Altcoins Talks - Cryptocurrency Forum

Local => Kripto berita dan diskusi (Bahasa Indonesia) => Topic started by: olivia on October 12, 2018, 06:03:48 AM

Title: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: olivia on October 12, 2018, 06:03:48 AM
Satu hal yang paling kita lupakan adalah agen anti bitcoin atau agen anti crypto di platform ini dan masyarakat kita. Mereka mengatakan segala macam hal negatif untuk menciptakan ketakutan dan kepanikan di investor untuk menghalangi mereka dari berinvestasi. Perbuatan mereka telah terwujud dan karena minat mereka yang serakah dan egois, individu memiliki kebijaksanaan untuk tidak menghibur atau membeli ide-ide mereka lebih lama lagi. Kebanyakan orang sekarang sadar akan potensi bitcoin. Saatnya adalah menempatkan perusak bitcoin / crypto di tempat mereka ....
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: adterna on November 26, 2018, 04:56:13 AM
Memang benar mereka menciptakan suatu kabar negatif untuk mengubah jalur pasar, mereka memberikan banyak kesan negatif, sehingga para investor takut akan menginvestasikan dana nya di dunia crypto, banyak berita hoax yang mereka ciptakan agar harga harga crypto turun ke level terendah, dan apabila level terendah mencapai puncaknya, baru mereka membeli nya di level bawah dan bisa menjualnya di level tinggi, dan mereka pun mendapatkan keuntungan dari proses tersebut, semua ini di ciptakan untuk meraup keuntungan semata, padahal ini menyebabkan tingkat kepercayaan investor semakin lemah, dan membuat bimbang para investor,
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: bitcoinku on November 26, 2018, 06:15:36 AM
terkadang banyak orang membuat isu negatife tentang crypto, supaya harganya bisa cepat turun, memang dengan isu negatife, crypto mampu untuk turun.
si pembuat isu tersebut kemudian membeli besar besaran saat harga jatuh seperti sekarang.
mereka menyimpannya dan menjual harga saat mulai naik kembali
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Genit on November 26, 2018, 06:29:11 AM
terkadang banyak orang membuat isu negatife tentang crypto, supaya harganya bisa cepat turun, memang dengan isu negatife, crypto mampu untuk turun.
si pembuat isu tersebut kemudian membeli besar besaran saat harga jatuh seperti sekarang.
mereka menyimpannya dan menjual harga saat mulai naik kembali

Memang ada benarnya penjelasan ente,dengan di buat isu isu negatif terhadap crypto maka crypto akan memiliki penurunan harganya,karna tujuan untuk membelikan semuanya crypto untuk di simpan semuanya sambil menunggu harga akan naik gan.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Harihmawati on November 26, 2018, 06:55:14 AM
Betul gan sekarang ini baru dibuatkan isu negatif agar harga anjlok sampai level terbawah sehabis itu mereka borong, dan dibuat isu positif, harga akan kembali naik kembali sehingga mereka untung banyak. Kalau sudah naik tinggi lagi akan diturunkan harganya..
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Purwati on November 26, 2018, 08:16:37 AM
merea yang mengatakan isu negatif mungkin ingin membuat harga bitcoin semakin murah dan mereka memiliki kesempatan membeli di harga murah. mungkin itu sebuah taktik.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: jenica on November 26, 2018, 09:05:38 AM
kalau ada berita seperti itu, kita manfaatkan saja untuk mencari keuntungan, dengan berita baik atau buruk, pasti akan berimbas pada nilai crypto.
dari berita tersebut kita bisa berantisipasi, dan persiapan untuk langkah selanjutnya
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: pedangrusak on November 26, 2018, 10:13:22 AM
FUD diciptakan dengan maksud untuk semakin merusak harga crypto dan itu terus mereka lakukan dan terbukti harga saat ini terus menurun hingga mencapai $3800 dan semakin lama mereka berbuat demikian maka pengguna crypto akan berbalik dan mulai mengesampingkan FUD ini karena mereka terus belajar cara2 kotor yang mereka buat sehingga ini akan membuat crypto bangkit dan kembali berjaya
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Ungku Ahmad on November 26, 2018, 01:28:33 PM
terkadang banyak orang membuat isu negatife tentang crypto, supaya harganya bisa cepat turun, memang dengan isu negatife, crypto mampu untuk turun.
si pembuat isu tersebut kemudian membeli besar besaran saat harga jatuh seperti sekarang.
mereka menyimpannya dan menjual harga saat mulai naik kembali
Ohh begitu ya gan. Waduh bahaya juga gak gan kalo begitu. Emang kalo boleh tau cara mengetahui ciri-ciri orang yang buat isu negatif itu gimana ya?. Apakah bisa diatasi hal yang seperti itu. Bisakah kita melaporkannya kepada hak yang bersangkutan..
