Saya pribadi saat itu belum kenal crypto di tahun 2017, saya hanya mendengar cerita dari teman saya. Dia bisa membeli mobil Toyota Rush tipe tertinggi dari Proyek Bounty Eidoo kalau nggak salah, dari situ kemudian saya tanya-tanya dan akhirnya saya di Kenalkan dengan dunia crypto ini
Ya , kalau mau jujur sih Airdrop jauh lebih worth it sekarang daripada bounty. Tetapi juga tak semudah yang kita bayangkan juga, butuh pengorbanan waktu , ketelatenan dan kesabaran juga dalam Airdrop agar kita bisa mendapatkan Jackpot.
Saya juga baru kenal crypto di awal 2018. Tapi kalau di tahun 2017 orang bisa beli mobil Rush hanya dari 1 bounty atau airdrop, itu luar biasa. Saya sangat berharap bounty atau airdrop bisa seperti dulu lagi tapi kemungkinannya sangat kecil karena developer sekarang semakin memperkecil alokasi untuk bounty atau airdrop. Selain itu banyak juga proyek scam atau gagal berkembang, akhirnya koin/tokennya tidak ada harganya. Selain usaha dan kerja keras, ada juga faktor nasib atau luck di sini. 
Ya , saya dulu juga kaget teman kerja saya yang sama-sama wiraswasta tiba-tiba beli Mobil , Otomatis saya penasaran. Karena teman dekat akhirnya saya berani bertanya.
Dari situ saya mulai kenal crypto , dan mulai belajar crypto di sela-sela pekerjaan Harian saya.
Dalam Cryptocurreny seperti nya musiman bisa mendapatkan uang dengan mudah, adakalah musim bounty, musim Airdrop, musim koin micin , musim NFT dll.
Belajar dari pengalaman tersebut, maka kita harus mengikuti yang sedang Hype. Jangan hanya berpatokan pada Bounty saja, karena kita bisa ketinggalan.