dari yang saya pahami mungkin maksud jujur disini adalah tidak dibuat-buat dan apa adanya. misalkan memilih untuk mencoba Investasi maka jika memang hanya kuat dengan modal sekian ya sekian saja jangan sampai diada-adakan bahkan sampai uang dapur digunakan untuk berinvestasi. selain itu jujur dalam hal pengetahuan , disini bisa jadi jika memang belum memamahami proyek apa yang akan menjadi tujuan investasi, maka jujurlah . sehingga tidak asal masuk pada proyek yang tidak jelas , pencegahan tersebut bisa diatasi dengan berdiskusi pada ahlinya. kejujuran berikutnya bisa jadi adalah jujur pada kekonsistenan dimana apabila sebuah investasi pastinya memiliki target , misalkan profit sekian % , atau jangka waktu sekian tahun maka jika itu sudah terpenuhi dan cukup, maka lakukanlah
CMIIW
[/quote]
Maksud agan berani jujur dengan diri sendiri, semampunya tidak dipaksakan. Kalau kutanya invest segitu ya segitu aja.
Baik juga sih.
Jujur kepada target awal yang anda pasang, jika sudah memenuhi target sebaiknya lepas, karena semakin serakah akan berakibat loss.
banyak sekali keujuran diperlukan dalam dunia investasi maupun sebagai bounty hunter, terus terang kalau yang ini pasti anda anda sekalian paham, jujur sebagai bounty hunter.