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: ZeroX on November 26, 2018, 02:22:46 PM
Satu hal yang paling kita lupakan adalah agen anti bitcoin atau agen anti crypto di platform ini dan masyarakat kita. Mereka mengatakan segala macam hal negatif untuk menciptakan ketakutan dan kepanikan di investor untuk menghalangi mereka dari berinvestasi. Perbuatan mereka telah terwujud dan karena minat mereka yang serakah dan egois, individu memiliki kebijaksanaan untuk tidak menghibur atau membeli ide-ide mereka lebih lama lagi. Kebanyakan orang sekarang sadar akan potensi bitcoin. Saatnya adalah menempatkan perusak bitcoin / crypto di tempat mereka ....
Ke khawatiran semua orang dengan adanya isu negatif yang beredar dan berhasil membuat harga crypto ambruk.saya percaya harga bitcoin akan kembali bangkit karna potensi bitcoin sangat bagus.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: tekatjaya on November 26, 2018, 02:29:59 PM
kepanikan di buat oleh para cukong, mereka ingin membuat semua orang panik dan akhirnya menjual semua aset, setelah harga turun, mereka mulai membeli besar besaran.
demi mendapatkan untung berlipat
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: acha12 on November 27, 2018, 06:11:54 AM
Yang sering terjadi jiga harga turun adalah adanya berita negatif, saya sempat bingung kepada semua treder, udah tau isu negatif kok malah makin ngejual semuanya alhasil kan hanya rugi yang di dapatkan, semakin panik untuk menjual maka sama saja yang panik membantu adanya berita negatif,
Jika mereka membeli di harga mahal lalu ada dump besar2an mereka menjual semua yang telah di investasikan, apa yang di dapat ?? Pasti rugi !!!
Lalu mereka memanfaatkan adanya dump ini dengan cara buy back lagi namu kondisi belum pulih harga terus dump dan dump apa yang kalian dapat ?? . Ilmu analisa dan kesabaran pasti bisa membantu sesuatu yang terjadi pada saat ini.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Almostdie on November 27, 2018, 06:38:05 AM
Semakin berkembangnya dunia tecnologi semakin besar pula peluang untuk menyebar berita berita negatif yang dapat mempengaruh i suatu pasar .. agar berkurangnya minat dan ketakutan karena berita berita negatif yang beredar..
Hingga membuat harga crypto terus turun
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: bitcoinku on November 27, 2018, 07:04:39 AM
~

Memang ada benarnya penjelasan ente,dengan di buat isu isu negatif terhadap crypto maka crypto akan memiliki penurunan harganya,karna tujuan untuk membelikan semuanya crypto untuk di simpan semuanya sambil menunggu harga akan naik gan.
dari itu gan, kita manfaatkan berita tersebut untuk mencari keuntungan.
kita sell saat berita itu masih hangat.
kemudian kita tunggu harga turun, kemudian kita belikan semua aset kita.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: arisdoankk on November 28, 2018, 04:02:08 PM
saya rasa kepanikan di buat oleh para cukong, karena mereka ingin membuat semua orang panik dan menjual aset mereka, karena di balik itu semua cukong ingin menguasai pasar.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: awaw on November 28, 2018, 04:47:16 PM
terkadang banyak orang membuat isu negatife tentang crypto, supaya harganya bisa cepat turun, memang dengan isu negatife, crypto mampu untuk turun.
si pembuat isu tersebut kemudian membeli besar besaran saat harga jatuh seperti sekarang.
