Anda bisa memberikan link dari mana data yang anda dapat sebenarnya tidak perlu gambar.
Sehingga informasi yang anda berikan punya dasar.
Ini data yang saya dapat dari cointelegraph.com
https://cointelegraph.com/news/g20-forum-shelves-deadline-for-very-specific-recommendations-on-crypto/amp
Secara fundamental dapat memberikan angin segar terhadap dunia crypto, namun belum ada pernyataan yang kuat, yang dapat mempengaruhi kondisi harga cryptocurrency segera berbalik naik.
Ok Gan Saya bantu tampikan apa keluhan anggota G-20 hasil wawancara dengan Finance Ministers & Central Bank Governors (FATF) nya :
Technological innovations, including those underlying crypto-assets, can deliver significant benefits to the financial system and the broader economy,” the document continues:
“Crypto-assets do, however, raise issues with respect to consumer and investor protection, market integrity, tax evasion, money laundering and terrorist financing.”
Kelebihan : Inovasi technology, aset krypto, bisa bermanfaat untuk sistem finansial dan ekonomi secara luas lah.
Kekurangan: Masalah proteksi terhadap konsumen dan investor, integritas market? penggelapan pajak, pencucian uang, dan pembiayaan terorisme.
Selalu diulang ulang hanya itu-itu saja bertahun tahun seperti pita kaset rusak.

Kayak gak ada cerita lain aja...
Selalu ketakutan dengan cryptocurrency kalo diadopsi karena artinya apa? Kita sebagai manusia akan memindahkan kekuatan penguasa uang ke Crypto dibandingkan ke Pemerintah atau Bank Central.
Itu aja
