakan untuk keperluan menambang (mining) Bitcoin.
Pria tersebut bernama Xu Xinghua. Ia harus dikenakan sanksi hukum oleh Pengadilan Transportasi Kereta Api Datong di Provinsi Shanxi Utara di Cina dan dijatuhi hukuman tiga setengah tahun mendekam di sel jeruji. Selain hukuman penjara, ia juga dikenakan denda sebesar 100.000 yuan atau untuk rate saat ini (11 Oktober 2018) senilai 220 juta rupiah. Tak hanya sampai itu, hukuman bagi Xinghua ini ditambah dengan adanya ganti rugi atas pencurian daya listrik selama ini dalam bentuk biaya tagihan.
Wah wah ada saja ya pria ini, sampai kapanpun dan dalam bentuk apapun kegiatan mencuri itu tidak dibenarkan ya gan. Apalagi yang dicuri itu untuk kepentingan orang banyak.
Ingat!!! Kata penyesalan akan selalu ada di akhir.
Sumber berita: https://cointelegraph.com/news/china-man-gets-35-years-in-jail-for-stealing-train-power-to-mine-bitcoin-local-media
(https://cdn-images-1.medium.com/max/1280/1*x-dn2V-LZVhFE7D5PQH1Cg.jpeg)
Sumber gambar: Medium.com
Pada tanggal 8 Oktober 2018, outlet media setempat The Paper melaporkan terkait pencurian daya listrik di sebuah stasiun yang dilakukan oleh seorang pria di China. Pencurian daya listrik tersebut digunakan untuk keperluan menambang (mining) Bitcoin.
Pria tersebut bernama Xu Xinghua. Ia harus dikenakan sanksi hukum oleh Pengadilan Transportasi Kereta Api Datong di Provinsi Shanxi Utara di Cina dan dijatuhi hukuman tiga setengah tahun mendekam di sel jeruji. Selain hukuman penjara, ia juga dikenakan denda sebesar 100.000 yuan atau untuk rate saat ini (11 Oktober 2018) senilai 220 juta rupiah. Tak hanya sampai itu, hukuman bagi Xinghua ini ditambah dengan adanya ganti rugi atas pencurian daya listrik selama ini dalam bentuk biaya tagihan.
Wah wah ada saja ya pria ini, sampai kapanpun dan dalam bentuk apapun kegiatan mencuri itu tidak dibenarkan ya gan. Apalagi yang dicuri itu untuk kepentingan orang banyak.
Ingat!!! Kata penyesalan akan selalu ada di akhir.
Sumber berita: https://cointelegraph.com/news/china-man-gets-35-years-in-jail-for-stealing-train-power-to-mine-bitcoin-local-media
Semakin marak saja khasus kejahatan dengan mengatasnamakan demi meraih bitcoin secara instan, hal-hal seperti ini yang menyebabkan efek negatif terhadap bitcoin dimata masyarakat umum. Tapi patut diapresiasi nih aparat pemerintah setempat yang bisa mengungkap dan menangkap khasus tindak pidana tersebut, semoga dengan hal tersebut akan menjadi peringatan bagi para pelaku lainnya.