mereka menyimpannya dan menjual harga saat mulai naik kembali
Masuk pak bitcoinku :D karena jika di pikir-pikir lagi mereka melakukan seperti itu tidak lain adalah ingin mengejar / mendapatkan sebuah keuntungan secara besar-besaran, dengan ada nya modal mereka yang terbilang sangat besar bisa untuk memborong bitcoin, di mana sebelum mereka memborong bitcoin, mereka sudah mempersiapkan modal mereka terlebih dahulu, setelah itu barulah mereka membuat isu-isu negatif terhadap bitcoin, sehingga harga bitcoin mengalami penurunan secara drastis.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Rhoh on November 28, 2018, 06:18:59 PM
Betul gan sekarang ini baru dibuatkan isu negatif agar harga anjlok sampai level terbawah sehabis itu mereka borong, dan dibuat isu positif, harga akan kembali naik kembali sehingga mereka untung banyak. Kalau sudah naik tinggi lagi akan diturunkan harganya..
Waduh permainan kelas kakap nih, mendapatkan sebuah keuntungan dari isu-isu yang di buat nya, entah itu dari isu negatif maupun isu positif, yang bisa membuat harga bitcoin naik turun, yang mana mereka akan memanfaatkan kesempatan itu untuk bisa membeli / memborong bitcoin di saat mereka membuat isu negatif dan mendapatkan sebuah keuntungan yang sangat besar bila mana mereka  mulai membuat isu positif, yang mengakibatkan harga bitcoin kembali naik.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Vestroya97 on November 29, 2018, 01:14:57 AM
Betul gan sekarang ini baru dibuatkan isu negatif agar harga anjlok sampai level terbawah sehabis itu mereka borong, dan dibuat isu positif, harga akan kembali naik kembali sehingga mereka untung banyak. Kalau sudah naik tinggi lagi akan diturunkan harganya..
Waduh permainan kelas kakap nih, mendapatkan sebuah keuntungan dari isu-isu yang di buat nya, entah itu dari isu negatif maupun isu positif, yang bisa membuat harga bitcoin naik turun, yang mana mereka akan memanfaatkan kesempatan itu untuk bisa membeli / memborong bitcoin di saat mereka membuat isu negatif dan mendapatkan sebuah keuntungan yang sangat besar bila mana mereka  mulai membuat isu positif, yang mengakibatkan harga bitcoin kembali naik.
bner banget banyak bangetr orang yang manfaatin isu isu gtu deh , agak kezel kalau orang buat isue hoax yang bkin harga drop trs serok bawah
ane sih jujur klo ada gtu langsung buru buru tukerin fiat biar aman asetnya
biasanya habis serok langsung up jd bisa take profit tapi itu hal yg liocik sih untk dapat profit yang bkin hoax
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: jozubounty on November 29, 2018, 02:38:55 AM
Betul gan sekarang ini baru dibuatkan isu negatif agar harga anjlok sampai level terbawah sehabis itu mereka borong, dan dibuat isu positif, harga akan kembali naik kembali sehingga mereka untung banyak. Kalau sudah naik tinggi lagi akan diturunkan harganya..
Waduh permainan kelas kakap nih, mendapatkan sebuah keuntungan dari isu-isu yang di buat nya, entah itu dari isu negatif maupun isu positif, yang bisa membuat harga bitcoin naik turun, yang mana mereka akan memanfaatkan kesempatan itu untuk bisa membeli / memborong bitcoin di saat mereka membuat isu negatif dan mendapatkan sebuah keuntungan yang sangat besar bila mana mereka  mulai membuat isu positif, yang mengakibatkan harga bitcoin kembali naik.
bner banget banyak bangetr orang yang manfaatin isu isu gtu deh , agak kezel kalau orang buat isue hoax yang bkin harga drop trs serok bawah
ane sih jujur klo ada gtu langsung buru buru tukerin fiat biar aman asetnya
biasanya habis serok langsung up jd bisa take profit tapi itu hal yg liocik sih untk dapat profit yang bkin hoax
Sudah jadi resiko untuk orang-orang kecil seperti kita harus siap dengan isu-isu dan permainan dari para paus-paus besar kripto gan, mau bagaimana lagi ketika uang dalam jumlah besar berbicara dan mengendalikan pasar. Kita hanya bisa mengikuti arus dan cermat dalam memanfaatkan moment agar tidak ketinggalan dengan yang lain.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Rhoh on November 29, 2018, 12:28:06 PM
Betul gan sekarang ini baru dibuatkan isu negatif agar harga anjlok sampai level terbawah sehabis itu mereka borong, dan dibuat isu positif, harga akan kembali naik kembali sehingga mereka untung banyak. Kalau sudah naik tinggi lagi akan diturunkan harganya..
Waduh permainan kelas kakap nih, mendapatkan sebuah keuntungan dari isu-isu yang di buat nya, entah itu dari isu negatif maupun isu positif, yang bisa membuat harga bitcoin naik turun, yang mana mereka akan memanfaatkan kesempatan itu untuk bisa membeli / memborong bitcoin di saat mereka membuat isu negatif dan mendapatkan sebuah keuntungan yang sangat besar bila mana mereka  mulai membuat isu positif, yang mengakibatkan harga bitcoin kembali naik.
bner banget banyak bangetr orang yang manfaatin isu isu gtu deh , agak kezel kalau orang buat isue hoax yang bkin harga drop trs serok bawah
ane sih jujur klo ada gtu langsung buru buru tukerin fiat biar aman asetnya
biasanya habis serok langsung up jd bisa take profit tapi itu hal yg liocik sih untk dapat profit yang bkin hoax
Sudah jadi resiko untuk orang-orang kecil seperti kita harus siap dengan isu-isu dan permainan dari para paus-paus besar kripto gan, mau bagaimana lagi ketika uang dalam jumlah besar berbicara dan mengendalikan pasar. Kita hanya bisa mengikuti arus dan cermat dalam memanfaatkan moment agar tidak ketinggalan dengan yang lain.
Dan kita sebagai rakyat kecil di dunia cryptocurrency juga tidak bisa berbuat banyak mengenai hal itu, hanya bisa menyimak saja tentang apa yang sudah menjadi sebuah permainan yang di buat oleh para cukong, yang penting ada nya kita di sini tetap bertahan dan tetap mengerjakan apa yang sudah menjadi bakat kita di dunia cryptocurency ini.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: WhiteOrc on November 30, 2018, 07:08:17 AM
Betul gan sekarang ini baru dibuatkan isu negatif agar harga anjlok sampai level terbawah sehabis itu mereka borong, dan dibuat isu positif, harga akan kembali naik kembali sehingga mereka untung banyak. Kalau sudah naik tinggi lagi akan diturunkan harganya..
Waduh permainan kelas kakap nih, mendapatkan sebuah keuntungan dari isu-isu yang di buat nya, entah itu dari isu negatif maupun isu positif, yang bisa membuat harga bitcoin naik turun, yang mana mereka akan memanfaatkan kesempatan itu untuk bisa membeli / memborong bitcoin di saat mereka membuat isu negatif dan mendapatkan sebuah keuntungan yang sangat besar bila mana mereka  mulai membuat isu positif, yang mengakibatkan harga bitcoin kembali naik.
bner banget banyak bangetr orang yang manfaatin isu isu gtu deh , agak kezel kalau orang buat isue hoax yang bkin harga drop trs serok bawah
ane sih jujur klo ada gtu langsung buru buru tukerin fiat biar aman asetnya
biasanya habis serok langsung up jd bisa take profit tapi itu hal yg liocik sih untk dapat profit yang bkin hoax
Sudah jadi resiko untuk orang-orang kecil seperti kita harus siap dengan isu-isu dan permainan dari para paus-paus besar kripto gan, mau bagaimana lagi ketika uang dalam jumlah besar berbicara dan mengendalikan pasar. Kita hanya bisa mengikuti arus dan cermat dalam memanfaatkan moment agar tidak ketinggalan dengan yang lain.
Dan kita sebagai rakyat kecil di dunia cryptocurrency juga tidak bisa berbuat banyak mengenai hal itu, hanya bisa menyimak saja tentang apa yang sudah menjadi sebuah permainan yang di buat oleh para cukong, yang penting ada nya kita di sini tetap bertahan dan tetap mengerjakan apa yang sudah menjadi bakat kita di dunia cryptocurency ini.
Ya mau bagaimana lagi , namanya juga rakyat kecil tetapi apakah kita harus diam diri dan menunggu kepastian yang tak menentu?,,,, tidak kan. Dibalik isu-isu negatif dan penurunan pasar yang signifikan ini pasti ada celah yang bisa dimanfaatkan oleh kita, tinggal kitanya sendiri yang harus cerdas dalam memanfaatkan setiap peluang yang ada. misal trading harian dengan teknik pingpong
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Rofiastuti on November 30, 2018, 07:41:27 AM
kalau ada berita seperti itu, kita manfaatkan saja untuk mencari keuntungan, dengan berita baik atau buruk, pasti akan berimbas pada nilai crypto.
dari berita tersebut kita bisa berantisipasi, dan persiapan untuk langkah selanjutnya

Betul sekali.... Oleh karenanya agan2 harus waspada. Sudah tahu klo itu hsnya isue - isue yg tdk bertanggung jawab jd jgn sampai terpengaruh.. Ato agan2 ikuti tp jgn sepenuhnya... Jual aset yg agan2 punya tp jgn semua... Sedikit aja.... Jd nti pd saat isue berubaj jd positif dan harga naik kembali kita tdk akan rugi.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: sirnamu on November 30, 2018, 12:22:28 PM
saya rasa kepanikan di buat oleh para cukong, karena mereka ingin membuat semua orang panik dan menjual aset mereka, karena di balik itu semua cukong ingin menguasai pasar.
cukong memang harus panik karena aset mereka menyusut luar biasa dalam keadaan yang sekarang ini..tapi kita juga kenak dampak dari hal tersebut..
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Rhoh on December 11, 2018, 05:13:13 PM
Ya mau bagaimana lagi , namanya juga rakyat kecil tetapi apakah kita harus diam diri dan menunggu kepastian yang tak menentu?,,,, tidak kan. Dibalik isu-isu negatif dan penurunan pasar yang signifikan ini pasti ada celah yang bisa dimanfaatkan oleh kita, tinggal kitanya sendiri yang harus cerdas dalam memanfaatkan setiap peluang yang ada. misal trading harian dengan teknik pingpong
Iya juga sih gan, dengan ada nya isu negatif sehingga membuat harga bitcoin dan koin lain nya mengalami penurunan seperti yang terjadi saat ini malah bagus bagi kita untuk memanfaatkan keadaan, mungkin dengan cara kita untuk membeli beberapa koin dari sisa tabungan yang kita punya dari hasil bounty. ;D
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Genit on December 11, 2018, 05:26:37 PM
Memang tidak perlu lagi kepanikan dengan ada isu-isu negatif yang membuat harga bitcoin sangat anjlok,karna di dunia cryptocurrency ini harga nya pasti ada naik turun gan.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Vestroya97 on December 12, 2018, 03:20:26 AM
Memang tidak perlu lagi kepanikan dengan ada isu-isu negatif yang membuat harga bitcoin sangat anjlok,karna di dunia cryptocurrency ini harga nya pasti ada naik turun gan.
mungkin bagi orang yg sudah melihat / mantau market lama mungkn 6 bln lbh ngga akan panik lg sekarang
tp yang sekarang baru join itu panik lho masihan seperti temen2 ane
kaget kok harganya tiba2 turun gtu dan asset mereka hilang malah marah2 ke ane hahaha
ane udh edukasi pdhal ....
bahwanya whales itu berkuasa
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: arba04 on December 12, 2018, 03:49:45 AM
memang sekarng tidak bisa dipungkiri banyak isu negatif yang mana memang bertujuan untuk membuat turun minat didunia crypto atau membuat para investor lari ...
nahh untuk kesengajaanya dalam membuat harga bitcoin turun dan membuat investasi sebesar besar nya dan akan menaikan nya lagi sehingga bisa mendapatkan keuntungan yangberlipat mungkin masih bisa di tolerin karna termasuk salahh satu strategi unuk berinvestasi ...
tapi kalo masalah anti btc dan crypto sehingga memang bertujuan meniadakan nya maka itu yang di waspadai ...
semoga segera bisa bangkit lagi
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: halam4 on December 12, 2018, 05:40:01 AM
saya rasa ini adalah salah satu permainan para pemilik modal besar yang memang saengaja mau membuat pasar jadi lesu dan akan segera kembali dengan keuntungan yang besar karna membeli aset yang banyak karna lesunya market saat ini...
semoga segera kembalilagi..
dan untuk para pembuat isu negatif smoga segera teratasi dan segera membaik untuk taun depan...
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: anggaem on December 12, 2018, 06:33:43 AM
bitcoin tidak lah negative jika pun ada issue jelek dan merusak itu pasti karena pengguna bitcoin , sebagai contoh ada beberapa orang d indonesia yang tau nya bitcoin itu adalah alat untuk berjudi dan dari mulut kemulut mereka menyebarkan berita tidak benar.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: kobochan112 on December 12, 2018, 08:51:05 AM
Kalau menurut saya, mungkin kita sudah kenal yang namanya whale atau paus yang menjadi pemain besar di crypto. Mungkin sepertinya para ‘whale’ ini menciptakan dan menggunakan berita atau isu-isu negatif untuk memanipulasi harga dan membuat harga terus merosot dan hal ini yang membuat para investor menjadi panik dan mendorong mereka untuk menjual aset mereka pada harga yang rendah, selain itu mereka akan mengambil keuntungan dengan menjualnya lagi dengan harga yang lebih tinggi.
Sebaiknya kita tidak perlu panik melihat harga coin sekarang karena kalau terjadi panic sell itu akan membuat harga semakin dump. Sebaiknya harus lebih banyak bersabar untuk bisa mendapat keuntungan. 

Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: SastraID on December 12, 2018, 02:55:51 PM
panik cuman bikin salah langkah, FUD emang bahaya bgt krn udah banyak yg jatuh krn FUD
saat orang2 panic sell disaat itu pula para whale/cukong panic buy, jadi mesti banyak belajar dan ngambil pelajaran dari tragedi yg sudah2
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: indra94 on March 29, 2019, 02:12:43 PM
Karena semua pengguna cryptocurrency sudah tau dampak baik dan buruknya sehingga udah tidak asing lagi
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: megusen on March 29, 2019, 02:49:17 PM
Banyak sekali ane baca berita investor diseluruh belahan dunia isinya merugi, merugi dan merugi. Kalo untung malah ga diberitakan negara itu. Kalo untuk palingan diem-diem aja. Jarang saya menemukan negara bla bla bla meraup untuk dari investasi bitcoin. malahan ga pernah. yg sering saya baca cuma bitcoin mata uang ajaib. udah itu aja ga dijelaskan apa itu dan apa manfaatnya. heran saya
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: qitat01 on March 29, 2019, 05:52:21 PM
Sebelum bergabung dengan Cryptocurrency kita harus tahu semua konsekuensi yang akan terjadi kedepannya
Tidak selalu keuntungan yang bisa kita dapatkan tetapi kerugian juga ada
Jadi saat terjadi penurunan harga tidak akan panik dan takut lagi tetapi hadapi dengan pikiran yang jernih dan tenang
Semua itu permainan dari sekelompok orang yang mempunyai modal besar di crypto
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Quart on January 13, 2020, 11:30:49 PM
Kebanyakan orang sekarang sadar akan potensi bitcoin.
Sepakat, saat ini sudah banyak orang yang tau tentang potensi Bitcoin. Selain itu berinvestasi Bitcoin juga sudah dilegalkan oleh pemerintah, jadi orang tidak panik lagi tentang isu ilegal. Kalau dahulu orang-orang panik dengan isu pemerintah melarang Bitcoin, saat ini orang-orang sudah optimis dengan aturan yang dibuat bapebbti.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: vegasus on January 13, 2020, 11:52:29 PM
saat ini sudah banyak orang yang tau tentang potensi Bitcoin. Selain itu berinvestasi Bitcoin juga sudah dilegalkan oleh pemerintah,
Dua hal tersebut menjadi kunci penting orang-orang yakin untuk berinvestasi di crypto. Jadi mereka tidak takut lagi kalau masa depan investasi crypto itu buruk. Selain sudah banyak exchangernya, pemerintah juga sudah mendukung dengan memberi payung hukum. Tidak ada yang namanya panik lagi.  :D
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: dekafee79 on January 16, 2020, 11:27:54 AM
Satu hal yang paling kita lupakan adalah agen anti bitcoin atau agen anti crypto di platform ini dan masyarakat kita. Mereka mengatakan segala macam hal negatif untuk menciptakan ketakutan dan kepanikan di investor untuk menghalangi mereka dari berinvestasi. Perbuatan mereka telah terwujud dan karena minat mereka yang serakah dan egois, individu memiliki kebijaksanaan untuk tidak menghibur atau membeli ide-ide mereka lebih lama lagi. Kebanyakan orang sekarang sadar akan potensi bitcoin. Saatnya adalah menempatkan perusak bitcoin / crypto di tempat mereka ....

Saya rasa orang orang sudah mulai paham tentang  bitcoin dan cryptocurrency,  meskipun banyak upaya diantaranya kabar kabar negative menyerang crypto,  masyarakat  semakin paham dan tidak panik lagi.  Semoga kedepannya menjadikam pasar crypto  lebih stabil.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: fadl4 on January 17, 2020, 02:22:58 PM
Dua hal tersebut menjadi kunci penting orang-orang yakin untuk berinvestasi di crypto. Jadi mereka tidak takut lagi kalau masa depan investasi crypto itu buruk. Selain sudah banyak exchangernya, pemerintah juga sudah mendukung dengan memberi payung hukum. Tidak ada yang namanya panik lagi.  :D
Mungkin masa depan crypto tidak buruk, tetapi setiap proyek crypto belum pasti memiliki masa depan yang bagus selalu. Bisa jadi hanya 5 top koin yang cocok untuk diinvestasi sampai kapanpun.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: I-Bit on January 18, 2020, 11:53:55 PM
Sebab saat ini para user crypto sudah semakin cerdas dan tidak gampang terpengaruh terhadap manipulasi pasar dan FUDs. Kalau dulu di tahun 2018, orang-orang begitu mudahnya percaya dengan FUDs atau isu manipulasi market. Tapi sepanjang tahun 2019 sepertinya mereka sudah mulai berubah dan semakin cerdas.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: therozaq on January 19, 2020, 03:19:25 AM
Satu hal yang paling kita lupakan adalah agen anti bitcoin atau agen anti crypto di platform ini dan masyarakat kita. Mereka mengatakan segala macam hal negatif untuk menciptakan ketakutan dan kepanikan di investor untuk menghalangi mereka dari berinvestasi. Perbuatan mereka telah terwujud dan karena minat mereka yang serakah dan egois, individu memiliki kebijaksanaan untuk tidak menghibur atau membeli ide-ide mereka lebih lama lagi. Kebanyakan orang sekarang sadar akan potensi bitcoin. Saatnya adalah menempatkan perusak bitcoin / crypto di tempat mereka ....

Kalau dulu diawal  awal crypto  ada, ketika ada negative issue,  kita panik. Tetapi semakin matangnya para pengguna crypto  dan investor saya rasa jualan panik sudah tidak laku lagi. mereka lebih suka hold dari pada buru buri menjual crypto nya. Petanda yang bagus kedepannya.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Cryptoz on January 20, 2020, 11:39:18 PM
Kalau dulu diawal  awal crypto  ada, ketika ada negative issue,  kita panik.
Iya, ketika ada FUDs langsung panik dan banyak yang jual semua asetnya hingga berhenti mendadak. Ya wajar sih, dulu pengetahuan para investor mungkin belum sebaik saat ini. Apalagi dulu investor sepertinya suka spekulasi kalau beli aset. Nah saat ini rata-rata bermain aman, jadi pilih yang recommended saja.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: sampoerna on January 25, 2020, 11:59:13 PM
Saat ini penggiat kripto sudah lebih dewasa dan paham benar dengan kondisi pasar kripto. Sehingga, mereka bisa mengendalikan kepanikan mereka sendiri untuk terhindar dari buy/sell secara panic tanpa pertimbangan yang matang. Terlebih lagi, saat ini kebanyakan dari mereka tidak terlalu mengikuti hype sehingga bisa lebih mengendalikan diri ketika terutama pasar sedang down.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: coinmaster241 on February 15, 2020, 04:13:02 PM
Satu hal yang paling kita lupakan adalah agen anti bitcoin atau agen anti crypto di platform ini dan masyarakat kita. Mereka mengatakan segala macam hal negatif untuk menciptakan ketakutan dan kepanikan di investor untuk menghalangi mereka dari berinvestasi. Perbuatan mereka telah terwujud dan karena minat mereka yang serakah dan egois, individu memiliki kebijaksanaan untuk tidak menghibur atau membeli ide-ide mereka lebih lama lagi. Kebanyakan orang sekarang sadar akan potensi bitcoin. Saatnya adalah menempatkan perusak bitcoin / crypto di tempat mereka ....
Sebenarnya isu yang dibuat itu bisa saja mempunyai visi misi para pemain besar, karena itu sudah banyak terjadi diberbagai negara dengan dalih apapun. apalagi saat tahun 2018 kabar ETF, dan lainnya yang mengguncang pemegang bitcoin sehingga makin banyak orang menyudahi memegang koin mereka karena isu negatif yang sangat banyak pada tahun tersebut
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Doctor on February 16, 2020, 10:14:42 AM
Satu hal yang paling kita lupakan adalah agen anti bitcoin atau agen anti crypto di platform ini dan masyarakat kita. Mereka mengatakan segala macam hal negatif untuk menciptakan ketakutan dan kepanikan di investor untuk menghalangi mereka dari berinvestasi. Perbuatan mereka telah terwujud dan karena minat mereka yang serakah dan egois, individu memiliki kebijaksanaan untuk tidak menghibur atau membeli ide-ide mereka lebih lama lagi. Kebanyakan orang sekarang sadar akan potensi bitcoin. Saatnya adalah menempatkan perusak bitcoin / crypto di tempat mereka ....

Mungkin  saat ini banyak  masyarakat  yang sudah mulai paham tentang dunia cryptocurrency,  didalamnya ada bitcoin dan altcoin.  Hal ini yang menjadikan kepanikan sudah tidak laku lagi,  isu iau negative sudah tidak begitu berpengaruh.  Dan banyak perusahaan  yang sudah  mengadopsi tehnology crypto,  seperti  block chain.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: wawan96 on May 10, 2020, 12:31:17 PM
Satu hal yang paling kita lupakan adalah agen anti bitcoin atau agen anti crypto di platform ini dan masyarakat kita. Mereka mengatakan segala macam hal negatif untuk menciptakan ketakutan dan kepanikan di investor untuk menghalangi mereka dari berinvestasi. Perbuatan mereka telah terwujud dan karena minat mereka yang serakah dan egois, individu memiliki kebijaksanaan untuk tidak menghibur atau membeli ide-ide mereka lebih lama lagi. Kebanyakan orang sekarang sadar akan potensi bitcoin. Saatnya adalah menempatkan perusak bitcoin / crypto di tempat mereka ....

Mungkin  saat ini banyak  masyarakat  yang sudah mulai paham tentang dunia cryptocurrency,  didalamnya ada bitcoin dan altcoin.  Hal ini yang menjadikan kepanikan sudah tidak laku lagi,  isu iau negative sudah tidak begitu berpengaruh.  Dan banyak perusahaan  yang sudah  mengadopsi tehnology crypto,  seperti  block chain.
karena semua yang sudah memahami bitcoin mereka tidak akan pernah lagi mengalami kepanikan karena mereka sudah belajar tentang cryptocurrency di google karena banyak sekali artikel yang membahas bitcoin dan juga altcoin.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: Prime on May 11, 2020, 11:11:18 PM
karena mereka sudah belajar tentang cryptocurrency di google karena banyak sekali artikel yang membahas bitcoin dan juga altcoin.
Banyak yang sudah mengerti tentang investasi crypto (BTC dan Altcoins). Mereka pasti sudah mempelajari juga market crypto dan faktor2 yang mempengaruhinya. Dengan mengetahui hal tersebut, semakin banyak investor atau holder crypto yang mengerti investasi crypto. Jadi FUDs tidak terlalu berpengaruh lagi.
Title: Re: Mengapa kepanikan ini tidak laku lagi
Post by: wahyudi on May 13, 2020, 01:04:46 PM
Dalam dunia crypto kita harus menghilangkan rasa panik dan takut akan harga akan turun atau naik,karena banyak pelajaran yang bisa kita ambil dari sebuah kejadian yang sudah-sudah,kebanyakan isu itulah yang membikin rasa itu hilang.